LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kolase foto Hajime Moriyasu dan Pemain Timnas Indonesia vs Jepang
Sumber :
  • Kolase tvOnenews.com/ AFC dan PSSI

Dua Pekan Berlalu, Pelatih Jepang Tiba-tiba Sampaikan Permohonan Maaf soal Laga Melawan Timnas Indonesia: Saya Sangat Ingin...

Pelatih Jepang, Hajime Moriyasu, secara mengejutkan menyampaikan permintaan maaf baru-baru ini soal laga Timnas Indonesia vs Jepang. Singgung para pemainnya...

Jumat, 29 November 2024 - 01:25 WIB

tvOnenews.com Pelatih Jepang, Hajime Moriyasu, secara mengejutkan menyampaikan permintaan maaf belum lama ini soal laga Timnas Indonesia vs Jepang.

Rupanya, Moriyasu menyampaikan permohonan maaf kepada salah satu pemain seniornya, Yuto Nagatomo.

Permintaan maaf itu disampaikan usai kemenangan telak Jepang atas Indonesia dengan skor 4-0 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, pada Jumat (15/11/2024).

Dalam laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026, Jepang tampil dominan tanpa kehadiran bek andalan mereka, Shogo Taniguchi, yang absen karena cedera.

Baca Juga :

Sebagai gantinya, Moriyasu membawa Yuto Nagatomo, mantan pemain Inter Milan yang kini berusia 38 tahun, ke dalam skuad.

Namun, Nagatomo tak mendapatkan kesempatan bermain meski bersemangat untuk kembali membela Timnas Jepang.

Hajime Moriyasu secara terbuka meminta maaf kepada Nagatomo di depan awak media Jepang.

Ia menjelaskan bahwa keputusan tidak memainkan Nagatomo didasarkan pada strategi tim, namun ia sangat mengapresiasi peran Nagatomo dalam latihan.

“Saya minta maaf (kepada Yuto Nagatomo). Dia memiliki keinginan yang sangat kuat untuk bergabung dengan tim, dan dia berlatih dengan pemikiran tersebut hingga sehari sebelum pertandingan,” ujar Moriyasu kepada Soccer Digest Japan.

Pemain Senior Jepang, Yuto Nagatomo.
Pemain Senior Jepang, Yuto Nagatomo.
Sumber :
  • Instagram Yuto Nagatomo

 

"Saya memasukkan dia ke bangku cadangan, saya sangat ingin dia menjadi bagian dari tim. Dia pun melakukan pekerjannya dengan baik," lanjut pelatih Timnas Jepang itu.

Menurut Moriyasu, meskipun Nagatomo hanya berada di bangku cadangan, pengalamannya menjadi aset besar bagi skuad Samurai Biru.

Bahkan, Moriyasu menyebut bahwa Nagatomo adalah satu-satunya pemain yang mampu menghentikan Kaoru Mitoma dalam latihan.

“Yuto sebenarnya paling sering menghentikan Kaoru (Mitoma). Selama latihan yang terbaik adalah menunjukkan apa yang bisa dia lakukan dan di bangku cadangan,” tambahnya.

Kemenangan atas Timnas Indonesia mengukuhkan posisi Jepang di puncak klasemen Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Dari enam pertandingan, Jepang mencatat lima kemenangan dan satu hasil imbang, mengumpulkan total 16 poin.

Di sisi lain, Australia menempati peringkat kedua dengan 7 poin, sementara Indonesia berada di peringkat ketiga bersama Arab Saudi, Bahrain, dan China, yang masing-masing mengoleksi 6 poin.

Meski kalah, peluang Indonesia untuk lolos ke fase berikutnya masih terbuka, tergantung hasil laga sisa melawan pesaing langsung.

Meskipun usianya telah memasuki 38 tahun, Yuto Nagatomo tetap menjadi figur penting dalam tim, tidak hanya karena pengalamannya tetapi juga karena kontribusinya dalam memotivasi pemain muda.

Dengan performa yang terus mengesankan, Jepang semakin dekat untuk mengamankan tempat di putaran final Piala Dunia 2026, membuktikan status mereka sebagai raksasa sepak bola Asia. (asl)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Unggul 54 Persen di Quick Count, Aep Syaepuloh: Ini Kemenangan Masyarakat Karawang

Unggul 54 Persen di Quick Count, Aep Syaepuloh: Ini Kemenangan Masyarakat Karawang

Calon Bupati Karawang Aep Syaepuloh menyampaikan bahwa kemenangan pasangan Aep-Maslani pada Pilkada serentak di Karawang tahun ini menjadi kemenangan masyarakat. 
Capek Kerap Jadi Tim Musafir, Rizky Ridho Ngebet Ingin Rencana Persija Jakarta Bangun Stadion Milik Sendiri Segera Terealisasi

Capek Kerap Jadi Tim Musafir, Rizky Ridho Ngebet Ingin Rencana Persija Jakarta Bangun Stadion Milik Sendiri Segera Terealisasi

Bek Persija Jakarta, Rizky Ridho menyambut baik rencana terkait pembangunan stadion sendiri untuk skuad Macan Kemayoran.
Suara Hati Coach Justin Sebenarnya soal Ole Romeny yang Dinanti-nanti Gabung Timnas Indonesia: Menurut Gue....

