LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Suasana di ruang tunggu saat UTBK SBMPTN di kampus ISI Yogyakarta
Sumber :
  • Humas Institut Seni Indonesia Yogyakarta

Jangan Bingung, Berikut Hal-hal yang Dilakukan Saat Berada di Pusat UTBK

UTBK-SBMPTN Gelombang Pertama tengah berlangsung. Peserta sampai di lokasi Pusat UTBK PTN, jangan bingung menentukan yang akan dilakukan. Perhatikan tips ini

Rabu, 18 Mei 2022 - 13:48 WIB

Ujian Tertulis Berbasis Komputer Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (UTBK-SBMPTN) untuk Gelombang Pertama tengah berlangsung. Ketika peserta sudah sampai di lokasi Pusat UTBK PTN, jangan bingung menentukan apa yang akan dilakukan.

Menurut Lembaga Test Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) yang dikutip dari laman Instagram, beberapa tips ini dapat diperhatikan ketika peserta telah berada di lokasi Pusat UTBK PTN.

Ketika tiba di Pusat UTBK, peserta dipersilahkan segera menuju ke gedung atau ruang lokasi ujian. Pusat UTBK PTN menyediakan ruang tunggu untuk peserta UTBK. Bagi peserta yang diantar ke lokasi, pastikan turun di area drop zone terdekat dengan gedung atau ruang lokasi ujian. 

Untuk mengurangi penyebaran virus Covid-19, jangan lupa selalu patuhi prosedur protokol kesehatan pencegahan Covid-19 selama berada di lokasi. Mulai dari memakai masker, mencuci tangan, dan menjaga jarak. Setelah itu peserta dipersilahkan untuk menuju ke ruang ujian dengan tertib dan menjaga protokol kesehatan pencegahan Covid 19 seperti yang diinstruksikan oleh Pengawas Ruang. 

Jika masih merasa bingung atau terdapat kesulitan, silahkan segera hubungi atau temui Sekretariat Panitia di Pusat UTBK PTN. 

Saat pelaksanaan ujian, terdapat beberapa hal yang harus dilakukan dan ditaati oleh peserta selama mengikuti ujian. Pertama, siapkan dokumen yang telah dibawa seperti yang sudah di instruksikan sebelumnya. Letakan di atas meja untuk diverifikasi oleh Pengawas Ruang. Barang selain yang diperlukan saat ujian, tidak boleh berada di atas meja atau dimasukan kedalam tas dan diletakan di tempat yang disiapkan.

Baca Juga

Ikuti instruksi pengawas seperti kapan harus log in, latihan soal, dan patuhi tata tertib ujian. Setelah memasuki ruang ujian, usahakan peserta tidak berbicara dengan peserta lain tanpa alasan apapun. Selalu mengerjakan ujian sesuai petunjuk dan ikuti protokol kesehatan pencegahan Covid-19 dengan tetap menggunakan masker. 

Jika peserta telah menyelesaikan ujian sebelum waktu ujian selesai, peserta ujian tidak diperkenankan untuk keluar ruangan sebelum waktu ujian dinyatakan selesai. Sebagai tips tambahan, jika peserta memiliki pertanyaan diluar materi soal ujian silahkan sampaikan kepada pengawas dengan cara mengacungkan tangan. 

Selanjutnya, apabila waktu ujian telah usai peserta ujian diharapkan tetap duduk di tempat duduk masing-masing hingga peserta telah dipersilahkan ke luar ruang oleh Pengawas. Ketika keluar ruangan tetap ikuti Protokol kesehatan pencegahan Covid-19 dengan tetap menggunakan masker dan menjaga jarak. Setelah itu bisa segera pulang dan membersihkan diri seusai meninggal kan lokasi ujian. 

Penjelasan tersebut dapat peserta perhatikan ketika berada di lokasi Pusat UTBK PTN. Selamat  berjuang untuk peserta UTBK-SBMPTN yang mengikuti ujian untuk. (Kmr)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Tak Sanggup Lagi Menahan Budaya Negara Ini, Ragnar Oratmangoen Merasa 'Bebas' sebagai Umat Muslim di Indonesia

Tak Sanggup Lagi Menahan Budaya Negara Ini, Ragnar Oratmangoen Merasa 'Bebas' sebagai Umat Muslim di Indonesia

Rasa yang muncul, Ragnar Oratmangoen katakan 'bebas' yang terlintas dalam benaknya. Tentunya ini pengakuan tak terduga dari Pemain mualaf naturalisasi ini simak
Tak Ada yang Ditutupi, Tabiat Marselino Ferdinan yang Sebenarnya Dibuka Blak-blakan Shin Tae-yong: Saya Mengancamnya …

Tak Ada yang Ditutupi, Tabiat Marselino Ferdinan yang Sebenarnya Dibuka Blak-blakan Shin Tae-yong: Saya Mengancamnya …

Mantan pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, tidak mau menutupi tabiat Marselino Ferdinan yang sebenarnya. Apa itu? Mari simak selengkapnya di artikel ini.
Jaga Asa Tampil di Piala Dunia 2026, Presiden Prabowo Dukung Kemenpora ‘Permak’ Timnas Indonesia dengan Cara Ini….

Jaga Asa Tampil di Piala Dunia 2026, Presiden Prabowo Dukung Kemenpora ‘Permak’ Timnas Indonesia dengan Cara Ini….

