LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Meski Ernando Ari Main Bagus, Maarten Paes dan Emil Audero Mau Gabung, Kiper Leeds United ini Juga Sepertinya Minat Dinaturalisasi, Beri Kode...
Sumber :
  • Kolase Tim tvOnenews

Meski Ernando Ari Main Bagus, Maarten Paes dan Emil Audero Mau Gabung, Kiper Leeds United ini Juga Sepertinya Minat Dinaturalisasi, Beri Kode...

Meski Ernando Ari banjir pujian usai tampil impresif pada laga Indonesia vs Australia. Namun ternyata kiper Leed United sudah beri kode kepada PSSI sampai ikuti

Selasa, 23 April 2024 - 14:56 WIB

tvOnenews.com - Kiper Timnas Indonesia Ernando Ari banjir pujian usai Indonesia menang atas Australia pada laga kedua Grup A Piala Asia U-23 2024 yang digelar di Abdullah bin Khalifa Stadium, Doha, Kamis (18/4).

Pasalnya Ernando Ari berhasil tampil impresif dengan melakukan banyak penyelamatan saat Timnas Indonesia U-23 menghadapi skuad The Socceross.

Namun ternyata dibali itu, persaingan untuk memperebutkan posisi kiper di tubuh timnas Indonesia akan semakin sengit.

Kendati sosok Ernando Ari sudah menjadi penjaga gawang langganan pilihan Shin Tae-yong. 

Baca Juga :

Kabar terbaru, kiper keturunan Dani van den Heuvel berhasil mencuri perhatian para pecinta Timnas Indonesia.

Netizen menyoroti Dani usai kedapatan mengikuti akun instagram resmi PSSI.

Pemain berdarah Belanda tersebut dikabarkan menjadi alternatif Maarten Paes yang tengah mengalami kendala saat menjalani proses naturalisasi untuk bergabung bersama Skuad Garuda.

Keputusan Dani van den Heuvel mengikuti Instagram PSSI menjadi pertanda baik bahwa pemain tersebut juga berminat membela Skuad Garuda. 

Sebagai informasi, sebelumnya PSSI sendiri sudah membidik kiper keturunan berdarah Indonesia yang berkarier di FC Dallas Maarten Paes.  

Kendati demikian, proses naturalisasi kiper yang kini merumput di Liga Amerika Serikat itu disinyalir tengah terbentur regulasi FIFA.

Penyebabnya karena Maarten Paes pernah membela Timnas Belanda U21 di kualifikasi Piala Eropa U21 pada 15 November 2020 lalu. 

Dani Van den Heuvel, kiper Leeds United yang beri kode ke PSSI. Source: tim tvOnenews

Saat itu Maarten sudah berusia 22 tahun, lalu di tengah situasi tersebut hadirlah sosok van den Heuvel.

Pemain yang lahir di Delft Belanda pada 28 Mei 2003 silam ini dianggap bisa menjadi solusi atas kebuntuan PSSI memproses Dani van den Heuvel. 

Apalagi Van den Heuvel sendiri saat ini tengah membela klub Inggris Leeds United, sebagai negara kiblat sepak bola dunia.  

Pasalnya kiper dengan tinggi 188 cm ini memiliki bakat gemilang sehingga pernah dipanggil untuk membela Timnas Belanda di berbagai kelompok usia mulai dari U17 hingga U19.  

Hingga berita ini diturunkan, belum ada kabar terbaru terkait kelanjutan nasib dua kiper keturunan Indonesia itu.

Akankah Maarten Paes atau Dani van den Heuvel yang bisa dinaturalisasi untuk membela skuad Garuda?

Tak mau kalah dari Dani van den Heuvel dalam menunjukkan keseriusannya atas Timnas Indonesia, Maarten Paes pun bahkan memamerkan dirinya tengah belajar Bahasa Indonesia. 

Hal tersebut terpantau melalui unggahan story Instagram pribadinya. 

Dimana mantan kiper FC Utrecht tersebut terlihat menggunakan aplikasi translate untuk mengartikan beberapa kalimat berbahasa Indonesia. 

Kendati proses naturalisasinya masih berjalan, namun PSSI masih belum bisa memastikan kapan Maarten Paes bisa berseragam Merah Putih. 

(udn)

Baca artikel tvOnenews.com terkini dan lebih lengkap, klik google news.
Ikuti juga sosial media kami;
twitter @tvOnenewsdotcom
facebook Redaksi TvOnenews
 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Demi Tingkatkan Transaksi Bisnis, Ini Gebrakan Baru inDrive untuk UMKM Hingga Pengusaha

Demi Tingkatkan Transaksi Bisnis, Ini Gebrakan Baru inDrive untuk UMKM Hingga Pengusaha

Para pelanggan inDrive yaitu pelaku bisnis (B2B) kini diperkenalkan lebih luas seperti meningkatkan frekuensi jumlah pengiriman, dan memperkenalkan inDrive.
Terpopuler: AKP Dadang yang Tembak AKP Ulil Dikenal Sebagai Sosok Penghibur, hingga Pelatih Jepang Ungkit Kemenangan atas Timnas Indonesia

Terpopuler: AKP Dadang yang Tembak AKP Ulil Dikenal Sebagai Sosok Penghibur, hingga Pelatih Jepang Ungkit Kemenangan atas Timnas Indonesia

AKP Dadang, pelaku penembakan AKP Ulil dikenal sebagai sosok penghibur, hingga pelatih Jepang ungkit kemenangan atas Timnas Indonesia, jadi kabar tertopuler.
Gegara Pilkada Serentak, Skuad Timnas Indonesia Tunda Berkumpul untuk TC di Bali Jelang Piala AFF 2024

