LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Laga PSIS vs Arema di Stadion Jatidiri Semarang, Kamis (7/7/2022).
Sumber :
  • Tim tvOne - Teguh Joko Sutrisno

Bungkam PSIS Semarang di Kandangnya, Arema FC Injakkan Satu Kaki di Final

Arema FC berhasil mempermalukan PSIS Semarang di kandangnya dalam pada Leg 1 babak semifinal Piala Presiden 2022 di Stadion Jatidiri Semarang, Kamis (7/7/2022).

Jumat, 8 Juli 2022 - 08:08 WIB

Semarang, Jawa Tengah - Arema FC berhasil mempermalukan PSIS di kandangnya dalam pada Leg 1 babak semifinal Piala Presiden 2022 di Stadion Jatidiri Semarang, Kamis (7/7). Tim Singo Edan pulang dengan senyum setelah menang 2-0 atas tuan rumah PSIS.

Laga berlangsung cukup alot. Tuan rumah PSIS meski dominan menguasai bola tapi hanya mampu "menggelitik" lini pertahanan Arema. Beberapa kali memang Laskar Mahesa Jenar membuat peluang gol, tapi bola seakan enggan masuk ke gawang. 

Sementara Arema FC yang menggelar strategi bertahan dan sabar, lebih mengandalkan serangan balik.

Peluang pertama PSIS terjadi di menit ke 16. Sebuah umpan matang Carlos Fortes di depan gawang Arema lolos begitu saja karena tak ada kawan yang menyongsong bola.

Semenit kemudian umpan terobosan dari sayap kanan disambut Marukawa tapi sepakannya masih bisa diblok bek Arema.

Baca Juga :

Menit 20 striker Carlos Fortes berhasil mencuri bola dari bek Arema Sergio domingos. Setelah sekali sentuh ia men-chip bola melewati kepala kiper Adilson Aguero, tapi bola melenceng tipis saja dari gawang Arema.

Menit 25 Cantilana melakukan solo run dari sayap kiri melewati beberapa pemain Arema, tapi tembakannya masih melambung.

Peluang terbaik didapat PSIS pada menit ke 34. Tandukan keras Fortes membuat kiper Arema terperangah. Tapi bola masih mengenai mistar.

Menit 47 kembali Fortes mencoba membuat peluang. Setelah kutak-katik di sayap kanan, ia kemudian memberi umpan ke Taisei Marukawa yang kemudian memberi umpan kepada Febri, tapi tembakan Febri berhasil masuk ke pelukan kiper Adilson.

Arema hanya membuat satu peluang berarti di menit 49. Berawal terjadi kemelut di depan gawang PSIS. Terjadi adu duel udara antara striker Arema Camara dengan kiper PSIS Redondo. Bola berhasil dikuasai Redondo tapi sempat terjadi sedikit keributan diantara keduanya. Wasit pun memperingatkan kedua pemain. Setelah ini wasit meniup peluit babak pertama selesai dengan skor 0-0.

Memasuki babak kedua alur pertandingan tidak banyak berubah. PSIS masih memegang kendali. Sementara Arema mulai berani memyerang. Terutama setelah striker PSIS cedera dan terpaksa diganti Hari Nur Yulianto.

Asyik menyerang, PSIS malah tersengat. Menit ke 77, sebuah skema tendangan bebas dari Arema di sisi kanan pertahanan PSIS berbuah kemelut. Sundulan Ali Sesay yang coba mengamankan bola malah terarah ke striker Arema Camara yang langsung menyepak ke gawang PSIS. Kiper Redondo sempat menepis bola tapi tetap masuk ke gawangnya. 

Arema semakin di depan setelah kembali membobol gawang lewat kaki kiri Gianzola di menit ke 88.

Hingga wasit meiup peluit panjang Skor tetap 1-0 untuk Arema FC. Hasil ini membuat Tim Singo Edan untuk sementara menjejakkan satu kakinya di partai puncak. PSIS masih berpeluang menjaga asa untuk maju ke partai final jika berhasil menang dengan selisih lebih dari dua gol melawan Arema di Stadion Kanjuruhan Malang, Senin (11/7). 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Jadwal Siaran Langsung Big Match IBK Altos Vs Red Sparks: Hari Ini Ada Adu Gengsi Lee So-young Vs Megawati Hangestri

Jadwal Siaran Langsung Big Match IBK Altos Vs Red Sparks: Hari Ini Ada Adu Gengsi Lee So-young Vs Megawati Hangestri

Jadwal siaran langsung IBK Altos Vs Red Sparks di Liga Voli Korea 2024-2025, di mana bakal ada duel adu gengsi antara Lee So-young Vs Megawati Hangestri.
Kevin Diks Cetak Sejarah 'Gila', Nama Timnas Indonesia Berkali-kali Disebut Media Jerman Ternyata...

Kevin Diks Cetak Sejarah 'Gila', Nama Timnas Indonesia Berkali-kali Disebut Media Jerman Ternyata...

Pemain keturunan Maluku Kevin Diks bahkan membuat Timnas Indonesia disorot media Eropa khusunya Jerman berkat penampilan impresifnya dalam membela FC Copenhagen
Polisi Periksa Lolly dan Nikita Mirzani Dugaan Praktik Aborsi, Kuasa Hukum Beberkan Soal Ini...

Polisi Periksa Lolly dan Nikita Mirzani Dugaan Praktik Aborsi, Kuasa Hukum Beberkan Soal Ini...

