Jakarta, tvOnenews.com - Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak, memberikan jawaban cuek terkait rekor impresif yang masing-masing dimiliki Persija Jakarta dan Maung Bandung.
Persib Bandung bakal menjawab tantangan tuan rumah Persija Jakarta dalam El Clasico di pekan ke-23 Liga 1 2024/2025.
Duel panas kedua kesebelasan itu direncanakan bakal bergulir di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi pada Minggu (16/2/2025) sore WIB.
Persija hingga saat ini menjadi tim yang masih memegang status sebagai tim yang belum terkalahkan di kandang sejak awal musim.
Load more