LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Komunitas yang tergabung dalam Komengsong, melakukan jalan pagi bersama dengan titik start dan finis di Gedung Sarinah, Jalan Thamrin Jakarta Pusat pada hari Minggu (21/8/2022).
Sumber :
  • Istimewa

Saleh Husin: Olahraga dan Silaturahim ala Komengsong

Komunitas yang tergabung dalam Komengsong, melakukan jalan pagi bersama dengan titik start dan finis di Gedung Sarinah, Jalan Thamrin Jakarta Pusat pada hari Minggu (21/8/2022).

Minggu, 21 Agustus 2022 - 18:57 WIB

Jakarta - Guna menjaga tali silaturahim, kekompakan, guyub serta badan tetap bugar dan fit maka komunitas yang tergabung dalam Komengsong, melakukan jalan pagi bersama dengan titik start dan finis di Gedung Sarinah, Jalan Thamrin Jakarta Pusat pada hari Minggu (21/8/2022).

Komunitas ini terdiri dari para pimpinan lembaga tinggi negara, menteri, mantan menteri, direksi dan komisaris BUMN dan swasta, pimpinan media nasional, serta akademisi. 

Tampak hadir pagi tadi (21/8/2022) Ketua MPR Bambang Soesatyo, Menlu Retno Marsudi dan suami, Menhub Budi Karya, Menteri BUMN Erick Thohir, Menkop UKM Teten Masduki, mantan Menteri KKP Susi Pujiastuti, mantan Menperin Saleh Husin, mantan Menkominfo Rudi Antara, mantan Menko Ekonomi Rizal Ramli dan mantan Kepala Bekraf Triawan Moenaf.

Lalu ada putri Gus Dur Yeni Wahid, mantan Walikota Tangsel Airin, mantan Sekretaris BUMN Said Didu, Ketua Forum Pemred Arifin Asydhad yang juga Pemred Kumparan, Dirut Metro TV Don Bosco Salamun, Direktur Pemberitaan Berita Satu Holding Primus Dorimulu, Pemred CNN Indonesia Titin Rosmasari, Pemred Bisnis Indonesia Maria Benjamin, Pemred Liputan 6 Irna Gustiawati, Dirut Rakyat Merdeka Kiky Iswara, Pemred Tribunews.com Febby Mahendra, Ketua Dewan Kehormatan PWI Pusat Ilham Bintang, Komisaris Rakyat Merdeka Ratna Susilowati, GM tvOne Ecep S Yasa, Pemred Metro TV Arief Suditomo dan mantan Pemred Jakarta Pos Nezar Patria.

Baca Juga :

"Juga tampak hadir Dekan FK UI Prof Ari Fahrial Syam, Prof Fredy Tobing dari FISIP UI, drg. Eva dari FKG UI, konduktor Dwiki Darmawan serta ada beberapa petinggi yang dadakan berhalangan hadir," ujar Managing Director Sinarmas, Saleh Husin.

"Jalan paginya semakin seru dan kocak karena dibarengi dengan foto-foto di setiap titik yang terlihat menarik. Jadi lebih lama foto-foto nya daripada jalannya," tambah Saleh sambil tertawa. 

"Disini kita semua satu, tidak disekat oleh warna pilihan politik masing-masing, dan untuk kali ini memang sangat ramai karena jumlah peserta sekitar 50an orang. Nah setelah mengitari bundaran HI dan bundaran BI semuanya kembali ke Sarinah untuk kongkou-kongkou sambil ngopi dan ngeteh".

"Dan tambah kocak lagi karena saling bercanda diiringi dengan tertawa lepas serta ada beberapa yang bertiktok ria. Disini semua kembali menjadi fresh pikirannya karena seminggu dipenuhi dengan berbagai kesibukan yang ada dan setelah itu ada beberapa yang langsung melakukan test drive mobil Wuling listrik diarea parkir," ujar Ketua MWA UI Saleh Husin.(chm)
 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Bersiap Hadapi Musim Hujan, Jusuf Kalla Beri Perintah Khusus ke PMI

Bersiap Hadapi Musim Hujan, Jusuf Kalla Beri Perintah Khusus ke PMI

Ketua Umum Palang Merah Indonesia (PMI) Jusuf Kalla menekankan pentingnya kesiapsiagaan PMI menghadapi musim hujan yang diperkirakan mencapai puncaknya dalam tiga bulan ke depan.
Inilah Boy Thohir, Sang Calo Tanah yang Kini Jadi Pemilik Adaro Energy dengan Kekayaan Rp40,3 Triliun

Inilah Boy Thohir, Sang Calo Tanah yang Kini Jadi Pemilik Adaro Energy dengan Kekayaan Rp40,3 Triliun

Sosok dari Garibaldi Thohir atau Boy Thohir yang dulunya adalah seorang calo tanah dan kini menjadi pemimpin PT Adaro Energy dengan kekayaan Rp40,3 triliun.
Kapan Batas Waktu Aqiqah Anak yang Baru Lahir? Ternyata Buya Yahya Bilang Sunnahnya Seketika Luntur jika Lewati...

Kapan Batas Waktu Aqiqah Anak yang Baru Lahir? Ternyata Buya Yahya Bilang Sunnahnya Seketika Luntur jika Lewati...

