Vitamin D berperan dalam menjaga kalsium dan fosfor yang berperan dalam menjaga kepadatan tulang.
Oleh karena itu, apabila terjadi kekurangan vitamin D maka dapat menyebabkan berkurangnya kedua mineral yang membuat tulang menjadi lebih rapuh dan berisiko terkena osteoporosis.
"Mesti lebih rajin berolahraga dan aktivitas keluar ruangan khususnya di bawah jam 9 pagi," pungkasnya. (ant/nsi)
Load more