Membersihkan filter AC secara rutin akan membantu menjaga kualitas udara dalam kabin tetap segar dan bersih. Jika perlu, lakukan servis AC untuk memastikan sistem pendingin bekerja dengan maksimal.
4. Cek Kelistrikan dan Lampu Kendaraan
Perjalanan jauh bisa membuat aki mobil bekerja lebih keras, terutama jika sering menggunakan perangkat elektronik seperti AC, audio, dan lampu.
Pastikan aki masih dalam kondisi baik dengan mengecek tegangan serta memastikan tidak ada korosi pada terminal aki.
Periksa juga kondisi lampu-lampu kendaraan, termasuk lampu utama, lampu sein, dan lampu rem.
Pastikan semua lampu berfungsi dengan baik agar keamanan saat berkendara tetap terjamin, terutama di malam hari.
5. Percayakan Perawatan ke Bengkel Terpercaya
Load more