LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ketua Komisi D Bidang Pembangunan DPRD DKI Jakarta Ida Mahmudah, di DPRD DKI Jakarta, Rabu (28/9/2022).
Sumber :
  • tim tvonenews/Abdul Gani Siregar

DPRD DKI Usulkan Ada Dana Hibah untuk Pembangunan Rumah Empat Lantai Warga Tak Mampu

Ketua Komisi D DPRD DKI Jakarta mengusulkan agar Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta memberikan dana hibah kepada masyarakat berpenghasilan rendah terkait kebijakan Anies yang memperbolehkan membangun rumah empat lantai.

Rabu, 28 September 2022 - 17:28 WIB

Jakarta - Ketua Komisi D Bidang Pembangunan DPRD DKI Jakarta Ida Mahmudah menanggapi kebijakan yang dibuat Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan terkait izin warga boleh membangun rumah hingga 4 lantai di Jakarta.

Ida mengusulkan agar Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta memberikan dana hibah kepada masyarakat berpenghasilan rendah terkait kebijakan Anies yang memperbolehkan membangun rumah empat lantai.

Hal ini disampaikan Ida dalam rapat kerja Komisi D DPRD DKI Jakarta tentang ‘Penjelasan terkait Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) Provinsi DKI Jakarta’, di Jakarta Pusat, Rabu (28/9/2022).

“Kita kan selama ini memberikan hibah yang luar biasa besarnya, sampai triliunan sedangkan masyarakat kita masih butuh. Kenapa kita tidak berpikir untuk menghibahkan kepada masyarakat dengan rumah kecil di lahan kecil yang memang kondisinya sudah tidak layak untuk dihuni,” jelasnya.

Baca Juga :

Bantuan yang dimaksud Ida adalah alokasi anggaran yang diambil dari pengurangan dana hibah yang sebelumnya Pemprov DKI Jakarta berikan ke sejumlah instansi hingga yayasan tiap tahunnya.

Politikus PDIP ini menilai bahwa izin membangun rumah warga hingga empat lantai cenderung diperuntukkan untuk kaum menengah ke atas, masyarakat miskin tidak mungkin dapat membangun rumah hingga empat lantai.

“Tapi bicara kebutuhan rumah empat lantai, pemikiran saya rumah empat lantai itu untuk menengah ke atas. Menengah ke bawah mungkin enggak? Pasar penduduk itu bangun rumah empat lantai dengan triplek, kan nggak mungkin,” tegasnya.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Eks Pramugari Cantik Ungkap Sisi Gelap Dunia Penerbangan, Mendekati Pilot Beristri hingga Berakhir Melakukan Hal Terlarang di Pesawat: Aku Mengalami Sendiri...

Eks Pramugari Cantik Ungkap Sisi Gelap Dunia Penerbangan, Mendekati Pilot Beristri hingga Berakhir Melakukan Hal Terlarang di Pesawat: Aku Mengalami Sendiri...

Mantan pramugari cantik, berani jujur sisi kelam di balik gemerlap dunia penerbangan, termasuk isu perselingkuhan antara pilot dan pramugari. Bahkan demi menda-
Mayat Laki-Laki Ditemukan di Muara Sungai Lukulo, Diduga Korban Pembunuhan

Mayat Laki-Laki Ditemukan di Muara Sungai Lukulo, Diduga Korban Pembunuhan

Mayat laki-laki tersebut pertama kali ditemukan oleh nelayan di sekitar muara. Korban terlihat terapung di atas air. Nelayan membawa korban ke tepi sungai.
Timnas Indonesia Kian Angker di Asia, STY yang Miliki Toleransi Tinggi dan Terapkan Nilai Islam ke Pemain Berhasil Bikin Waswas Bahrain dan China

Timnas Indonesia Kian Angker di Asia, STY yang Miliki Toleransi Tinggi dan Terapkan Nilai Islam ke Pemain Berhasil Bikin Waswas Bahrain dan China

Kemenangan atas Arab Saudi dalam laga tadi malam, Selasa (20/11/2024) itu sontak menjadi berita dan kejutan besar. Shin Tae-yong (STY) yang menukangi Timnas Indonesia dengan menerapkan toleransi tinggi dan nilai Islam berhasil bikin waswas lawan berikutnya.
Dengar Adanya Santri Jadi Korban Longsor, Menag Nasaruddin Umar Belasungkawa dan Beri Dana Bantuan ke Ponpes Yaspida

Dengar Adanya Santri Jadi Korban Longsor, Menag Nasaruddin Umar Belasungkawa dan Beri Dana Bantuan ke Ponpes Yaspida

