Jelang laga kontra Persebaya Surabaya, Mazola Junior berkomentar soal debut tiga pemain itu termasuk Riko Simanjuntak.
"Itu khusus untuk besok. Nanti semua akan tahu siapa yang akan tampil," ujar Mazola Junior dalam konferensi pers jelang laga, Jumat (10/1/2025).
"Besok kalian semua akan tahu siapa yang akan jadi starter, siapa yang jadi cadangan," tambahnya.
Lebih lanjut, Mazola Junior berharap dengan adanya pemain baru dapat memberikan dampak positif bagi PSS Sleman.
Ia juga mengharapkan prestasi dan statistik gemilang saat berada di klub sebelumnya dapat tetap konsisten bersama skuad Super Elja.
Load more