Lebih lanjut, dia memutuskan bahwa Partai Buruh akan mengajukan pasangan capres-cawapres sendiri di Pilpres 2029. Dia mengatakan sosok capres-cawapresnya akan diumumkan dalam Kongres Partai Buruh pada 2026.
“Partai Buruh dalam kongres 2026 ini, kongresnya akan memutuskan siapa calon presiden yang akan didukung oleh Partai Buruh. Kita sudah firm, sudah PD (percaya diri) lah untuk majuin calon, kan boleh,” tandas Said. (saa/dpi)
Load more