“Joseph Oosting harus memanggil Gustaf Lagerbielke dalam pertandingan tandang melawan Willem II pada Sabtu sore,” kata Joseph Oosting.
“Bek asal Swedia menggantikan Mees Hilgers di babak pertama dan melakukan tugasnya dengan baik,” tambahnya.
Tak disangka, Gustaf Lagerbielke tampil cukup baik ketika menggantikan peran Mees Hilgers sekaligus mempertahankan kemenangan FC Twente atas Willem II.
Hal inilah yang membuat Joseph Oosting sedikit memberikan 'ancaman' kepada Mees Hilgers soal posisi utamanya di lini pertahanan FC Twente.
Menurutnya, posisi Mees Hilgers sebagai poros utama pertahanan FC Twente bisa saja terancam seusai Gustaf Lagerbielke tampil luar biasa pekan lalu.
Load more