Buya Yahya menguraikan batas waktu terakhir pelaksanaan aqiqah bentuk ibadah orang tua kepada anak yang baru lahir agar tetap menjaga sunnah Rasulullah SAW.
Pemerintah Disarankan Beri Ruang Pemda untuk Ikut Atur Zonasi PPDB

Pemerintah Disarankan Beri Ruang Pemda untuk Ikut Atur Zonasi PPDB

Pemerintah daerah disarankan diberi ruang untuk ikut mengatur zonasi dalam penyelenggaraan penerimaan peserta didik baru (PPDB).
Tangisan Ibu Maafkan Anak Kandung yang Curi Perhiasan Pecah Usai Jampidum Kejagung Hentikan Perkara Lewat RJ

Tangisan Ibu Maafkan Anak Kandung yang Curi Perhiasan Pecah Usai Jampidum Kejagung Hentikan Perkara Lewat RJ

Jaksa Agung Muda Bidang Pidana Umum Kejaksaan Agung (Jampidum Kejagung) menghentikan perkara seorang anak yang mencuri perhiasan milik ibu kandungnya di Sumatera Utara (Sumut) lewat keadilan restoratif​ (RJ)​​​​​​.
Suka Minta Air Doa ke Ustaz atau Kyai itu Termasuk Perbuatan Syirik atau Tidak? Buya Yahya Jawab Jujur, Sebenarnya itu...

Suka Minta Air Doa ke Ustaz atau Kyai itu Termasuk Perbuatan Syirik atau Tidak? Buya Yahya Jawab Jujur, Sebenarnya itu...

Memangnya boleh minta air doa ke ustaz atau kyai untuk tujuan tertentu? Lantas, Bagimana tanggapan Buya Yahya melihat fenomena yang masih marak terjadi itu?
Trending
Jurnalis Korea Selatan Akui Terkejut Ketika Meliput Pertandingan Timnas Indonesia, Tagar STY Out Sekejap Berubah Jadi Pujian

Jurnalis Korea Selatan Akui Terkejut Ketika Meliput Pertandingan Timnas Indonesia, Tagar STY Out Sekejap Berubah Jadi Pujian

Memperkenalkan diri sebagai Football Bohemian, Kim Tae-seok menceritakan atmosfer Stadion Gelora Bung Karno saat Timnas Indonesia menjamu Jepang dan Arab Saudi.
Keponakan Megawati, Alwin Jabarti Kiemas Jadi Tersangka Judi Online Komdigi, Begini Respons Tegas PDIP

Keponakan Megawati, Alwin Jabarti Kiemas Jadi Tersangka Judi Online Komdigi, Begini Respons Tegas PDIP

PDIP buka suara berita soal keponakan Megawati Soekarnoputri, yakni Alwin Jabarti Kiemas yang ditetapkan sebagai tersangka kasus judi online. Begini katanya..
Bawa-bawa Erick Thohir Media Malaysia Soroti Timnas Indonesia yang Tak Turunkan Kekuatan Penuh di Piala AFF 2024

Bawa-bawa Erick Thohir Media Malaysia Soroti Timnas Indonesia yang Tak Turunkan Kekuatan Penuh di Piala AFF 2024

Sejumlah pemain top mulai dari Maarten Paes, Calvin Verdonk hingga Jay Idzes tidak dipanggil pelatih Shin Tae-yong untuk pemusatan latihan (TC) Timnas Indonesia
Top 3 Bola: Kata Calvin Verdonk soal Suporter Garuda, Vietnam Makin Panik Lihat Timnas Indonesia, Maarten Paes Hampir Menyerah Jadi Pemain Bola

Top 3 Bola: Kata Calvin Verdonk soal Suporter Garuda, Vietnam Makin Panik Lihat Timnas Indonesia, Maarten Paes Hampir Menyerah Jadi Pemain Bola

Berikut 3 artikel bola terpopuler di tvOnenews.com pada Senin (25/11/2024). Kabar seputar pemain Timnas Indonesia masih menjadi yang paling banyak diminati.
Bertahun-tahun pakai Doa Iftitah dengan Inni Wajjahtu saat Shalat, Apakah Benar? Ustaz Adi Hidayat Tegaskan Kalau Nabi Muhammad SAW...

Bertahun-tahun pakai Doa Iftitah dengan Inni Wajjahtu saat Shalat, Apakah Benar? Ustaz Adi Hidayat Tegaskan Kalau Nabi Muhammad SAW...

Dalam penjelasannya, Ustaz Adi Hidayat Sebut itu hukumnya ini. Doa iftitah juga mempunyai keutamaan dahsyat jika diamalkan dalam shalat. Simak penjelasannya....
Saat Hujan Deras Turun Baca Doa ini agar Selamat di Akhirat, Meski Bacaannya Sederhana Kata Ustaz Adi Hidayat...

Saat Hujan Deras Turun Baca Doa ini agar Selamat di Akhirat, Meski Bacaannya Sederhana Kata Ustaz Adi Hidayat...

Ustaz Adi Hidayat (UAH) menyampaikan ada satu bacaan doa memiliki kalimat sederhana menjadi amalan saat hujan deras turun terus-menerus agar selamat di akhirat.
Ustaz Adi Hidayat Ungkap Kebiasaan Bersalaman Usai Shalat dalam Islam Tidak Wajib tapi Lebih Utamanya Ini

Ustaz Adi Hidayat Ungkap Kebiasaan Bersalaman Usai Shalat dalam Islam Tidak Wajib tapi Lebih Utamanya Ini

Mengutip ceramah Ustaz Adi Hidayat, soal hukum bersalaman atau berjabat tangan ketika selesai shalat berjamaah. Simak penjelasan lengkapnya, lebih utama yaitu..
Selengkapnya
Viral