LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Asnawi Mangkualam dan pelatih Rangsan Wiwatchaichok
Sumber :
  • Kolase tvOnenews

Debut Asnawi Mangkualam Bersama Port FC Bikin Geger Liga Thailand, Komentator hingga Pelatih Lokal Sampai Bilang Begini...

Penampilan perdana Asnawi Mangkualam bersama Port FC di Liga Thailand mendapat pujian dari banyak pihak, termasuk komentator setempat hingga pelatih lokal.

Sabtu, 17 Februari 2024 - 06:36 WIB

tvOnenews.com - Debut Asnawi Mangkualam bersama Port FC di Liga Thailand mendapat pujian dari penggemar sepak bola Negeri Gajah Putih tersebut.

Tidak hanya itu, penampilan apik dari kapten Timnas Indonesia itu juga dipuji oleh komentator pelatihnya di Port FC Rangsan Wiwatchaichok.

Asnawi Mangkualam baru saja mencatatkan debutnya bagi kontestan Liga Thailand yaitu Port FC saat menghadapi Muangthong United.

Kapten Timnas Indonesia tersebut bergabung dengan Port FC pada pertengahan musim usai tiga musim berkiprah di Liga Korea bersama Ansan Greeners dan Jeonnam Dragons.

Baca Juga :

Pemain 24 tahun itu sebenarnya bisa tampil ketika Port FC menang atas Police Tero pekan lalu, namun dia tidak diturunkan oleh sang pelatih Rangsan Wiwatchaichok.

Barulah ketika Port FC menghadapi tim kuat Muangthong United, Asnawi Mangkualam dapat kesempatan bermain meskipun masuk pada menit akhir.

Pada laga besar tersebut, Asnawi Mangkualam masuk sebagai pemain cadangan pada menit ke-90 menggantikan Suphanan Bureerat.

Eks PSM Makassar itu hanya tampil 10 menit di pertandingan tersebut, tetapi penampilan singkatnya itu nyatanya mencuri perhatian dari suporter Liga Thailand.

Di laga debutnya, Asnawi Mangkualam berperan sebagai aktor yang mengantarkan Port FC meraih kemenangan dramatis atas Muangthong United di Liga Thailand.

Kapten Timnas Indonesia itu turut terlibat dalam gol kemenangan Port FC atas Muangthong United yang diciptakan oleh Barros Tardelli di menit 94'.

Asnawi Mangkualam dan sang pelatih Rangsan Wiwatchaichok (Source: Kolase tvOnenews)

Asnawi Mangkualam yang melakukan solo run dan menerima operan dari sisi kanan Port FC kemudian memberikan umpan ke kotak penalti Muangthong United. 

Umpan tersebut kemudian diterima oleh Worachit Kanitsribampen dan back pass dari pemain Thailand itu sukses dikonversikan menjadi gol oleh Barros Tardelli.

Gol di menit akhir dari Barros Tardelli membuat Port FC secara dramatis menang 4-2 atas Muangthong United sekaligus naik ke posisi tiga Liga Thailand.

Semangat juang Asnawi Mangkualam dan koleganya di Port FC mendapat pujian dari komentator lokal maupun sang pelatih Rangsan Wiwatchaichok.

Menurut Rangsan Wiwatchaichok, para pemain Port FC tidak bermain terlalu bagus karena sempat kebobolan tiga gol, meskipun pada akhirnya menang.

“Kami tidak bermain bagus, saya akui itu dan tugas saya untuk membenahi. Tapi mereka come back dan berhasil meraih tiga poin,” kata Rangsan dikutip dari YouTube Timnas TV.

Rangsan juga memuji penampilan dari Asnawi Mangkualam dan kolega yang menujukkan semangat juang tinggi sehingga mampu membalikkan keadaan.

“Saya rasa saya lebih ingin memuji pemain saya karena kami menginginkan tiga poin di kandang sendiri,” sambungnya.

Asnawi Mangkualam bakal bertanding dengan Port FC malam ini (17/2/2024) menghadapi tim yang diperkuat oleh Yanto Basna yaitu Prachuap FC. (han)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Baru Setahun Dinas di Polres Solok Selatan, AKP Ulil Sudah Punya Musuh hingga Tewas Ditembak

Baru Setahun Dinas di Polres Solok Selatan, AKP Ulil Sudah Punya Musuh hingga Tewas Ditembak

AKP Ulil Ryanto Anshari baru saja setahun berdinas di Polres Solok Selatan dan menjadi Kasat Reskrim, tetapi ia sudah memiliki musuh, hingga ditembak mati
Kakang Rudianto Tunda Gabung Pemusatan Latihan Timnas Indonesia di Piala AFF 2024 Demi Bela Persib Bandung di Liga Champions Asia 2

Kakang Rudianto Tunda Gabung Pemusatan Latihan Timnas Indonesia di Piala AFF 2024 Demi Bela Persib Bandung di Liga Champions Asia 2

Kakang Rudianto akan menunda bergabung dengan pemusatan latihan Timnas Indonesia yang akan bertanding di Piala AFF 2024, karena Persib Bandung membutuhkan.
Buntut Foto Mesra Diduga Ketua DPRD Lumajang, Puluhan Warga Kirim Karangan Bunga

