Kendati begitu, dirinya juga mengucapkan rasa terima kasih kepada para suporter yang hadir di JIS meski tumbang dari Persija Jakarta.
"Tetapi oke, hari ini kami juga punya banyak pendukung di sini. Tolong, saya bicara di sini, kalau suporter bisa datang ke sini (JIS), pergi ke Bogor, kami membutuhkan kalian di sana," jelas Fabio Lefundes.
"Kita butuh suporter untuk bermain bersama seperti suporter Persija saat ini," tutupnya.
(igp/sub)
Load more