Beberapa kapal sudah mulai mendekat ke pagar laut untuk segera melakukan pembongkaran.
Diketahui, panjang pagar laut tersebut sekitar 30 kilometer sehingga membutuhkan waktu untuk membongkarnya.
Pada hari ini ditargetkan tim gabungan bisa menghancurkan sekitar 2 kilometer. Namun, jika cuaca mendukung maka target akan ditambah. (ant/iwh)
Load more