LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kadiv Humas Mabes Polri Irjen Dedi Prasetyo (memegang mikrofon) saat memberi keterangan pers terkait Brigadir J, Rabu (20/7).
Sumber :
  • Tangkapan layar video Instagram @divisihumaspolri

Brigadir J Disebut Sempat Diancam sebelum Tewas, Polisi: Kami Belum Dapat Info

Pengacara keluarga Brigadir J Kamaruddin Simanjuntak menyebut korban sempat menerima ancaman sebelum akhirnya tewas mengenaskan. Polisi muda itu bahkan disebut

Minggu, 24 Juli 2022 - 16:44 WIB

Pengacara keluarga Brigadir J Kamaruddin Simanjuntak menyebut korban sempat menerima ancaman sebelum akhirnya tewas mengenaskan. Polisi muda itu bahkan disebut telah menerima ancaman sejak bulan Juni 2022.

¨Sebenarnya almarhum itu (Brigadir J) sudah diancam untuk dihabisi dan untuk dibunuh, sampai-sampai dia menangis," ungkap Kamaruddin Simanjuntak dikutip dari kanal YouTube Tvone, Sabtu (23/7).

Kamaruddin kemudian menambahkan bahwa ancaman tersebut kembali berulang satu hari sebelum Brigadir J tewas."Jadi, ancaman itu terulang lagi saat Brigadir J satu hari sebelum dirinya dihabisi, pada tanggal 7 Juli 2022, ketika posisi Brigadir J mengawal pimpinannya (Irjen Ferdy Sambo) ke Magelang,¨ jelasnya. 

Polisi Mengaku Belum Memperoleh Informasi Acaman Brigadir J
Sementara itu Kadiv Humas Mabes Polri Irjen Dedi Prasetyo merespons pernyataan Kamaruddin soal dugaan acaman pembunuhan terhadap Brigadir J. "Semua informasi yang didapat masih di timsus," beber Irjen Dedi saat dikonfirmasi awak media, Minggu (24/7). 

Baca Juga :

Pihaknya memastikan perkembangan kasus tewasnya Brigadir J masih dalam proses penyidikan, sehingga dirinya belum mendapatkan informasi seperti yang diklaim Kamaruddin.

"Kalau belum dapat info, saya enggak bisa sampaikan ke teman-teman. Sebab, saya juga belum dapat datanya," katanya. 

Irjen Dedi juga meminta kepada siapa pun agar tidak mendahului tim khusus yang tengah bekerja melakukan penyidikan. Pernyataan yang disampaikan bukan oleh ahli, ia nilai justru akan memperkeruh suasana.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Shin Tae-yong Bisa Bernapas Lega, Legenda Timnas Indonesia Ini Bocorkan Kelemahan Bahrain, Kalau Ingin Menang...

Shin Tae-yong Bisa Bernapas Lega, Legenda Timnas Indonesia Ini Bocorkan Kelemahan Bahrain, Kalau Ingin Menang...

Legenda Timnas Indonesia ini membocorkan kelemahan dari Bahrain menjelang laga Kualifikasi Piala Dunia 2026, katanya kalau Skuad Garuda ingin menang harus...
Jangan Sembarangan, Mulai Sekarang Hati-hati Gunakan Sajadah saat Shalat, Kata Buya Yahya Bisa Merusak...

Jangan Sembarangan, Mulai Sekarang Hati-hati Gunakan Sajadah saat Shalat, Kata Buya Yahya Bisa Merusak...

Menurut Buya Yahya shalat berjamaah di Masjid jadi keutamaan umat muslim, khususnya bagi pria. Ketika shalat di Masjid umumnya berpikir akan membawa Sajadah...
Akhirnya Terkuak, Shin Tae-yong Ternyata Punya Orang yang Sangat Dibenci di Timnas Indonesia, Siapa Saja?

Akhirnya Terkuak, Shin Tae-yong Ternyata Punya Orang yang Sangat Dibenci di Timnas Indonesia, Siapa Saja?