Suara Hati Coach Justin Sebenarnya soal Ole Romeny yang Dinanti-nanti Gabung Timnas Indonesia: Menurut Gue....

Ole Romeny sempat curi perhatian saat dia terlihat menonton Timnas Indonesia vs Jepang pada lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Stadion Gelora Bung Karno.
Warga Bali Waspada! BBMKG Terbitkan Peringatan Dini Gelombang hingga 2,5 Meter

Warga Bali Waspada! BBMKG Terbitkan Peringatan Dini Gelombang hingga 2,5 Meter

BBMKG Wilayah III Denpasar menerbitkan peringatan dini gelombang laut diperkirakan hingga 2,5 meter di sejumlah perairan di Bali berlaku pada 29 November hingga 2 Desember 2024.
Media Korea Beri Ancaman untuk Megawati Hangestri Jelang Big Match IBK Altos Vs Red Sparks, Gara-gara Lee So-young...

Media Korea Beri Ancaman untuk Megawati Hangestri Jelang Big Match IBK Altos Vs Red Sparks, Gara-gara Lee So-young...

Media Korea Selatan memberikan 'ancaman' untuk Megawati Hangestri dan kawan-kawan jelang big match antara IBK Altos Vs Red Sparks di Liga Voli Korea 2024-2025.
Erick Thohir Syukuri Peringkat FIFA Timnas Indonesia Naik ke Posisi ke-125: Alhamdulillah Terus Naik

Erick Thohir Syukuri Peringkat FIFA Timnas Indonesia Naik ke Posisi ke-125: Alhamdulillah Terus Naik

Ketua Umum PSSI Erick Thohir mensyukuri peringkat FIFA Timnas Indonesia yang saat ini naik ke posisi ke-125.
Trending
Dua Pemain Keturunan Ini Berharap Segera Naturalisasi, PSSI harus 'Gercep' Kalau Tidak Mau Diambil Timnas Belanda..

Dua Pemain Keturunan Ini Berharap Segera Naturalisasi, PSSI harus 'Gercep' Kalau Tidak Mau Diambil Timnas Belanda..

Bocoran nama-nama pemain keturunan yang masuk list PSSI untuk dinaturalisasi agar bisa memperkuat Timnas Indonesia PSSI harus gercep kalau tidak diambil Belanda
Dua Pekan Berlalu, Pelatih Jepang Tiba-tiba Sampaikan Permohonan Maaf soal Laga Melawan Timnas Indonesia: Saya Sangat Ingin...

Dua Pekan Berlalu, Pelatih Jepang Tiba-tiba Sampaikan Permohonan Maaf soal Laga Melawan Timnas Indonesia: Saya Sangat Ingin...

Pelatih Jepang, Hajime Moriyasu, secara mengejutkan menyampaikan permintaan maaf baru-baru ini soal laga Timnas Indonesia vs Jepang. Singgung para pemainnya...
Ketum PSSI Erick Thohir Full Senyum Usai FIFA Beri Kabar Baik untuk Timnas Indonesia, Begini Katanya...

Ketum PSSI Erick Thohir Full Senyum Usai FIFA Beri Kabar Baik untuk Timnas Indonesia, Begini Katanya...

Ketum PSSI Erick Thohir full senyum usai FIFA beri kabar baik terkait timnas Indonesia. Diketahui, Indonesia kini miliki 1.135,11 poin, atau tambah 16,24 poin.
China dan Bahrain Tak Bisa Terima Kenyataan, Mantan Pelatih Arab Saudi Ini Puji Keunggulan Timnas Indonesia, Katanya...

China dan Bahrain Tak Bisa Terima Kenyataan, Mantan Pelatih Arab Saudi Ini Puji Keunggulan Timnas Indonesia, Katanya...

China dan Bahrain seolah tak terima kenyataan tatkala mantan pelatih Arab Saudi memuji keunggulan Timnas Indonesia saat ini. Simak informasi selengkapnya!
De Javu Singapura, Pelatih Akui Persib Malah Biarkan Port FC Cetak Gol Murah

De Javu Singapura, Pelatih Akui Persib Malah Biarkan Port FC Cetak Gol Murah

Skor 2-2 hasil imbang Persib vs Port FC berakhir di Stadion BG Pathum, Pathum Thani, Kamis (28/11/2024). 
Shin Tae-yong Ungkap Perubahan Para Pemain Timnas Indonesia, Katanya Rizky Ridho dan Rekan-rekan Sekarang Tidak Mudah Menyerah dan...

Shin Tae-yong Ungkap Perubahan Para Pemain Timnas Indonesia, Katanya Rizky Ridho dan Rekan-rekan Sekarang Tidak Mudah Menyerah dan...

Mentalitas jadi salah satu faktor yang sangat terlihat perubahannya setelah Skuad Garuda -julukan Timnas Indonesia- ditangani Shin Tae-yong sejak 2020 lalu,
Takut dengan Kekuatan Timnas Indonesia, Thailand Panggil Deretan Pemain Bintang untuk Piala AFF 2024

Takut dengan Kekuatan Timnas Indonesia, Thailand Panggil Deretan Pemain Bintang untuk Piala AFF 2024

Pelatih Thailand memilih kombinasi pemain muda dan berpengalaman untuk mempertahankan gelar di Piala AFF 2024 seperti Suphanat Muenta dan Teerasak Poeiphimai
Selengkapnya
Viral