Presiden RI, Prabowo Subianto ternyata memiliki harapan tinggi ke Timnas Indonesia untuk dapat tampil di Piala Dunia 2026.
Bangga karena Sepupunya Jadi Andalan Timnas Indonesia, Pemain Belanda Berdarah Jakarta Ini Rela Tubuhnya di Tato Lambang Garuda

Bangga karena Sepupunya Jadi Andalan Timnas Indonesia, Pemain Belanda Berdarah Jakarta Ini Rela Tubuhnya di Tato Lambang Garuda

Kebelet bela Timnas Indonesia hingga bangga karena sepupunya diandalkan skuad Merah Putih, wonderkid Belanda ini rela tubuhnya di tato dengan gambar Garuda.
Profil Iris De Rouw, Kiper Keturunan Belanda yang Akan Dinaturalisasi untuk Timnas Putri Indonesia

Profil Iris De Rouw, Kiper Keturunan Belanda yang Akan Dinaturalisasi untuk Timnas Putri Indonesia

Komite Eksekutif PSSI, Vivin Cahyani, memperkenalkan Iris De Rouw, pemain Belanda keturunan Indonesia yang berposisi sebagai kiper. 
Marselino Ferdinan Tak Tahan Lagi dengan Hujatan, Bintang Timnas Indonesia Akhirnya Jujur Kalau Sebenarnya Dia Itu…

Marselino Ferdinan Tak Tahan Lagi dengan Hujatan, Bintang Timnas Indonesia Akhirnya Jujur Kalau Sebenarnya Dia Itu…

Marselino Ferdinan tak tahan lagi, bintang muda Timnas Indonesia, akhirnya mengungkapkan isi hatinya setelah menjadi sorotan tajam. Baca selengkapnya di sini!
Trending
Penyebab Jens Raven Dicoret Indra Sjafri saat Timnas Indonesia U-20 Kalah dari 10 Pemain Yordania Terungkap

Penyebab Jens Raven Dicoret Indra Sjafri saat Timnas Indonesia U-20 Kalah dari 10 Pemain Yordania Terungkap

Penyebab Jens Raven dicoret oleh pelatih Timnas Indonesia U-20, Indra Sjafri, saat mereka menderita kekalahan dengan skor 0-1 dari 10 pemain Yordania terungkap.
Timnas Indonesia U-20 Kandas 0-1 dari 10 Pemain Yordania, Indra Sjafri Bikin Janji Begini Jelang Hadapi Suriah

Timnas Indonesia U-20 Kandas 0-1 dari 10 Pemain Yordania, Indra Sjafri Bikin Janji Begini Jelang Hadapi Suriah

Pelatih Timnas Indonesia U-20, Indra Sjafri, memberi komentarnya setelah tim asuhannya menderita kekalahan dengan skor 0-1 saat menghadapi 10 pemain Yordania.
Indra Sjafri Sindir Welber Jardim usai Gagal Penalti saat Timnas Indonesia U-20 Kalah dari 10 Pemain Yordania: Harusnya Masuk

Indra Sjafri Sindir Welber Jardim usai Gagal Penalti saat Timnas Indonesia U-20 Kalah dari 10 Pemain Yordania: Harusnya Masuk

Pelatih Timnas Indonesia U-20, Indra Sjafri, memberi komentar soal kegagalan Welber Jardim mengeksekusi penalti saat timnya kalah 0-1 dari 10 pemain Yordania.
Rekam Jejak Pelatih Baru Timnas Indonesia U-23 Gerald Vanenburg Terkuak: Pernah Kerja Bareng Eks Juru Taktik Manchester United

Rekam Jejak Pelatih Baru Timnas Indonesia U-23 Gerald Vanenburg Terkuak: Pernah Kerja Bareng Eks Juru Taktik Manchester United

Rekam jejak pelatih baru Timnas Indonesia U-23, Gerald Vanenburg, perlahan-lahan terkuak bahwa dia pernah kerja dengan mantan juru taktik Manchester United.
Gerald Vanenburg Ternyata Ahli Hadapi Pemain Muda Problematik, Pernah Bikin Eks Wonderkid Juventus ...

Gerald Vanenburg Ternyata Ahli Hadapi Pemain Muda Problematik, Pernah Bikin Eks Wonderkid Juventus ...

Gerald Vanenburg resmi diperkenalkan PSSI untuk memimpin Timnas Indonesia U-23 pada Jumat (24/1/2025). 
Marselino Ferdinan Tak Tahan Lagi dengan Hujatan, Bintang Timnas Indonesia Akhirnya Jujur Kalau Sebenarnya Dia Itu…

Marselino Ferdinan Tak Tahan Lagi dengan Hujatan, Bintang Timnas Indonesia Akhirnya Jujur Kalau Sebenarnya Dia Itu…

Marselino Ferdinan tak tahan lagi, bintang muda Timnas Indonesia, akhirnya mengungkapkan isi hatinya setelah menjadi sorotan tajam. Baca selengkapnya di sini!
Tarif Air Bersih Naik 71 Persen, Warga Rusun Lapor ke PJ Gubernur Jakarta

Tarif Air Bersih Naik 71 Persen, Warga Rusun Lapor ke PJ Gubernur Jakarta

PPPSRS kembali mendatangi Balai Kota DKI Jakarta untuk membuat Laporan masyarakat terkait kenaikkan tarif air bersih Perusahaan Air Minum (PAM) Jaya di rumah susun yang mencapai 71 persen.
Selengkapnya
Viral