Shin Tae-yong ternyata sangat benci dengan orang-orang ini di Timnas Indonesia, Siapa Saja?
Masif Kritik Kebijakan Pemain Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia, Erick Thohir Singgung Regulasi FIFA

Masif Kritik Kebijakan Pemain Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia, Erick Thohir Singgung Regulasi FIFA

Kebijakan PSSI terkait gencarnya melakukan naturalisasi pemain untuk Timnas Indonesia sempat menuai kritik dari sejumlah kalangan termasuk politisi.
Bertemu Presiden China Xi Jinping, Raja Malaysia Gagas Titik Temu Peradaban Tionghoa-Islam

Bertemu Presiden China Xi Jinping, Raja Malaysia Gagas Titik Temu Peradaban Tionghoa-Islam

Titik temu dan saling belajar antara dua perdadaban besar, yakni Tionghoa dan Islam dijajaki dengan pertemuan Presiden China Xi Jinping dan Raja Malaysia  di Beijing. 
Ketika Doa Tolong Baca Lima Ayat ini Usai Shalat Tahajud, Ustaz Adi Hidayat Jamin Rezeki Datang Seluas Samudera

Ketika Doa Tolong Baca Lima Ayat ini Usai Shalat Tahajud, Ustaz Adi Hidayat Jamin Rezeki Datang Seluas Samudera

Ustaz Adi Hidayat menyarankan agar saat doa setelah shalat Tahajud selalu membaca lima ayat pengundang rezeki ini yang menjadi bagian surat dalam Al-Quran.
Trending
Media Italia Beri Penilaian Segini usai Jay Idzes Bantu Venezia Menang Atas Genoa, Bek Timnas Indonesia Itu Disebut Punya Penampilan…

Media Italia Beri Penilaian Segini usai Jay Idzes Bantu Venezia Menang Atas Genoa, Bek Timnas Indonesia Itu Disebut Punya Penampilan…

Penampilan gemilang Jay Idzes saat Venezia menang atas Genoa mendapat pujian dari media Italia, yang menyebut bek Timnas Indonesia itu telah bermain sempurna.
Kesal Tak Bisa Kalahkan Timnas Indonesia, Roberto Mancini hingga Graham Arnold Kompak Bocorkan Strategi Skuad Garuda kepada Bahrain dan China

Kesal Tak Bisa Kalahkan Timnas Indonesia, Roberto Mancini hingga Graham Arnold Kompak Bocorkan Strategi Skuad Garuda kepada Bahrain dan China

Pelatih Roberto Mancini dan Graham Arnold yang tak bisa kalahkan Timnas Indonesia di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 beberkan kekuatan skuad Garuda.
Sempat Pingsan di Tengah Laga, Malut United Berikan Kabar Terbaru Kondisi Yance Sayuri

Sempat Pingsan di Tengah Laga, Malut United Berikan Kabar Terbaru Kondisi Yance Sayuri

Kondisi Yance Sayuri yang sempat pingsan di pertandingan Malut United melawan Bali United akhirnya terungkap.
Siap-siap! Erick Thohir Beberkan Sosok Pemain Naturalisasi Baru usai Kebut Debut Eliano Reijnders dan Mees Hilgers, Bomber Mematikan Itu Katanya...

Siap-siap! Erick Thohir Beberkan Sosok Pemain Naturalisasi Baru usai Kebut Debut Eliano Reijnders dan Mees Hilgers, Bomber Mematikan Itu Katanya...

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, sengaja diam soal striker baru yang dikabarkan akan jalani proses naturalisasi usai kebut debut Eliano Reijnders dan Mees Hilgers
Kejujuran Legenda Vietnam ungkap Timnya Mustahil Kalahkan Timnas Indonesia walau Dilatih Shin Tae-yong, Katanya...

Kejujuran Legenda Vietnam ungkap Timnya Mustahil Kalahkan Timnas Indonesia walau Dilatih Shin Tae-yong, Katanya...

Salah satu legenda Vietnam ungkap betapa sulit timnya untuk bisa kalahkan Timnas Indonesia walaupun sudah dilatih oleh Shin Tae-yong, betapa kuatnya Timnas.
Sumardji Bocorkan Waktu Timnas Indonesia Kumpul Jelang Hadapi Bahrain dan China di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Kapan?

Sumardji Bocorkan Waktu Timnas Indonesia Kumpul Jelang Hadapi Bahrain dan China di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Kapan?

Ketua Badan Tim Nasional (BTN), Sumardji membocorkan soal waktu para pemain Timnas Indonesia untuk berkumpul jelang menghadapi Bahrain dan China di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Tiba di Bandara Halim, Menko Polhukam Hadi Tjahjanto Beberkan Peristiwa Pembebasan Pilot Susi Air dari KKB

Tiba di Bandara Halim, Menko Polhukam Hadi Tjahjanto Beberkan Peristiwa Pembebasan Pilot Susi Air dari KKB

Pilot Susi Air, Kapten Philip Mark Mehrtens dapat bernapas lega usai tak lagi berada dalam cengkraman Kelompok Kriminalitas Bersenjata (KKB) pimpinan Egianus Kogoya.
Selengkapnya