Para pemilik tiket pun akan menerima surel berisi detail pembaruan tiket.
"Informasi lebih lanjut akan dibagikan melalui media sosial resmi Mecimapro. Untuk informasi lebih lanjut, silakan kunjungi situs web kami: bit.ly/day6foreveryoungjkt25," tulis Mecimapro.
Promotor pun memastikan tetap akan memberikan pengalaman konser tak terlupakan bagi MyDay, sebutan penggemar DAY6.
Di akhir surat pernyataan, Mecima meminta maaf pada calon penonton.
"Prioritas utama kami adalah untuk selalu memberikan pengalaman konser yang tidak terlupakan bagi My Day," tulis Mecimapro.
Kami mohon maaf atas ketidaknyamanannya yang dapat ditimbulkan dan sangat menghargai pengertian serta dukungannya, kami tidak abar untuk bertem dengan My Day konser stadion pertama DAY6 di Stadion Madya, Gelora Bung Karno. (hfp)
Load more