LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ilustrasi pengamanan Polri.
Sumber :
  • Istimewa

Ribuan Personel Gabungan Siap Amankan Perayaan Tahun Baru 2025 di Jakpus, Bakal Siaga di Gambir-Tanah Abang

Sejumlah personel gabungan siap mengamankan jalannya perayaan tahun baru 2025 di wilayah Jakarta Pusat. Hal itu untuk memastikan tahun baru berjalan aman dan tertib.

Selasa, 31 Desember 2024 - 18:58 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Sejumlah personel gabungan siap mengamankan jalannya perayaan tahun baru 2025 di wilayah Jakarta Pusat. Hal itu untuk memastikan tahun baru berjalan aman dan tertib.

Kapolres Metro Jakarta Pusat, Kombes Pol Susatyo Purnomo Condro mengungkapkan, terdapat ribuan personel yang akan terlibat dalam pengamanan.

“Kekuatan pelibatan personel pengamanan sebanyak 3.202 personel untuk mengamankan malam perayaan Tahun Baru 2025 di wilayah Jakarta Pusat," kata Susatyo kepada wartawan, Selasa (31/12).

Sementara itu, personel gabungan terdiri dari Polda Metro Jaya, Polres Metro Jakarta Pusat, TNI, Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI dan instansi terkait. 

Kemudian, para personel gabungan nantinya akan ditempatkan di sejumlah titik panggung yang terdapat di Jakarta Pusat.

Baca Juga :

“630 personel berjaga di wilayah Gambir mulai dari Istana Negara, Kedubes AS, Monas (panggung 1), dan Kantor Walikota Jakarta Pusat (panggung 2),” terangnya.

Selain itu, sebanyak 1.201 personel akan berjaga di wilayah Menteng meliputi Saripan Pasific (panggung 3), Sarinah (panggung 4), depan Kedubes Jepang (panggung 5), Bundaran HI (panggung 6), dan depan Plaza UOB (panggung 7).

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Sering Dibilang Kalah Jam Terbang dari Megawati Hangestri, Yolla Yuliana Tak Disangka Kantongi Gaji Segini di Jepang Bahkan Lebih dari...

Sering Dibilang Kalah Jam Terbang dari Megawati Hangestri, Yolla Yuliana Tak Disangka Kantongi Gaji Segini di Jepang Bahkan Lebih dari...

Berapa perbandingan gaji Megawati Hangestri dan Yolla Yuliana saat berkarier di luar negeri? Megawati menerima kenaikan gaji signifikan sekitar 138 juta won per
DPR RI Ungkap Banyak Petugas Haji Indonesia Merokok Sembarangan saat Bertugas

DPR RI Ungkap Banyak Petugas Haji Indonesia Merokok Sembarangan saat Bertugas

Ketua Panitia Kerja (Panja) Komisi VIII DPR Abdul Wachid meminta pemerintah Indonesia menyeleksi petugas haji 2025 agar tidak ada yang merokok sembarangan.
Hasil Proliga 2025: Jakarta Electric PLN Beri Pelajaran Berharga untuk Sabina Altynbekova cs, Langsung Dihajar 3-0

Hasil Proliga 2025: Jakarta Electric PLN Beri Pelajaran Berharga untuk Sabina Altynbekova cs, Langsung Dihajar 3-0

Jakarta Electric PLN meraih kemenangan dan memberikan pelajaran berharga bagi tim pendatang baru, Yogya Falcons di laga pembuka Proliga 2025, Jumat (3/1) ini.
Satu Polisi Kena Demosi Delapan Tahun Buntut Pemerasan Penonton DWP

Satu Polisi Kena Demosi Delapan Tahun Buntut Pemerasan Penonton DWP

Satu anggota Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya diberikan sanksi berupa demosi buntut pemerasan terhadap warga negara Malaysia yang merupakan penonton DWP (Djakarta Warehouse Project).
Bahlil Sudah Tetapkan Mandatori Biodiesel B40 Berlaku sejak 1 Januari 2025, Tapi Masih Butuh Penyesuaian Teknologi dan Pencampuran

Bahlil Sudah Tetapkan Mandatori Biodiesel B40 Berlaku sejak 1 Januari 2025, Tapi Masih Butuh Penyesuaian Teknologi dan Pencampuran

