LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ratusan Kepala Desa Se-Indonesia menggeruduk kantor DPR RI menuntut perpanjangan masa jabatan, Selasa (17/1/2023)
Sumber :
  • tvOnenews.com/Julio Trisaputra

Demo Kepala Desa Se-Indonesia di Depan Gedung DPR Ricuh

Aksi unjuk rasa ratusan kepala desa yang digelar di depan gedung DPR RI, Senayan, Jakarta Pusat diwarnai ketegangan dengan aparat kepolisian pada Selasa (17/1/2023)

Selasa, 17 Januari 2023 - 13:08 WIB

Jakarta - Aksi unjuk rasa ratusan kepala desa yang digelar di depan gedung DPR RI, Senayan, Jakarta Pusat diwarnai ketegangan dengan aparat kepolisian pada Selasa (17/1/2023).

Ketegangan terjadi saat para kepala desa yang datang dari berbagai daerah untuk meminta perubahan masa jabatan dari semula enam tahun menjadi 9 tahun sempat berupaya memblokade jalan di depan gedung DPR RI.

Aksi ketegangan usai saat para kepala desa bersedia membuka jalan dan melanjutkan orasi mereka di depan gedung DPR.

Dengan menggunakan seragam coklat khas perangkat desa, mereka menyampaikan dua tuntutan utama agar para wakil rakyat dapat mendengar tuntutan mereka.

Sejumlah sepanduk tuntutan mereka juga dipasang di pagar luar gedung DPR yang menjadi tuntutan mereka.

Para kepala desa (kades) meminta pemerintah dapat mencabut peraturan pemerintah nomer dua tahun 2020 yang berkaitan dengan keuangan negara dan kembalikan lagi undang-undang desa nomer 6 tahun 2014.

Selain itu, mereka juga meminta kepada Dewan Perwakilan Rakyat untuk merevisi Undang-undang Desa Nomor 6 Pasal 39 yang menyebutkan masa jabatan kades 6 tahun menjadi 9 tahun selama satu kali jabatan serta bebas untuk mencalonkan kembali kades dalam pilkades.

Perwakilan Kepala Desa Indonesia Bersatu, Heru mengungkapkan bahwa pihaknya datang dari jauh menyambangi gedung DPR RI membawa dua tuntutan utama.

"Ada dua tuntutan yang pertama cabut undang-undang no 2 tahun 2020 kaitannya dengan keuangan negara. Kemudian kembalikan lagi ruh undang-undang desa nomer 6 tahun 2014," tutur Heru, di lokasi aksi damai di depan Gedung DPR RI, Jakarta Pusat, Selasa (17/1/2023).

"Yang kedua, revisi undang-undang desa nomer 6 tahun 2014 khususnya dipasal 39, disitu disebutkan kepala desa 6 tahun sekali masa jabatan selama tiga kali periode, kita rubah jadi 9 tahun sekali masa jabatan tanpa periodesasi," jelas dia.

Sebab, menurut dia, selama pemimpin desa tersebut masih disenangi oleh masyarakat maka akan sah-sah saja untuk memperpanjang masa jabatan.

"Karena kita kepala desa selama masih disenangi masyarakat kita nyalon, maka akan jadi, tapi kalo tidak disenangi masyarakat walaupun sembilan tahun ataupun beberapa kali tidak jadi jadi," terangnya.

Heru berharap agar kedatangannya beramai-ramai dengan membawa dua tuntutannya ini dapat dikabulkan oleh para pemangku kebijakan yang berada di dalam gedung tersebut.

"Mudah-mudahan bapak-bapak wakil rakyat bisa menerima dan mengabulkan bahwa revisi undang-undang desa nomer 6 tahun 2014 masuk didalam prolegnas dalam pembahasan pertama di tahun 2023," kata Heru.

Kemudian, mereka juga mengancam jika tuntutan mereka tidak dipenuhi mereka akan datang kembali dengan masa yang lebih banyak lagi. (rpi/mii)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Boy William Kian Akrab dengan Sarwendah, Ahli Tarot Ini Sudah Prediksi Sosok yang Bakal Jatuh Hati pada Mantan Istri Ruben Onsu Itu Memang...

Boy William Kian Akrab dengan Sarwendah, Ahli Tarot Ini Sudah Prediksi Sosok yang Bakal Jatuh Hati pada Mantan Istri Ruben Onsu Itu Memang...

Kedekatan Boy William dan Sarwendah mendadak jadi sorotan publik. Ternyata, ahli tarot ini pernah memprediksi soal sosok yang naksir dengan Wendah ternyata...
CHED ITB-AD dan MTCN Soroti Kebijakan HJE Rokok 2025 di Indonesia

CHED ITB-AD dan MTCN Soroti Kebijakan HJE Rokok 2025 di Indonesia

CHED ITB Ahmad Dahlan Jakarta bersama MTCN gelar konferensi pers daring tema "Kebijakan HJE Rokok 2025: Dilematisasi Pengendalian Konsumsi Rokok di Indonesia".
Pelatih Filipina 'Curhat' ke Media Vietnam Jelang Laga Kontra Timnas Indonesia, Albert Capellas: Mungkin ini Akan Jadi Malam yang Sulit

Pelatih Filipina 'Curhat' ke Media Vietnam Jelang Laga Kontra Timnas Indonesia, Albert Capellas: Mungkin ini Akan Jadi Malam yang Sulit

Pelatih Filipina Albert Capellas curhat pada media Vietnam jelang laga kontra Timnas Indonesia. Usai timnya bermain imbang 1-1 melawan Vietnam, Capellas bilang
Gus Miftah Lama-lama Kesal karena Tak Diakui sebagai Cucu Kiai Ageng Muhammad Besari dan Beri Sindiran: Modal Aja Gak Mau...

