LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Arema FC usung misi khusus saat melawan PSM Makassar di Liga 1
Sumber :
  • Arema FC

3 Fakta Menarik Jelang Laga PSM Makassar Vs Arema FC, Singo Edan Usung Misi Khusus Kontra Tim yang Tak Terkalahkan di Liga 1

PSM Makassar akan melanjutkan petualangannya di Liga 1 2024/2025 dalam pekan kelima dengan berhadapan dengan peraih gelar juara Piala Presiden 2024, Arema FC.

Sabtu, 14 September 2024 - 18:34 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - PSM Makassar akan melanjutkan petualangannya di Liga 1 2024/2025 dalam pekan kelima dengan berhadapan dengan peraih gelar juara Piala Presiden 2024, Arema FC.

Laga itu dijadwalkan akan bergulir di Stadion Batakan sebagai markas PSM Makassar pada Minggu (15/9/2024) sore WIB.

Kedua kesebelasan diprediksi bakal menampilkan permainan menarik mengingat baik PSM Makassar dan Arema FC memiliki target yang ingin dicapai pada laga tersebut.

Apalagi, skuad berjuluk Singo Edan itu bertekad ingin memutuskan tren negatif sejak dimulainya Liga 1 musim 2024/2025.

Baca Juga :

Ada tiga fakta menarik tersaji jelang pertandingan PSM Makassar kontra Arema FC yang sudah dirangkum redaksi tvOnenews.com, berikut ulasannya.

3  Fakta Jelang Laga PSM Makassar Vs Arema FC

1. Tekad Arema FC raih kemenangan perdana

Arema FC
Arema FC
Sumber :
  • X - Arema FC

 

Arema FC berniat ingin memutuskan nasib kurang beruntung yang sudah berjalan hingga pekan kelima Liga 1.

Pasalnya, skuad Singo Edan belum mampu meraih kemenangan saat berada di bawah asuhan pelatih Joel Cornelli.

Dari empat laga yang dilalui, Arkhan Fikri cs hanya mampu menorehkan tiga hasil imbang dengan satu kekalahan.

Hasil ini yang membuat Arema FC bertekad mencuri poin penuh saat bertamu ke markas PSM Makassar.

2. PSM Makassar belum tumbang hingga pekan keempat

Persib Bandung bermain menghadapi PSM Makassar
Persib Bandung bermain menghadapi PSM Makassar
Sumber :
  • Persib Bandung

 

Walaupun Arema FC bertekad meraih kemenangan perdana, namun hal itu bakal sulit terwujud mengingat lawannya saat ini sedang berjaya di puncak klasemen Liga 1.

Apalagi, PSM Makassar tercatat belum tumbang alias tak ada satupun tim Liga 1 yang mampu mengalahkan tim asuhan Bernardo Tavares itu hingga pekan keempat.

Laga terakhir yang dilakoni PSM Makassar hanya berakhir imbang saat menjamu juara musim lalu, yakni Persib Bandung.

Selain itu, skuad berjuluk Juku Eja itu mampu menyapu bersih tiga kemenangan secara beruntun.

Melihat hasil positif yang dialami PSM Makassar membuat Arema FC bakal kesulitan untuk mencuri kemenangan pada laga tersebut.

3. Sinyal bahaya bagi pelatih Joel Cornelli

Pelatih Arema FC Joel Cornelli
Pelatih Arema FC Joel Cornelli
Sumber :
  • Arema FC

 

Tak hanya membawa target masing-masing kedua kesebelasan, laga itu nampaknya bakal mempertaruhkan masa depan dari Joel Cornelli sebagai pelatih Arema FC.

Pasalnya, menuju bergulirnya pekan kelima Liga 1, setidaknya sudah ada dua pelatih yang menjadi korban keganasan dari kompetisi sepak bola Indonesia.

Terbaru ada Hendri Susilo yang dicopot dari kursi kepelatihan Semen Padang usai ditumbangkan Malut United.

Semen Padang FC resmi memecat pelatihnya, Hendri Susilo setelah memimpin klub berjuluk Kabau Sirah itu hanya dalam empat pertandingan musim ini.

Tak hanya itu, pelatih PSBS Biak Juan Esnaider menjadi korban pertama yang dipecat usai meraih hasil minor pada awal musim Liga 1.

Berkaca dari dua pelatih itu, bukan hal yang tak mungkin jika posisi Joel Cornelli sebagai juru taktik Arema FC bisa terancam.

(igp/rda)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Timnas Indonesia Dihujani 4 Sanksi FIFA Jelang Lawan Jepang dan Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Asisten Shin Tae-yong Terlibat!

Timnas Indonesia Dihujani 4 Sanksi FIFA Jelang Lawan Jepang dan Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Asisten Shin Tae-yong Terlibat!