Buntut Foto Mesra Diduga Ketua DPRD Lumajang, Puluhan Warga Kirim Karangan Bunga

Puluhan massa yang tergabung dalam Masyarakat Peduli Moral (MPM) melakukan aksi damai di halaman depan Gedung DPRD Kabupaten Lumajang, Jumat (22/11) sore
Liga 1: Respons Kakak Marselino Ferdinan usai Bantu Persebaya Epic Comeback dan Kalahkan Persija, Percaya Arahan Pelatih Jadi Kunci Penting

Liga 1: Respons Kakak Marselino Ferdinan usai Bantu Persebaya Epic Comeback dan Kalahkan Persija, Percaya Arahan Pelatih Jadi Kunci Penting

Persebaya Surabaya sukses amankan poin penuh di lanjutan Liga 1 2024-2025 usai mengalahkan Persija dengan skor 2-1, Jumat (22/11/2024) sore WIB.
Lirik Lagu 'PINATA' - A.C.E, Jadi Penanda Comeback Perdana setelah Seluruh Member-nya Menyelesaikan Wajib Militer

Lirik Lagu 'PINATA' - A.C.E, Jadi Penanda Comeback Perdana setelah Seluruh Member-nya Menyelesaikan Wajib Militer

Dilansir Korea Times, "PINATA" yang menjadi title track dalam single album terbaru A.C.E terinspirasi dari film Christopher Nolan yang bertajuk Tenet (2020).
Polisi Tembak Rekan di Solok Selatan, Ini Kata Pengamat Soal Mentalitas Aparat

Polisi Tembak Rekan di Solok Selatan, Ini Kata Pengamat Soal Mentalitas Aparat

Pengamat Kepolisian dari Institute for Security and Strategic Studies (ISESS), Bambang Rukminto, menyoroti insiden penembakan yang dilakukan oleh anggota Polisi
Trending
Lupakan Kemenangan atas Arab Saudi, Media Belanda Beri Kabar Buruk untuk Timnas Indonesia Jelang Hadapi Australia pada Maret 2025

Lupakan Kemenangan atas Arab Saudi, Media Belanda Beri Kabar Buruk untuk Timnas Indonesia Jelang Hadapi Australia pada Maret 2025

Jelang hadapi Australia di lanjutan babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia pada Maret 2025 mendatang, media Belanda sampaikan kabar buruk untuk Timnas Indonesia.
Bung Towel Sebut Jay Idzes Kumpulkan Pemain Tanpa Staf hingga Singgung soal Krisis Kepercayaan

Bung Towel Sebut Jay Idzes Kumpulkan Pemain Tanpa Staf hingga Singgung soal Krisis Kepercayaan

Timnas Indonesia berhasil menaklukan Arab Saudi 2-0 di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (19/11/2024). 
Tanpa Shin Tae-yong, Jay Idzes Sampai Bilang Begini di Ruang Ganti Jelang Laga Kontra Arab Saudi, Kapten Timnas Indonesia: Ingat Untuk Siapa Kalian Bermain

Tanpa Shin Tae-yong, Jay Idzes Sampai Bilang Begini di Ruang Ganti Jelang Laga Kontra Arab Saudi, Kapten Timnas Indonesia: Ingat Untuk Siapa Kalian Bermain

Suasana ruang ganti Timnas Indonesia penuh semangat setelah Kapten Timnas Indonesia, Jay Idzes menyampaikan hal ini meskit tanpa Shin Tae-yong. Jay Idzes bilang
3 Legenda Sepak Bola Dunia Turun Gunung Kunjungi Indonesia Usai Laga Timnas Indonesia Kontra Arab Saudi, FIFA Sampai Beri Arahan Untuk...

3 Legenda Sepak Bola Dunia Turun Gunung Kunjungi Indonesia Usai Laga Timnas Indonesia Kontra Arab Saudi, FIFA Sampai Beri Arahan Untuk...

3 Legenda sepak bola dunia kunjungi Indonesia usai laga Timnas Indonesia kontra Arab Saudi. Dennis Wise dari Chelsea, Eric Abidal dari Barcelona, legenda Italia
Bawa-bawa Asnawi Mangkualam, Coach Justin Tegas Tak Restui Keinginan Rizky Ridho untuk Main di Liga Thailand: Lu Kalau Bisa Jangan...

Bawa-bawa Asnawi Mangkualam, Coach Justin Tegas Tak Restui Keinginan Rizky Ridho untuk Main di Liga Thailand: Lu Kalau Bisa Jangan...

Coach Justin nyatakan ketidaksetujuannya pada Rizky Ridho yang ingin berkarier di Liga Thailand. Singgung performa menurun Asnawi Mangkualam yang melempem.
Tak Perlu Dinaturalisasi, 3 Diaspora Ini Layak Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia Buat Piala AFF 2024

Tak Perlu Dinaturalisasi, 3 Diaspora Ini Layak Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia Buat Piala AFF 2024

Tampil di luar negeri dan tak perlu lagi dinaturalisasi, para diaspora ini layak dipanggil Shin Tae-yong untuk perkuat Timnas Indonesia di ajang Piala AFF 2024.
Anak Kesayangan Jose Mourinho Tunda Tawaran Naturalisasi Timnas Indonesia, Pilih Tunggu Dipanggil Belanda Meski Sulit

Anak Kesayangan Jose Mourinho Tunda Tawaran Naturalisasi Timnas Indonesia, Pilih Tunggu Dipanggil Belanda Meski Sulit

Punya garis darah keturunan Indonesia membuat Jayden Oosterwolde menjadi sorotan untuk bergabung membela Timnas Indonesia
Selengkapnya
Viral