Kasus dugaan persetubuhan disertai praktik aborsi anak Nikita Mirzani yakni Laura Meizani alias Lolly dengan terlapor Vadel Badjideh tak kunjung tertuntaskan.
Suporter Vietnam Ingatkan Malaysia dan Golden Star Warriors Tak Remehkan Pemain Muda Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Singgung Kekalahan Arab Saudi

Suporter Vietnam Ingatkan Malaysia dan Golden Star Warriors Tak Remehkan Pemain Muda Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Singgung Kekalahan Arab Saudi

Suporter Vietnam kirm peringatan buatan negaranya dan Malaysia untuk tidak meremehkan Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, jika tak ingin seperti Arab Saudi.
Benar atau Tidak Rezeki Istri Mengalir Deras saat Suami Shalat Berjamaah di Masjid? Ternyata Kata Ustaz Arifin Ilham...

Benar atau Tidak Rezeki Istri Mengalir Deras saat Suami Shalat Berjamaah di Masjid? Ternyata Kata Ustaz Arifin Ilham...

Almarhum Ustaz Arifin Ilham pernah meguraikan soal pendapat jika suami menunaikan shalat berjamaah di masjid sebagai upaya nafkahi istri meraih aliran rezeki.
Shin Tae-yong Bongkar Kesalahan Terbesar Marselino Ferdinan dalam Kariernya, Gelandang Timnas Indonesia Itu Disebut Lakukan…

Shin Tae-yong Bongkar Kesalahan Terbesar Marselino Ferdinan dalam Kariernya, Gelandang Timnas Indonesia Itu Disebut Lakukan…

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, blak-blakan soal penyebab penurunan permainan Marselino Ferdinan sebelum kembali bangkit di laga kontra Arab Saudi.
Trending
Federasi Sepak Bola ASEAN Blak-blakan Sebut Timnas Indonesia Sudah Sejajar dengan Negara Elite Asia hingga Ramal Garuda akan Juara Piala AFF 2024

Federasi Sepak Bola ASEAN Blak-blakan Sebut Timnas Indonesia Sudah Sejajar dengan Negara Elite Asia hingga Ramal Garuda akan Juara Piala AFF 2024

Federasi Sepak Bola ASEAN (AFF) blak-blakan menyebut Timnas Indonesia sudah sejajar dengan negara-negara elite Asia hingga memprediksi skuad Garuda akan juara Piala AFF 2024.
Masih Subuh tapi Rezeki Sudah Mengepung dari Segala Penjuru gara-gara Baca Ini Sebelum Shalat Subuh, Kata Buya Yahya...

Masih Subuh tapi Rezeki Sudah Mengepung dari Segala Penjuru gara-gara Baca Ini Sebelum Shalat Subuh, Kata Buya Yahya...

Siapa sangka dengan amalan ringan ini mampu membuka pintu rezeki di subuh hari, Buya Yahya ungkap bacaan untuk buka pintu rezeki di subuh hari, bacaan apakah?
Tanpa Justin Hubner dan Ivar Jenner, Ini Formasi Timnas Indonesia Paling Ideal untuk Hadapi Turnamen Piala AFF 2024

Tanpa Justin Hubner dan Ivar Jenner, Ini Formasi Timnas Indonesia Paling Ideal untuk Hadapi Turnamen Piala AFF 2024

Prediksi formasi Timnas Indonesia jika Justin Hubner dan Ivar Jenner absen karena belum mendapatkan lampu hijau dari klubnya masing-masing untuk bergabung.
Kompak dengan Erick Thohir, Shin Tae-yong Akui Lawan Argentina Jadi Titik Balik Kebangkitan Timnas Indonesia: Sekarang Kami Tak Takut Lawan Siapapun

Kompak dengan Erick Thohir, Shin Tae-yong Akui Lawan Argentina Jadi Titik Balik Kebangkitan Timnas Indonesia: Sekarang Kami Tak Takut Lawan Siapapun

Shin Tae-yong mengakui pada awal kepemimpinannya, Timnas Indonesia terlihat sangat mudah menyerah.
Shin Tae-yong Pastikan Hubungan dengan Pemain Baik-baik Saja, Hanya Saja Timnas Indonesia Perlu Benahi Ini

Shin Tae-yong Pastikan Hubungan dengan Pemain Baik-baik Saja, Hanya Saja Timnas Indonesia Perlu Benahi Ini

Kekalahan atas Jepang yang menjadi sorotan ternyata mampu dibenahi oleh Shin Tae-yong ketika memimpin Timnas Indonesia.
Shin Tae-yong Bongkar Kesalahan Terbesar Marselino Ferdinan dalam Kariernya, Gelandang Timnas Indonesia Itu Disebut Lakukan…

Shin Tae-yong Bongkar Kesalahan Terbesar Marselino Ferdinan dalam Kariernya, Gelandang Timnas Indonesia Itu Disebut Lakukan…

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, blak-blakan soal penyebab penurunan permainan Marselino Ferdinan sebelum kembali bangkit di laga kontra Arab Saudi.
Kevin Diks Cetak Sejarah 'Gila', Nama Timnas Indonesia Berkali-kali Disebut Media Jerman Ternyata...

Kevin Diks Cetak Sejarah 'Gila', Nama Timnas Indonesia Berkali-kali Disebut Media Jerman Ternyata...

Pemain keturunan Maluku Kevin Diks bahkan membuat Timnas Indonesia disorot media Eropa khusunya Jerman berkat penampilan impresifnya dalam membela FC Copenhagen
Selengkapnya
Viral