Timnas Indonesia mendapatkan empat sanksi dari FIFA jelang melawan Jepang dan Arab Saudi di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia Grup C.
KPK Masih Kesulitan Lacak Lokasi Gubernur Kalimantan Selatan yang Kabur Usai Ditetapkan Tersangka

KPK Masih Kesulitan Lacak Lokasi Gubernur Kalimantan Selatan yang Kabur Usai Ditetapkan Tersangka

KPK sedang melacak beberapa lokasi yang diduga menjadi tempat pelarian Gubernur Kalimantan Selatan Sahbirin Noor alias Paman Birin, tersangka kasus dugaan suap lelang proyek di provinsi tersebut.
Ragnar Oratmangoen Akui Kurang Suka Jakarta karena 2 Alasan, Meskipun Sangat Cinta Indonesia Negara Toleran dalam Beragama

Ragnar Oratmangoen Akui Kurang Suka Jakarta karena 2 Alasan, Meskipun Sangat Cinta Indonesia Negara Toleran dalam Beragama

Ragnar Oratmangoen sebagai pemain Timnas Indonesia ini menjelaskan, kalau ia merasa kurang nyaman atau suka dengan Kota Jakarta. Bukan tanpa alasan, berikut ..
Judi Online Slot Makin Meresahkan, Bareskrim Polri Sita Aset Capai Puluhan Miliar Rupiah

Judi Online Slot Makin Meresahkan, Bareskrim Polri Sita Aset Capai Puluhan Miliar Rupiah

Bareskrim Polri mengungkap sejumlah aset yang disita terkait kasus judi online di Indonesia yang makin meresahkan. Aset yang disita capai miliaran rupiah.
Tak Malu-malu Lagi, Betrand Peto Minta Satu Hal ini ke Sarwendah: Setiap Hari…

Tak Malu-malu Lagi, Betrand Peto Minta Satu Hal ini ke Sarwendah: Setiap Hari…

Jauh sebelum perceraian Sarwendah dan Ruben Onsu, Betrand Peto ternyata sempat meminta permintaan khusus pada ibu sambungnya. Seperti apa? Simak artikelnya
Siasat Penggantian Diksi Perampasan Aset Jadi Pemulihan Bikin Polemik, Pengamat Singgung DPR yang Tak Sejalan dengan Pemerintah

Siasat Penggantian Diksi Perampasan Aset Jadi Pemulihan Bikin Polemik, Pengamat Singgung DPR yang Tak Sejalan dengan Pemerintah

Pengamat hukum dan politik Pieter Zukifli menyoroti siasat di balik rencana penggantian diksi perampasan jadi pemulihan dalam Rancangan Undang-Undang (RUU) Perampasan Aset.
Trending
Ragnar Oratmangoen Akui Kurang Suka Jakarta karena 2 Alasan, Meskipun Sangat Cinta Indonesia Negara Toleran dalam Beragama

Ragnar Oratmangoen Akui Kurang Suka Jakarta karena 2 Alasan, Meskipun Sangat Cinta Indonesia Negara Toleran dalam Beragama

Ragnar Oratmangoen sebagai pemain Timnas Indonesia ini menjelaskan, kalau ia merasa kurang nyaman atau suka dengan Kota Jakarta. Bukan tanpa alasan, berikut ..
Timnas Indonesia Dihujani 4 Sanksi FIFA Jelang Lawan Jepang dan Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Asisten Shin Tae-yong Terlibat!

Timnas Indonesia Dihujani 4 Sanksi FIFA Jelang Lawan Jepang dan Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Asisten Shin Tae-yong Terlibat!

Timnas Indonesia mendapatkan empat sanksi dari FIFA jelang melawan Jepang dan Arab Saudi di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia Grup C.
Tak Malu-malu Lagi, Betrand Peto Minta Satu Hal ini ke Sarwendah: Setiap Hari…

Tak Malu-malu Lagi, Betrand Peto Minta Satu Hal ini ke Sarwendah: Setiap Hari…

Jauh sebelum perceraian Sarwendah dan Ruben Onsu, Betrand Peto ternyata sempat meminta permintaan khusus pada ibu sambungnya. Seperti apa? Simak artikelnya
Tak Tunggu Pilkada Usai, KPK Bakal Lakukan Penahanan kepada Bupati Situbondo Karna Suswani soal Kasus Korupsi Dana PEN

Tak Tunggu Pilkada Usai, KPK Bakal Lakukan Penahanan kepada Bupati Situbondo Karna Suswani soal Kasus Korupsi Dana PEN

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) bakal segera melakukan penahanan kepada tersangka Bupati Situbondo Karna Suswani soal kasus dugaan korupsi alokasi dana pemulihan ekonomi nasional (PEN).
Siasat Penggantian Diksi Perampasan Aset Jadi Pemulihan Bikin Polemik, Pengamat Singgung DPR yang Tak Sejalan dengan Pemerintah

Siasat Penggantian Diksi Perampasan Aset Jadi Pemulihan Bikin Polemik, Pengamat Singgung DPR yang Tak Sejalan dengan Pemerintah

Pengamat hukum dan politik Pieter Zukifli menyoroti siasat di balik rencana penggantian diksi perampasan jadi pemulihan dalam Rancangan Undang-Undang (RUU) Perampasan Aset.
Judi Online Slot Makin Meresahkan, Bareskrim Polri Sita Aset Capai Puluhan Miliar Rupiah

Judi Online Slot Makin Meresahkan, Bareskrim Polri Sita Aset Capai Puluhan Miliar Rupiah

Bareskrim Polri mengungkap sejumlah aset yang disita terkait kasus judi online di Indonesia yang makin meresahkan. Aset yang disita capai miliaran rupiah.
Para Petani Milenial Diajak Jadi Anggota Polisi Bakomsus, Polda Kalsel Ungkap Syaratnya

Para Petani Milenial Diajak Jadi Anggota Polisi Bakomsus, Polda Kalsel Ungkap Syaratnya

Polda Kalimantan Selatan (Kalsel) mengajak para petani milenial bergabung menjadi anggota polisi melalui seleksi rekrutmen Bintara Kompetensi Khusus (Bakomsus) Bidang Pertanian, Bidang Perikanan, dan Bidang Peternakan.
Selengkapnya
Viral