LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Termasuk Calvin Verdonk, 3 Bintang Timnas Indonesia Ini Bisa Cetak Rekor saat Hadapi Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Sumber :
  • PSSI

Termasuk Calvin Verdonk, 3 Bintang Timnas Indonesia Ini Bisa Cetak Rekor saat Hadapi Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Termasuk Calvin Verdonk, tiga pemain Timnas Indonesia berpotensi cetak rekor saat Garuda hadapi Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Selasa (11/06/24).

Selasa, 11 Juni 2024 - 12:53 WIB

tvOnenews.com - Termasuk Calvin Verdonk, tiga pemain Timnas Indonesia berikut berpotensi cetak rekor saat skuad Garuda hadapi Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Selasa (11/06/24).

Bertanding di stadion Gelora Bung Karno, skuad Garuda bakal jalani pertandingan terakhir dan menentukan di Kualifikasi Piala Dunia 2026 kontra sesama tim ASEAN, Filipina. 

Timnas Indonesia saat ini menghuni posisi kedua klasemen sementara Grup F putaran kedua kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Tim Garuda memerlukan kemenangan atas Filipina yang berada di posisi juru kunci untuk mengamankan satu tiket ke putaran ketiga mendampingi Irak yang telah lebih dahulu memastikan diri lolos ke putaran tersebut.

Baca Juga :

Jika Timnas Indonesia gagal raih kemenangan dan di pertandingan lain Vietnam mampu mengalahkan Irak, maka pintu skuad Garuda ke babak berikutnya bakal tertutup. 

Dari sejarah pertemuan head to head, Timnas Indonesia unggul jauh atas Filipina.  

Mengutip catatan RSSSF, diketahui bahwa Timnas Indonesia memiliki catatan 23 kemenangan, empat kali imbang, dan satu kali kalah dari Filipina.

Meski unggul secara head to head, namun Timnas Indonesia tak boleh menganggap enteng tim lawan lantaran Filipina yang tampil nothing to lose berpotensi hadirkan kejutan.

Jelang pertandingan nanti, ada tiga pemain yang berpeluang besar cetak rekor pribadi dalam kariernya jika tampil serta cetak gol ke gawang Filipina.

Lantas siapa sajakah mereka? Untuk mengetahuinya berikut tvOnenews.com mengulas:

Calvin Verdonk
Nama pertama tentu Calvin Verdonk, pemain berusia 27 tahun ini akan pecahkan rekor debut pertama memperkuat Timnas Indonesia.

Seperti diketahui, Calvin Verdonk adalah bek kelahiran Belanda yang baru saja dinaturalisasi dan menjadi WNI bulan Juni ini.

Meski baru diresmikan sebagai WNI, namun pelatih Shin Tae-yong mengkonfirmasi jika Calvin Verdonk bisa tampil memperkuat Timnas Indonesia kontra Filipina.

Dengan kehadiran Calvin Verdonk yang punya jam terbang di Eropa, diprediksi jika lini pertahanan Timnas Indonesia nanti kian semakin tangguh.

Thom Haye
Berikutnya adalah Thom Haye. Gelandang berusia 29 tahun tersebut juga berpotensi pecah rekor apik jika dirinya tampil impresif buat Timnas Indonesia.

Berbeda dengan Calvin Verdonk, sejatinya Thom Haye yang juga dinaturalisasi, sudah dua kali memperkuat Timnas Indonesia namun dirinya belum sekalipun mencetak gol.

Oleh sebab itu, jika Thom Haye sukses menjebol gawang The Azkals maka dirinya bakal cetak rekor gol perdana buat skuad Garuda.

Malik Risaldi
Terakhir adalah Malik Risaldi. Bintang sensasional milik Madura United ini berpotensi cetak rekor debut di Timnas Indonesia senior.

Sebagai informasi, Malik Risaldi yang tampil apik musim ini dengan torehan 13 gol di Liga 1, berhasil menarik hati Shin Tae-yong dan memanggilnya ke Timnas Indonesia.

Melansir dari data Transfermakt, diketahui bahwa Malik Risaldi belum pernah dipanggil dan memperkuat Timnas Indonesia di level umur manapun.

Oleh sebab itu, jika dirinya resmi turun bahkan jadi starter di laga melawan Filipina, maka winger 27 tahun tersebut akan pecahkan rekor untuk debut bersama Timnas Indonesia. (sub)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Prestasi Ibas Tak Terbantahkan, Berkali-kali Raih Suara Terbanyak Masuk DPR

Prestasi Ibas Tak Terbantahkan, Berkali-kali Raih Suara Terbanyak Masuk DPR

Edhie Baskoro Yudhoyono alias Ibas, putra bungsu mantan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), telah terpilih sebagai salah satu Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat Republik Indonesia (MPR RI) untuk masa jabatan 2024-2029.
Kebersamaan Betrand Peto dan Sarwendah Tak akan Lama? Mbak You Sebelum Meninggal Melihat Onyo Bakal dengan Sendirinya Dia...

Kebersamaan Betrand Peto dan Sarwendah Tak akan Lama? Mbak You Sebelum Meninggal Melihat Onyo Bakal dengan Sendirinya Dia...

Nama Betrand Peto menjadi perbincangan hangat setelah disebutkan terlalu dekat dengan ibu angkatnya Sarwendah.
Hasratnya Sudah Tak Bisa Lagi Dibendung, Bule Belanda yang Main di Vitesse ini Ingin Gabung Timnas Indonesia, PSSI Minat?

