"Mereka mengirim sejumlah uang endorse di akun abal-abal itu. Padahal itu bukan saya," singkatnya.
Akhirnya Bu Salsa bersama Luqman Hakim, suaminya, punya cara agar akun abal-abal tersebut tidak memakan korban lagi.
"Alasan saya live agar tidak ada korban penipuan endorse lagi," jelasnya.
Bu Salsa ingin menunjukkan akun aslinya kepada netizen dengan cara live TikTok. Dengan begitu, warganet tahu jika akun Bu Salsa hanya satu.
Bu Salsa mengaku banyak menerima DM jika pemasang endorse telah menyetor sejumlah uang pada akun abal-abal yang mengatasnamakan Bu Salsa.
Load more