(Foto: Tangkapan layar Youtube Cerita Bola Toplist)
Saat itu kompetisi liga Jepang masih bernama JSL atau Japan Soccer League dan digelar secara amatir. Namun sayang karir Ricky Yacobi di Liga Jepang tidak semulus saat ia bermain untuk Arseto Solo.
Alhasil Ricky memutuskan untuk kembali ke tanah air dan membela Arseto Solo sampai pensiun.
2. Ventforet Kofu
Ventforet Kofu menjadi klub Jepang pertama yang menjadi pelabuhan pemain naturalisasi asal Indonesia Irfan Bachdim.
Mulai bergabung pada tahun 2014, Irfan sama sekali tidak diturunkan oleh klubnya di kompetisi J1 League 2014.
(Foto: Tangkapan layar Youtube Cerita Bola Toplist)
Irfan Bachdim saat itu hanya bermain sebanyak dua kali saat turun di J-League Cup dan di ajang Piala Kaisar.
Load more