Chief Operating Officer (COO) Bhayangkara Presisi FC, Sumardji membocorkan timnya bakal dilatih pelatih top yang saat ini sedang memimpin tim Liga 1 Indonesia di klasemen.
Federasi Futsal Indonesia menegaskan kompetisi Futsal Nation Cup 2025 tetap digelar sesuai jadwal yakni mulai 24-27 April di GOR Amongraga, Yogyakarta.
COO Bhayangkara FC, Sumardji, memberikan kode keras dengan menyebut jika pihaknya telah menjalin komunikasi dengan salah satu pemain diaspora Timnas Indonesia untuk bergabung di Liga 1 musim depan.
Bek Dewa United FC, Angelo Meneses nampaknya mengirim ancaman ke Persib Bandung karena berambisi menyapu bersih laga sisa Liga 1 2024-2025 dengan kemenangan.
"Semoga masyarakat bisa menerima, dari lapisan terdasar sampai teratas, semuanya berbondong-bondong mendukung Bhayangkara FC. Kami akan berusaha untuk bertahan di Lampung," kata COO Bhayangkara Sumardji di Jakarta, Selasa.
COO Bhayangkara FC, Sumardji, angkat bicara terkait isu juru taktik Persebaya Surabaya, Paul Munster, akan kembali melatih Bhayangkara FC di Liga 1 pada musim 2025-2025.
"Terima kasih BRI Liga 1 atas penghargaannya. Semua ini berkat kerja keras tim, pelatih dan pemain. Penghargaan ini menjadi motivasi saya agar lebih baik lagi," ujar Pelatih Malut United, Imran Nahumarury.
COO Bhayangkara FC, Sumardji, memastikan bahwa pihaknya tidak akan memaksa untuk memanggil para pemain Liga 1 berlabel polisi, seperti Muhammad Ferarri.
Kepastian tersebut didapatkan dengan adanya penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) antara Bhayangkara FC dengan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung.
Masih segar di benak pecinta sepak bola Indonesia sosok Michael Essien. Pada Liga 1 2017, tiba-tiba mantan pemain Chelsea itu memutuskan gabung Persib Bandung.
Kemenangan dramatis diperoleh Persib Bandung atas Bali United pada laga pekan ke-29 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kota Bandung, Jumat (18/4/2025) lalu.
Training ground memang menjadi masalah bagi Persib karena sejauh ini hanya berlatih di Stadion Gelora Bandung Lautan Api yang merupakan tempat bertanding di kompetisi.
Penasihat Semen Padang, Andre Rosiade mengusulkan kepada PT Liga Indonesia Baru (LIB), selaku operator kompetisi sepak bola Indonesia, untuk menugaskan wasit asing untuk memimpin laga-laga tim papan bawah yang bertarung untuk terhindar dari degradasi.
Ternyata Timnas Indonesia masih punya peluang ke Piala Dunia 2026 walaupun kalah telak lawan China, Skuad Patrick Kluivert tetap punya peluang ikut Piala Dunia.
Media Vietnam menyoroti ucapan Ketum PSSI Erick Thohir terkait peluang Timnas Indonesia pada Piala Dunia 2026. Mereka sebut Indonesia bisa untung lawan China
Warga China sudah berani protes keras gara-gara Timnas Indonesia, mereka merasa heran dengan Skuad Patrick Kluivert, apa yang membuat warga China tak terima?
Timnas Indonesia ternyata punya peluang untuk langsung lolos ke Piala Dunia 2026, melangkahi Arab Saudi dan Australia, bagaimana peluang Skuad Patrick Kluivert?
Atlet voli asal Indonesia, Megawati Hangestri Pertiwi menjadi sosok yang dielu-elukan lantaran berhasil mengukir prestasi di Korea Selatan sebagai pemain di Red Sparks.