Hasratnya Sudah Tak Bisa Lagi Dibendung, Bule Belanda yang Main di Vitesse ini Ingin Gabung Timnas Indonesia, PSSI Minat?

Setelah Mees Hilgers dan Eliano Reijnders kini muncul nama yang menjadi perbincangan fans Timnas Indonesia sebagai pemain selanjutnya yang akan dinaturalisasi.
Bikin Merinding, Nasib Ruh Orang yang Masih Punya Utang Ternyata Akan Terus Menggantung hingga Lunas

Bikin Merinding, Nasib Ruh Orang yang Masih Punya Utang Ternyata Akan Terus Menggantung hingga Lunas

Melunasi utang merupakan kewajiban yang harus dipenuhi. Bahkan dalam sebuah hadis dikatakan, ruh orang mukmin itu tergantung sampai utangnya itu dilunasi.
Para Tersangka Pembunuhan Anak Dilakban Terancam Hukuman Mati, Rencanakan Aksi Jahat Selama Satu Bulan

Para Tersangka Pembunuhan Anak Dilakban Terancam Hukuman Mati, Rencanakan Aksi Jahat Selama Satu Bulan

Para tersangka kasus anak dilakban, Aqillatunisa Prisca Herlan asal Cilegon terancam hukuman mati dan minimal 20 tahun penjara. Pasalnya mereka merencanakan..
Digelar 2 Hari, JBL Festival 2024 Bakal Hadirkan Jajaran Musisi Top Indonesia: Ada Tulus, GIGI, Ari Lasso, hingga Lyodra

Digelar 2 Hari, JBL Festival 2024 Bakal Hadirkan Jajaran Musisi Top Indonesia: Ada Tulus, GIGI, Ari Lasso, hingga Lyodra

Konser JBL Festival 2024 akan kembali digelar selama 2 hari pada 26-27 Oktober dengan menghadirkan jajaran musisi papan atas Indonesia, cek ada siapa saja.
Trending
China Ancam Laporkan Timnas Indonesia ke AFC Karena Hal Ini, Skuad Garuda Bisa Disanksi Kalah WO di Kualifikasi Piala Dunia 2026

China Ancam Laporkan Timnas Indonesia ke AFC Karena Hal Ini, Skuad Garuda Bisa Disanksi Kalah WO di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Jelang tampil di Kualifikasi Piala Dunia 2026, skuad Timnas Indonesia mendapat isu tak sedap dari media rival terkait proses naturalisasi 2 penggawa Garuda.
Respons Media Vietnam Usai Suporter Malaysia dan China Menuduh Timnas Indonesia Bersekongkol dengan FIFA soal Pemain Naturalisasi: Tak Berdasar

Respons Media Vietnam Usai Suporter Malaysia dan China Menuduh Timnas Indonesia Bersekongkol dengan FIFA soal Pemain Naturalisasi: Tak Berdasar

Media Vietnam memberikan respons usai suporter Malaysia dan China menuduh Timnas Indonesia bersekongkol dengan FIFA soal pemain naturalisasi.
Cerai dari Ruben Onsu, Nasib Sarwendah Diramal  Alami Kesulitan, Ahli Tarot Bilang: Akan ada Sosok...

Cerai dari Ruben Onsu, Nasib Sarwendah Diramal Alami Kesulitan, Ahli Tarot Bilang: Akan ada Sosok...

Resmi bercerai dari Ruben Onsu, nasib Sarwendah diramal oleh Ahli Tarot akan alami kesulitan. Ibunda dari Betrand Peto, Thalia, Thania itu katanya akan...
Sambil Berderai Air Mata, Ruben Onsu Curhat 4 Bulan Sebelum Resmi Cerai dengan Sarwendah: Terlalu Banyak Drama soal...

Sambil Berderai Air Mata, Ruben Onsu Curhat 4 Bulan Sebelum Resmi Cerai dengan Sarwendah: Terlalu Banyak Drama soal...

4 bulan sebelum cerai, Ruben Onsu curhat sambil menangis, mengungkap beban rumah tangganya dengan Sarwendah. Ada terlalu banyak drama hingga soal Betrand Peto.
Dua Kabar Buruk Hantam Shin Tae-yong Jelang Timnas Indonesia Hadapi Bahrain dan China di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Dua Kabar Buruk Hantam Shin Tae-yong Jelang Timnas Indonesia Hadapi Bahrain dan China di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Shin Tae-yong menerima setidaknya dua kabar buruk menjelang Timnas Indonesia tampil menghadapi Bahrain dan China di kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Pernah Tolak Timnas Indonesia, Gelandang Kreatif Belanda Ini Bicara Jujur Soal Alasan Tak Bersedia Gabung Skuad Garuda: Saya Minta Maaf...

Pernah Tolak Timnas Indonesia, Gelandang Kreatif Belanda Ini Bicara Jujur Soal Alasan Tak Bersedia Gabung Skuad Garuda: Saya Minta Maaf...

Di saat banyak pemain keturunan Belanda berminat bela Timnas Indonesia, mantan rekan setim Thom Haye di Eredivisie ini dengan tegas menolak gabung skuad Garuda.
Ingin Seperti Timnas Indonesia, Suporter Thailand Minta Bantuan Erick Thohir Cari Pemain Keturunan

Ingin Seperti Timnas Indonesia, Suporter Thailand Minta Bantuan Erick Thohir Cari Pemain Keturunan

Suporter Thailand minta bantuan Erick Thohir untuk mencari pemain keturunan setelah salaman dengan Ketua Umum Federasi Sepak Bola Thailand (FAT), Madam Pang.
Selengkapnya