"Tetapi kita punya harapan bahwa suatu ketika bisa tampil baik," katanya.
"Dan soal gol ke Indonesia itu bagi saya itu kebetulan ada kesempatan ada gol," jelas Francisco
Timnas Indonesia U-19 meraih kemenangan telak atas Timor Leste dalam partai pamungkas babak penyisihan grup A Piala AFF U-19 2024.
Laga yang berlangsung pada Selasa (23/7/2024) berkesudahan dengan kemenangan Timnas Indonesia 6-2 atas Timor Leste.
Dua gol yang bersarang ke gawa kiper Ikram Alghifari itu dicetak Ricardo Rorinho pada menit ke-23 melalui titik putih.
Kemudian, Alexandro Bahkito juga berhasil mencetak gol ke gawang Timnas Indonesia U-19 pada menit ke-86 dan membuatnya sebagai pencetak gol penutup laga tersebut. (igp/fan)
Load more