Gus Miftah Lama-lama Kesal karena Tak Diakui sebagai Cucu Kiai Ageng Muhammad Besari dan Beri Sindiran: Modal Aja Gak Mau...

Dalam sebuah pengajian akbar, Gus Miftah yang tampak kesal, karena tidak diakui sebagai cucu Kiai Ageng Muhammad Besari, kemudian memberi sindiran menohok.
Setelah Dengar Ceramah Ustaz Khalid Basalamah Ini, Dijamin Tidak Akan Lagi Dahulukan Dunia dari Akhirat, Karena…

Setelah Dengar Ceramah Ustaz Khalid Basalamah Ini, Dijamin Tidak Akan Lagi Dahulukan Dunia dari Akhirat, Karena…

Ustaz Khalid Basalamah ingatkan setiap Muslim untuk selalu utamakan akhirat dari dunia. Dalam salah satu hadis, Rasulullah SAW mengingatkan dunia akan dicukupi.
Fans Malaysia Malah Sindir Timnas Indonesia usai Negaranya Dipastikan Tersingkir dari Piala AFF 2024: At Least Kita Punya 1 Trofi

Fans Malaysia Malah Sindir Timnas Indonesia usai Negaranya Dipastikan Tersingkir dari Piala AFF 2024: At Least Kita Punya 1 Trofi

Setelah negaranya dipastikan gagal lolos ke semifinal Piala AFF 2024, fans skuad Malaysia beri sindiran halus buat Timnas Indonesia di media sosial.
Trending
4 Pemain Top Ini Diprediksi akan Dicoret Shin Tae-yong dari Daftar Starting Line Up Timnas Indonesia Vs Filipina, Nomor 2 Berstatus Abroad

4 Pemain Top Ini Diprediksi akan Dicoret Shin Tae-yong dari Daftar Starting Line Up Timnas Indonesia Vs Filipina, Nomor 2 Berstatus Abroad

4 pemain ini diprediksi bakal dicoret Shin Tae-yong dari daftar starting line up Timnas Indonesia saat menghadapi Filipina di laga penentuan Piala AFF 2024.
PSSI Akhirnya Buka Suara soal Gelandang MU yang Ingin Bela Timnas Indonesia Lawan Australia dan Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026

PSSI Akhirnya Buka Suara soal Gelandang MU yang Ingin Bela Timnas Indonesia Lawan Australia dan Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026

PSSI akhirnya buka suara soal keinginan gelandang MU membela Timnas Indonesia melawan Australia dan Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Di Detik-detik Terakhir, Keputusan FIFA Ini Ternyata Bisa Bantu Timnas Indonesia Lolos ke Semifinal Piala AFF 2024

Di Detik-detik Terakhir, Keputusan FIFA Ini Ternyata Bisa Bantu Timnas Indonesia Lolos ke Semifinal Piala AFF 2024

Siapa sangka ternyata keputusan FIFA ini bisa bantu Timnas Indonesia untuk lolos ke semifinal Piala AFF 2024, Skuad Shin Tae-yong punya satu pertandingan lagi.
Ranking FIFA Timnas Indonesia Meroket Lagi jika Kalahkan Filipina tapi Gagal Lolos Semifinal Piala AFF 2024 bila Skenario Gila Ini Terjadi 

Ranking FIFA Timnas Indonesia Meroket Lagi jika Kalahkan Filipina tapi Gagal Lolos Semifinal Piala AFF 2024 bila Skenario Gila Ini Terjadi 

Ranking FIFA Timnas Indonesia akan naik lagi jika berhasil mengalahkan Filipina, namun skuad Garuda gagal lolos ke semifinal Piala AFF 2024 bila skenario gila ini terjadi.
Akankah Fuji dan Aisar Khaled Berjodoh? Dari Jauh Hari Denny Darko Terawang Ciri-ciri Jodoh Fuji: Saya Melihat Sosok yang…

Akankah Fuji dan Aisar Khaled Berjodoh? Dari Jauh Hari Denny Darko Terawang Ciri-ciri Jodoh Fuji: Saya Melihat Sosok yang…

Apakah Fuji dan Aisar Khaled benar-benar berjodoh? Ramalan Denny Darko mengungkap ciri-ciri pria yang akan jadi jodoh Fuji. Apakah ini Aisar atau orang lain?
Bukan Ayu Ting Ting, Denny Darko dari Jauh Hari Sudah Terawang Jodoh Boy William: Mungkin dari Keturunan…

Bukan Ayu Ting Ting, Denny Darko dari Jauh Hari Sudah Terawang Jodoh Boy William: Mungkin dari Keturunan…

Bukan Ayu Ting Ting, Denny Darko dari jauh hari sudah terawang jodoh Boy William. Bagaimana ciri-cirinya? Simak ramalan selengkapnya dalam artikel berikut!
Justin Hubner Beri Kabar Terbaru Jelang Pertandingan Hidup-Mati Timnas Indonesia Lawan Filipina, Siap Gabung di Piala AFF 2024?

Justin Hubner Beri Kabar Terbaru Jelang Pertandingan Hidup-Mati Timnas Indonesia Lawan Filipina, Siap Gabung di Piala AFF 2024?

Pemain Timnas Indonesia Justin Hubner mengungkapkan kabar terbaru kondisinya jelang pertandingan penting skuad Garuda melawan Filipina di Piala AFF 2024.
Selengkapnya
Viral