Gegara Pilkada Serentak, Skuad Timnas Indonesia Tunda Berkumpul untuk TC di Bali Jelang Piala AFF 2024

Manajer Timnas Indonesia, Sumardji membocorkan jadwal kumpul para pemain jelang Piala AFF 2024 untuk training center atau TC di Bali. Pilkada serentak jadi...
Alasan Jay Idzes Dipuji Setinggi Langit oleh Media Italia Sepulangnya dari Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Alasan Jay Idzes Dipuji Setinggi Langit oleh Media Italia Sepulangnya dari Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Jay Idzes dipuji media Italia usai laga Venezia vs Lecce di Liga Italia 2024-2025. Apa yang membuat kapten Timnas Indonesia ini dianggap terbaik di timnya?
Walau Lebih Dahsyat Dibanding Dunia dan Seisinya, Jangan Pernah Shalat Qabliyah Subuh di Waktu Ini, Kata Buya Yahya

Walau Lebih Dahsyat Dibanding Dunia dan Seisinya, Jangan Pernah Shalat Qabliyah Subuh di Waktu Ini, Kata Buya Yahya

Sebaiknya jangan kerjakan shalat qabliyah subuh di waktu ini, walaupun pahalanya lebih besar dari dunia dan seisinya. Buya Yahya terangkan waktu shalat qabliyah
Rumput SUGK Jadi Bulan-bulan Penyerang Jepang Takumi Minamino, Menpora Dito Langsung Akui Pernah Didatangi Mensesneg

Rumput SUGK Jadi Bulan-bulan Penyerang Jepang Takumi Minamino, Menpora Dito Langsung Akui Pernah Didatangi Mensesneg

Dapat Kritikan Tajam dari pemain Jepang Takumi Minamino, Menpora Dito Ariotedjo pastikan akan tingkatkan kualitas rumput SUGBK  Dia bilang Mensesneg bakal....
Trending
Timnas Indonesia Semakin Diakui Dunia Internasional, Akun Instagram Marselino Ferdinan di-Follow Legenda Manchester United Rio Ferdinand

Timnas Indonesia Semakin Diakui Dunia Internasional, Akun Instagram Marselino Ferdinan di-Follow Legenda Manchester United Rio Ferdinand

Akun Instagram resmi pemain Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan di-follow legenda Manchester United (MU), Rio Ferdinand.
Ini Respons Netizen Malaysia Usai Difahamkan Timnas Indonesia Putri, Singgung Pemain Keturunan di Piala AFF 2024

Ini Respons Netizen Malaysia Usai Difahamkan Timnas Indonesia Putri, Singgung Pemain Keturunan di Piala AFF 2024

Timnas Indonesia Putri menang 1-0 atas Malaysia di Stadion Nasional Laos Baru, Vientiane, Selasa (26/11/2024). 
Tujuh Urutan Kebiasaan Rasulullah SAW Saat Bangun Tidur, Ternyata Kata Ustaz Adi Hidayat Doa yang ke…

Tujuh Urutan Kebiasaan Rasulullah SAW Saat Bangun Tidur, Ternyata Kata Ustaz Adi Hidayat Doa yang ke…

Ustaz Adi Hidayat (UAH) menjelaskan tujuh urutan kebiasaan Rasulullah SAW saat bangun tidur. Salah satunya adalah membaca 10 ayat terakhir Surat Ali Imran.
Resmi! Marselino Ferdinan Catat 4 Kali Beruntun Masuk Daftar Susunan Pemain Oxford United, Kali Ini di Laga Kontra Sheffield United

Resmi! Marselino Ferdinan Catat 4 Kali Beruntun Masuk Daftar Susunan Pemain Oxford United, Kali Ini di Laga Kontra Sheffield United

Pemain Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan masuk daftar susunan pemain Oxford United pada pertandingan kontra Sheffield United di Stadion Bramall Lane, Rabu.
Jika Ingin Doa Mudah Dikabulkan, Setelah Tahajud Jangan Pernah Tinggalkan Istighfar, Ustaz Adi Hidayat: Itu Sunnah Kedua

Jika Ingin Doa Mudah Dikabulkan, Setelah Tahajud Jangan Pernah Tinggalkan Istighfar, Ustaz Adi Hidayat: Itu Sunnah Kedua

Ustaz Adi Hidayat (UAH) mengingatkan, bahwa setelah shalat tahajud jangan pernah lupa untuk zikir istighfar. Karena jika dosa diampuni, doa mudah dikabulkan.
Singgung Justin Hubner, Ivar Jenner Beberkan Fakta di Ruang Ganti Timnas Indonesia Setelah Laga Kontra Arab Saudi

Singgung Justin Hubner, Ivar Jenner Beberkan Fakta di Ruang Ganti Timnas Indonesia Setelah Laga Kontra Arab Saudi

Pemain Timnas Indonesia, Ivar Jenner, membeberkan fakta yang ada di ruang ganti setelah Justin Hubner menerima kartu merah pada pertandingan melawan Arab Saudi.
Bocoran Proses Naturalisasi Ole Romeny, Timnas Indonesia Diminta Sabar Meski Ada Tanda-tanda Ini

Bocoran Proses Naturalisasi Ole Romeny, Timnas Indonesia Diminta Sabar Meski Ada Tanda-tanda Ini

Timnas Indonesia diminta bersabar soal proses naturalisasi Ole Romeny untuk menambah daya serang skuad Garuda pada Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
Selengkapnya
Viral