LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Skuad Timnas Bahrain yang akan berhadapan dengan Timnas Indonesia
Sumber :
  • Instagram/@komail.alaswad

Bahrain Siap-siap Dihujani Sanksi Segudang jika Tetap Nekat Tolak Main Lawan Timnas Indonesia di RI, Begini Penjelasan FIFA

Federasi Sepak Bola Bahrain (BFA) terancam mendapatkan sanksi FIFA jika tetap nekat menolak bermain melawan Timnas Indonesia di wilayah Republik Indonesia (RI) dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Minggu, 20 Oktober 2024 - 11:56 WIB

Menurut regulasi Kualifikasi Piala Dunia 2026 Nomor 5 Ayat 2, setiap Asosiasi yang absen dalam pertandingan setelah laga bergulir wajib membayarkan denda sebesar 40 ribu Swiss Franc atau setara dengan Rp714,8 juta.

Kemudian, denda ini semakin bisa bertambah jika melihat Kode Disiplin FIFA Nomor 16 Ayat 1 yang berisikan setiap Asosiasi akan mendapat denda 10 ribu Swiss Franc atau Rp178,7 juta.

Bahkan, Bahrain bisa dijatuhkan hukuman lebih berat oleh Komite Disiplin FIFA akibat melakukan pelanggaran sesuai dengan regulasi Kualifikasi Piala Dunia 2026 Nomor 5 Ayat 3.

Denda yang bisa diberikan kepada Bahrain itu bersifat mengikat jika mereka tetap nekat menolak berlaga di Indonesia dengan catatan FIFA tidak mengindahkan permintaanya.

Baca Juga :

Bukan hanya itu, Bahrain bisa saja sampai dinyatakan Walk Out (WO) yang membuat Timnas Indonesia mendapatkan tiga poin tambahan dengan kemenangan WO 3-0.

Namun sejauh ini belum ada perkembangan lebih lanjut terkait permintaan khusus yang diajukan Bahrain tersebut.

AFC pada Jumat (18/10/2024) baru akan mendiskusikan dengan berbagai pihak bersama FIFA, PSSI, dan BFA terkait permintaan perpindahan venue di tempat netral.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Liga Italia: Pelatih AC Milan Sesali Kartu Merah Kontroversial Tijjani Reijnders, Kami Menderita

Liga Italia: Pelatih AC Milan Sesali Kartu Merah Kontroversial Tijjani Reijnders, Kami Menderita

Pelatih AC Milan, Paulo Fonseca buka suara terkait kartu merah kontroversial yang diterima pilar keturunan Indonesia, Tijjani Reijnders saat hadapi Udinese.
Link Live Streaming Presiden Prabowo Subianto Umumkan Menteri Kabinet

Link Live Streaming Presiden Prabowo Subianto Umumkan Menteri Kabinet

Kata Sufmi Dasco Ahmad, jika susunan kabinet itu diumumkan Minggu malam, maka mereka bakal langsung dilantik sebagai menteri pada Senin pagi.
Ijeck: Ayo Bersinergi Dukung Swasembada Pangan Bersama Prabowo!

Ijeck: Ayo Bersinergi Dukung Swasembada Pangan Bersama Prabowo!

Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Golkar, Musa Rajekshah, yang akrab disapa Ijeck, mengajak semua elemen masyarakat untuk bersinergi dalam mengatasi isu
Sukses Digelar, Debat Pilgub Papua Pegunungan Jadi Sejarah Pertama Provinsi Baru 

Sukses Digelar, Debat Pilgub Papua Pegunungan Jadi Sejarah Pertama Provinsi Baru 

Debat perdana Pemilihan Gubernur Papua Pegunungan 2024 sukses diadakan dan diharapkan dapat menginformasikan visi dan misi dari para pasangan calon (paslon)
Liga Italia: 9 Tahun Terjaga, Rekor Suci Kakak Pilar Timnas Indonesia Harus Berhenti Bersama AC Milan Musim Ini

Liga Italia: 9 Tahun Terjaga, Rekor Suci Kakak Pilar Timnas Indonesia Harus Berhenti Bersama AC Milan Musim Ini

Catatan apik pilar De Oranje dan kakak bintang Timnas Indonesia, Tijjani Reijnders yang bertahan 9 tahun terhenti bersama AC Milan di Liga Italia musim ini.
Prediksi Pasar Saham Usai Prabowo Subianto Dilantik Jadi Presiden, Ini Kata Pengamat

