Secara keseluruhan, Mauro Junior merupakan salah satu bek agresif di Liga Belanda dengan catatan 115 pertandingan di Eredivisie.
Selain itu, dirinya juga mampu cetak 12 gol serta 15 assists dalam 8 tahun kariernya di kasta tertinggi Belanda.
Berkat pencapaian tersebut, nama Mauro Junior pun dikabarkan bakal dinaturalisasi oleh Timnas Belanda.
Setali tiga uang, dilansir Voetbalverslaafd.nl kabarnya sang pemain juga tak menutup peluang untuk pindah kewarganegaraan dan memperkuat skuad De Oranje.
"Mauro Junior terbuka untuk tim nasional Belanda," tulis Voetbalverslaafd.nl.
Load more