LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kiper Asing Arema FC Banjir Pujian Usai Bikin Bali United Mati Kutu di Piala Presiden 2024
Sumber :
  • ANTARA/Dewa Ketut Sudiarta Wiguna

Kiper Asing Arema FC Banjir Pujian Usai Buat Bali United Mati Kutu di Piala Presiden 2024

Tampil memukau hingga membantu Arema FC raih kemenangan kontra Bali United di Piala Presiden 2024, kualitas kiper asing Lucas Frigeri raih pujian pelatih lawan.

Senin, 22 Juli 2024 - 09:35 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Tampil memukau hingga membantu Arema FC raih kemenangan kontra Bali United di Piala Presiden 2024, kualitas kiper asing Lucas Frigeri raih pujian dari pelatih lawan.

Dalam pertandingan penyisihan grup B Piala Presiden 2024 di Stadion Kapten I Wayan Dipta tersebut, Arema FC sukses menang tipis 1-0 atas tuan rumah.

Gol tunggal Arema FC di pertandingan ini dicetak oleh pemain muda Salim Tuharea pada menit ke-11’.

Pascalaga, pelatih kepala Bali United Stefano Cugurra memuji kiper Arema FC Lucas Frigeri yang dinilai memiliki kualitas ketika menahan serangan timnya.

Baca Juga :

"Menurut saya, kami harus melihat kualitas dari lawan, kiper dari mereka (Arema FC) hari ini mungkin pemain terbaik menurut saya," kata Teco setelah pertandingan.

Menurut dia, beberapa kali penjaga gawang Singo Edan asal Brasil itu bisa mengamankan bola yang dilancarkan oleh skuad tuan rumah Bali United.

"Seharusnya minimal kami bisa seri hari ini, tapi kiper (Arema FC) bisa sangat bagus," ucapnya.

Mantan kiper Madura United itu tampil cemerlang pada laga perdana penyisihan Grup B Piala Presiden 2024 melawan Bali United.

Beberapa kali ia mampu menangkis serangan skuad tuan rumah Serdadu Tridatu salah satunya menggagalkan tendangan penalti yang dieksekusi Everton Nascimento pada menit ke-85.

Hanya dengan tangan kanannya, Lucas menghempaskan bola yang ditendang keras oleh eksekutor nomor punggung 99 itu.

Meski harus mengakui kekalahan 0-1 dari Arema FC di kandang sendiri, Coach Teco mengapresiasi penampilan anak asuhnya.

Ia mengaku anak asuhannya dapat mengendalikan pertandingan dan menyebutkan gol yang didapatkan Arema juga termasuk faktor keberuntungan.

"Saya pikir mereka beruntung bisa dapat yang bagus, bola jatuh di kaki pemain Arema,”

“Setelah itu mereka lebih kompak, lebih tahan di belakang dan tengah lapangan buat serangan balik kami. Kami bisa kontrol pertandingan dan punya berapa peluang tapi tidak bisa cetak gol," katanya.

Sementara itu, kekalahan kontra Arema FC kemarin menjadi evaluasi tim untuk memperbaiki kinerja saat laga kedua penyisihan grup B Piala Presiden 2024.

Pada partai kedua, Bali United bakal menghadapi Madura United yang dijadwalkan bertemu pada Rabu (24/7) mendatang. (ant/sub)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Saat Hujan Deras Turun Baca Doa ini agar Selamat di Akhirat, Meski Bacaannya Sederhana Kata Ustaz Adi Hidayat...

Saat Hujan Deras Turun Baca Doa ini agar Selamat di Akhirat, Meski Bacaannya Sederhana Kata Ustaz Adi Hidayat...

Ustaz Adi Hidayat (UAH) menyampaikan ada satu bacaan doa memiliki kalimat sederhana menjadi amalan saat hujan deras turun terus-menerus agar selamat di akhirat.
Jangan Salah Lagi Ini Urutan Zikir Usai Shalat Fardhu, Kata Ustaz Adi Hidayat Semakin Mengingatkan Allah SWT

Jangan Salah Lagi Ini Urutan Zikir Usai Shalat Fardhu, Kata Ustaz Adi Hidayat Semakin Mengingatkan Allah SWT

Setelah shalat tidak zikir dengan urutan tetap dianggap sah, namun Anda potensi untuk kehilangan amalan-amalan yang bisa menambah pahala. Simak penjelasannya...
Tak Tinggal Diam soal Vonis Bebas Ronald Tannur, KY Bakal Segera Usut Pelanggaran Etik Hakim Kasasi

Tak Tinggal Diam soal Vonis Bebas Ronald Tannur, KY Bakal Segera Usut Pelanggaran Etik Hakim Kasasi

Komisi Yudisial (KY) menegaskan bakal tetap mengusut dugaan pelanggaran (KEPPH) majelis hakim kasasi yang menangani perkara Ronald Tannur. Jubir KY sampaikan...
Ustaz Adi Hidayat Ungkap Kebiasaan Bersalaman Usai Shalat dalam Islam Tidak Wajib tapi Lebih Utamanya Ini