Prediksi Pasar Saham Usai Prabowo Subianto Dilantik Jadi Presiden, Ini Kata Pengamat

Untuk informasi, saat berita ini dibuat pada Minggu (20/10/2024) 18.00 WIB, Prabowo Subianto sudah menjadi presiden. Namun, pengumuman kabinet belum dilakukan.
Trending
Bahrain Disanksi FIFA Rp893,5 Juta jika Tetap Menolak Hadir Lawan Timnas Indonesia di Stadion GBK hingga Sanksi Berat Lainnya

Bahrain Disanksi FIFA Rp893,5 Juta jika Tetap Menolak Hadir Lawan Timnas Indonesia di Stadion GBK hingga Sanksi Berat Lainnya

Federasi Sepak Bola Bahrain (BFA) bakal disanksi FIFA Rp893,5 juta jika permintaannya ditolak dan tetap menolak hadir melawan Timnas Indonesia di Stadion GBK.
Ibu Mertua Azizah Salsha Jelaskan Pratama Arhan Memang dari Desa dan Keluarga yang Miskin, tapi Sebenarnya...

Ibu Mertua Azizah Salsha Jelaskan Pratama Arhan Memang dari Desa dan Keluarga yang Miskin, tapi Sebenarnya...

Ibu mertua Azizah Salsha blak-blakan menjelaskan bahwa Pratama Arhan memang berasal dari desa dan keluarga yang miskin, meski begitu sebenarnya dia itu....
Pengakuan Jujur STY soal Pemain Timnas Indonesia yang Progres Baik Bukan Asnawi Mangkualam atau Si Mualaf Ragnar Oratmangoen

Pengakuan Jujur STY soal Pemain Timnas Indonesia yang Progres Baik Bukan Asnawi Mangkualam atau Si Mualaf Ragnar Oratmangoen

Masuknya Timnas Indonesia ke babak keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan China semakin buat nama pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong disorot. STY juga
Erick Thohir Akhirnya Mau Bicara Jujur Soal Waktu Kevin Diks Bisa Mulai Bermain untuk Timnas Indonesia: Kita Coba di Bulan...

Erick Thohir Akhirnya Mau Bicara Jujur Soal Waktu Kevin Diks Bisa Mulai Bermain untuk Timnas Indonesia: Kita Coba di Bulan...

Setelah lama bungkam, Ketua Umum PSSI Erick Thohir akhrinya bicara jujur soal kapan waktu Kevin Diks bisa bermain untuk Timnas Indonesia besutan Shin Tae-yong.
Pemandu Bakat Asal Eropa Kesal Bukan Main Arkhan Kaka Masuk 60 Wonderkid Dunia, Penyerang Masa Depan Timnas Indonesia Itu sampai Disebut…

Pemandu Bakat Asal Eropa Kesal Bukan Main Arkhan Kaka Masuk 60 Wonderkid Dunia, Penyerang Masa Depan Timnas Indonesia Itu sampai Disebut…

Pemandu bakat asal Eropa mengaku sangat kesal dengan nama Arkhan Kaka, karena masuk daftar 60 pemain paling berbakat versi media Inggris, The Guardian.
AFC dan FIFA Tidak Mungkin Kabulkan Permintaan Bahrain Memindahkan Laga Versus Timnas Indonesia di Luar RI, Begini Penjelasannya

AFC dan FIFA Tidak Mungkin Kabulkan Permintaan Bahrain Memindahkan Laga Versus Timnas Indonesia di Luar RI, Begini Penjelasannya

AFC dan FIFA tidak mungkin mengabulkan permintaan Bahrain yang ingin pertandingan versus Timnas Indonesia digelar di tempat netral, begini penjelasannya...
Top 3 Bola: PSSI Rugi Puluhan Miliar Rupiah, Media Malaysia Bahas Keputusan AFC, hingga Media Vietnam Sebut Timnas Indonesia Mustahil Bisa Lolos Piala Dunia

Top 3 Bola: PSSI Rugi Puluhan Miliar Rupiah, Media Malaysia Bahas Keputusan AFC, hingga Media Vietnam Sebut Timnas Indonesia Mustahil Bisa Lolos Piala Dunia

Kumpulan berita bola terpopuler seputar Timnas Indonesia di tvOnenews.com.
Selengkapnya
Viral