Singkat cerita, kesehatan Diego Maradona pun terus menurun akibat komplikasi sejak akhir 2019 dan berujung pada perawatan intensif karena operasi otak pada 2020 lalu.
Diego Maradona pun meninggal lalu karena edema paru dan serangan jantung pada 25 November 2020. (hfp)
Load more