Ustaz Adi Hidayat Ungkap Kebiasaan Bersalaman Usai Shalat dalam Islam Tidak Wajib tapi Lebih Utamanya Ini

Mengutip ceramah Ustaz Adi Hidayat, soal hukum bersalaman atau berjabat tangan ketika selesai shalat berjamaah. Simak penjelasan lengkapnya, lebih utama yaitu..
Biodata Kependudukan Pengganti KTP Elekteronik Warga Binaan Untuk Salurkan Suara dalam Pencoblosan

Biodata Kependudukan Pengganti KTP Elekteronik Warga Binaan Untuk Salurkan Suara dalam Pencoblosan

Dukcapil Sulawesi Selatan serahkan Biodata Kependudukan pengganti KTP elektronik kepada 75 warga binaan di Lapas Makassar untuk memastikan hak pilih mereka.
Keponakan Megawati, Alwin Jabarti Kiemas Jadi Tersangka Judi Online Komdigi, Begini Respons Tegas PDIP

Keponakan Megawati, Alwin Jabarti Kiemas Jadi Tersangka Judi Online Komdigi, Begini Respons Tegas PDIP

PDIP buka suara berita soal keponakan Megawati Soekarnoputri, yakni Alwin Jabarti Kiemas yang ditetapkan sebagai tersangka kasus judi online. Begini katanya..
Trending
Keponakan Megawati, Alwin Jabarti Kiemas Jadi Tersangka Judi Online Komdigi, Begini Respons Tegas PDIP

Keponakan Megawati, Alwin Jabarti Kiemas Jadi Tersangka Judi Online Komdigi, Begini Respons Tegas PDIP

PDIP buka suara berita soal keponakan Megawati Soekarnoputri, yakni Alwin Jabarti Kiemas yang ditetapkan sebagai tersangka kasus judi online. Begini katanya..
Ustaz Adi Hidayat Ungkap Kebiasaan Bersalaman Usai Shalat dalam Islam Tidak Wajib tapi Lebih Utamanya Ini

Ustaz Adi Hidayat Ungkap Kebiasaan Bersalaman Usai Shalat dalam Islam Tidak Wajib tapi Lebih Utamanya Ini

Mengutip ceramah Ustaz Adi Hidayat, soal hukum bersalaman atau berjabat tangan ketika selesai shalat berjamaah. Simak penjelasan lengkapnya, lebih utama yaitu..
Anda Yakin Salam dalam Shalat pakai wa barakatu Sudah Benar? Ustaz Adi Hidayat Jelaskan Hukum dalam Islam

Anda Yakin Salam dalam Shalat pakai wa barakatu Sudah Benar? Ustaz Adi Hidayat Jelaskan Hukum dalam Islam

Sebagaimana dipahami, dalam melaksanakan shalat, tentu harus mengikut apa yang sudah diatur dalam agama Islam. Kata Ustaz Adi Hidayat agar shalat menjadi sah ..
Biodata Kependudukan Pengganti KTP Elekteronik Warga Binaan Untuk Salurkan Suara dalam Pencoblosan

Biodata Kependudukan Pengganti KTP Elekteronik Warga Binaan Untuk Salurkan Suara dalam Pencoblosan

Dukcapil Sulawesi Selatan serahkan Biodata Kependudukan pengganti KTP elektronik kepada 75 warga binaan di Lapas Makassar untuk memastikan hak pilih mereka.
Kementrian Komunikasi dan Digital RI, Pemprov Kaltara dan IJTI Dorong Pemberdayaan KIM di Kaltara

Kementrian Komunikasi dan Digital RI, Pemprov Kaltara dan IJTI Dorong Pemberdayaan KIM di Kaltara

Komdigi RI, DISKOMINFO Kaltara dan IJTI PENGDA Kaltara, Gelar Diskusi dan sosialisasi Pentingnya Pengembangan dan Pemberdayaan Komunitas Informasi Masyarakat.
Jangan Salah Lagi Ini Urutan Zikir Usai Shalat Fardhu, Kata Ustaz Adi Hidayat Semakin Mengingatkan Allah SWT

Jangan Salah Lagi Ini Urutan Zikir Usai Shalat Fardhu, Kata Ustaz Adi Hidayat Semakin Mengingatkan Allah SWT

Setelah shalat tidak zikir dengan urutan tetap dianggap sah, namun Anda potensi untuk kehilangan amalan-amalan yang bisa menambah pahala. Simak penjelasannya...
Saat Hujan Deras Turun Baca Doa ini agar Selamat di Akhirat, Meski Bacaannya Sederhana Kata Ustaz Adi Hidayat...

Saat Hujan Deras Turun Baca Doa ini agar Selamat di Akhirat, Meski Bacaannya Sederhana Kata Ustaz Adi Hidayat...

Ustaz Adi Hidayat (UAH) menyampaikan ada satu bacaan doa memiliki kalimat sederhana menjadi amalan saat hujan deras turun terus-menerus agar selamat di akhirat.
Selengkapnya
Viral