Menag Nasaruddin Umar belasungkawa kepada santri jadi korban longsor di Yayasan Ponpes Salafi Terpadu Darussyifa Al-Fithroh (Yaspida), Sukabumi, Jawa Barat.
Jika Jadi Dewas KPK, Mirwazi akan Buat Aturan Rotasi Penempatan Pegawai KPK: Biar Enggak Jenuh

Jika Jadi Dewas KPK, Mirwazi akan Buat Aturan Rotasi Penempatan Pegawai KPK: Biar Enggak Jenuh

Kepala Bidang Pemberantasan Narkoba BNN Aceh Mirwazi mengikuti fit and proper test calon Dewan Pengawas (Dewas) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
Shin Tae-yong Bisa Lega, Ini Kondisi Kaki Calvin Verdonk usai Terpincang-pincang Setelah Laga Timnas Indonesia Vs Arab Saudi

Shin Tae-yong Bisa Lega, Ini Kondisi Kaki Calvin Verdonk usai Terpincang-pincang Setelah Laga Timnas Indonesia Vs Arab Saudi

Pemain Timnas Indonesia, Calvin Verdonk membeberkan kondisi terkini dirinya usai sempat terpincang-pincang selama babak kedua menghadapi Arab Saudi.
Trending
Jauh-jauh Hari Legenda Italia Ingatkan Arab Saudi Betapa Bahayanya Marselino Ferdinan, Striker Timnas Indonesia Itu...

Jauh-jauh Hari Legenda Italia Ingatkan Arab Saudi Betapa Bahayanya Marselino Ferdinan, Striker Timnas Indonesia Itu...

Ternyata legenda Italia sudah pernah ingatkan tentang bahaya Marselino Ferdinan, Timnas Indonesia berhasil kalahkan Arab Saudi dengan 2 gol cantik Marselino.
Parade Blunder di Laga Bahrain Vs Australia, Timnas Indonesia Dapat Kabar Baik dari Dua Rivalnya di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Parade Blunder di Laga Bahrain Vs Australia, Timnas Indonesia Dapat Kabar Baik dari Dua Rivalnya di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia mendapatkan kabar baik dari dua rivalnya di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026, lantaran Bahrain dan Australia harus puas berbagi poin.
Euphoria Kemenangan Atas Arab Saudi Berakhir Lebih Cepat, Pemain Timnas Indonesia Abroad Tinggalkan Jakarta

Euphoria Kemenangan Atas Arab Saudi Berakhir Lebih Cepat, Pemain Timnas Indonesia Abroad Tinggalkan Jakarta

Timnas Indonesia berhasil mencatatkan kemenangan perdana di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. 
Shin Tae-yong Semringah, Timnas Indonesia Dihadiahi 3 Kabar Baik usai Kalahkan Arab Saudi: Peluang Garuda Lolos Piala Dunia 2026 Kian Terbuka

Shin Tae-yong Semringah, Timnas Indonesia Dihadiahi 3 Kabar Baik usai Kalahkan Arab Saudi: Peluang Garuda Lolos Piala Dunia 2026 Kian Terbuka

Sukses kalahkan Arab Saudi dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026, skuad Timnas Indonesia mendapat sejumlah kabar baik yang kian memperbesar peluang Garuda lolos.
Timnas Indonesia Hampir Digusur dari Peringkat Ketiga Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026, Begini Kronologinya

Timnas Indonesia Hampir Digusur dari Peringkat Ketiga Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026, Begini Kronologinya

Timnas Indonesia hampir digusur dari peringkat ketiga Grup C pada putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia pada Rabu (20/11/2024) dini hari WIB.
Selebrasi Duduk Marselino Ferdinan Viral di China, Jadi Meme Tingkat Internasional

Selebrasi Duduk Marselino Ferdinan Viral di China, Jadi Meme Tingkat Internasional

Marselino Ferdinan menjadi kunci kemenangan Timnas Indonesia usai mencetak brace ke gawang Arab Saudi di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (19/11/2024)
Pemain Muslim Andalan STY Bikin Frustasi Arab Saudi, Ternyata Rizky Ridho Bentengi Timnas Indonesia dengan Terapkan Sunnah Rasul

Pemain Muslim Andalan STY Bikin Frustasi Arab Saudi, Ternyata Rizky Ridho Bentengi Timnas Indonesia dengan Terapkan Sunnah Rasul

Selain Marselino Ferdinan, pemain Timnas Indonesia Muslim andalan Shin Tae-yong (STY) di Timnas Indonesia, Rizky Ridho juga berhasil bikin frustasi Arab Saudi.
Selengkapnya
Viral