Menteri Bahlil menyebut Kementerian ESDM telah melakukan rapat internal membahas secara detail terkait dengan biodiesel B40 yang mandatorinya sudah ditetapkan.
Rektor UI Apresiasi Kinerja Kapolri dan Jajaran

Rektor UI Apresiasi Kinerja Kapolri dan Jajaran

Rektor Universitas Indonesia (UI) Prof. Dr. Ir. Heri Hermansyah, S.T., M.Eng., IPU mengapresiasi kinerja Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo dan jajaran Kepolisian yang memberikan kesempatan untuk menjalin kerja sama antara Polri dengan UI.
Trending
Meski Kalah 2-1 di Stadion Viet Tri, Madam Pang Benar-benar Ucapkan Kalimat Perang: Vietnam, Tolong Temui Kami di Rumah!

Meski Kalah 2-1 di Stadion Viet Tri, Madam Pang Benar-benar Ucapkan Kalimat Perang: Vietnam, Tolong Temui Kami di Rumah!

Presiden Federasi Sepak Bola Thailand(FAT) Madam Pang mengomentari kekalahan Gajah Perang atas Vietnam pada leg pertama Final Piala AFF 2024 di Stadion Viet Tri
Bintang Liga Inggris Berharga Ratusan Miliar Rupiah Blak-blakan Ingin Bela Timnas Indonesia, Bagaimana Peluangnya?

Bintang Liga Inggris Berharga Ratusan Miliar Rupiah Blak-blakan Ingin Bela Timnas Indonesia, Bagaimana Peluangnya?

Seorang pemain bintang Liga Inggris berharga ratusan miliar rupiah mengatakan secara blak-blakan mengenai keinginannya bela Timnas Indonesia pada suatu waktu.
Update Bursa Transfer Persib Bandung: Manajemen Tutup Pintu untuk Pratama Arhan Karena Ini

Update Bursa Transfer Persib Bandung: Manajemen Tutup Pintu untuk Pratama Arhan Karena Ini

Pratama Arhan menyelesaikan kontraknya dengan klub Liga Korea, Suwon FC dan kini berstatus tanpa tim. 
Megawati Hangestri Tidak Bisa Main di V League Musim Depan? Sosok Penting yang Bawa Megatron ke Korea Bilang...

Megawati Hangestri Tidak Bisa Main di V League Musim Depan? Sosok Penting yang Bawa Megatron ke Korea Bilang...

Beberapa waktu yang lalu, sosok penting yang membawa Megawati Hangestri ke Korea Selatan sempat menjelaskan tentang regulasi baru KOVO terkait pemain asing Asia
Sarwendah Akhirnya Jujur, Paling Tak Suka Kalau Betrand Peto Lagi Begini, Katanya...

Sarwendah Akhirnya Jujur, Paling Tak Suka Kalau Betrand Peto Lagi Begini, Katanya...

Sarwendah akhirnya jujur, mengakui bahwa dirinya tidak suka saat Betrand Peto alias Onyo sedang melakukan hal ini, apa? Simak selengkapnya di sini.
Harta Karun Baru Ditemukan! PSSI Bisa Melirik Pemain Keturunan Sunda Ini untuk Bela Timnas Indonesia, Pernah Berkarier di Amerika dan Eropa

Harta Karun Baru Ditemukan! PSSI Bisa Melirik Pemain Keturunan Sunda Ini untuk Bela Timnas Indonesia, Pernah Berkarier di Amerika dan Eropa

PSSI bisa mencoba mempertimbangkan memboyong pemain muda muda keturunan Sunda ini untuk membela Timnas Indonesia.
Suporter Timnas Indonesia Beraksi atas Kemenangan Vietnam dari Thailand di Final Piala AFF, Rafael Struick Disebut Kalah Telak dari Xuan Son?

Suporter Timnas Indonesia Beraksi atas Kemenangan Vietnam dari Thailand di Final Piala AFF, Rafael Struick Disebut Kalah Telak dari Xuan Son?

Pertandingan leg pertama Final Piala AFF 2024 antara Vietnam Vs Thailand berjalan menarik sejak awal laga membuat suporter tuan rumah bangga. Mereka bilang...
Selengkapnya
Viral