Kunjungan ini sekaligus menjadi dorongan bagi pemerintah daerah dan pemangku kebijakan untuk terus mengembangkan sektor pariwisata di Singkawang dengan meningkatkan kualitas infrastruktur dan promosi yang lebih masif.
“Batu Belimbing ini belum tahu asal usulnya dari mana, sehingga saya menyebutnya batu “alien”, menurut saya ini adalah salah satu aset wisata yang bisa dikembangkan lebih jauh. Dengan pengelolaan yang baik, saya yakin destinasi ini dapat menjadi daya tarik yang tidak kalah dengan destinasi populer lainnya di Indonesia,” tuturnya.(lkf)
Load more