LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Pertandingan Persis Solo melawan Dewa United di Stadion Moch Soebroto, Magelang
Sumber :
  • Instagram @persisofficial

Duel Sengit Persis Solo vs Dewa United, Saling Mengejar Angka Ramaikan Stadion Moch Soebroto, Magelang

Sore ini (25/7/2022) berlangsung pertandingan Persis Solo melawan Dewa United pada pekan pertama Liga 1 2022-2023 berlangsung di Stadion Moch Soebroto, Magelang

Senin, 25 Juli 2022 - 19:47 WIB

Magelang, Jawa Tengah - Sore ini (25/7/2022) berlangsung pertandingan Persis Solo melawan Dewa United pada pekan pertama Liga 1 2022-2023. Pertandingan berlangsung di Stadion Moch Soebroto, Magelang. 

Pertandingan dimulai pada pukul 16.00 WIB. Seharusnya Persis Solo menjadi tuan rumah pada pertandingan kali ini. Namun Stadion Manahan, Solo sedang digunakan sebagai tempat bertandingnya ASEAN Para Games 2022 yang dimulai pada hari Sabtu (23/7/2022) hingga Sabtu (30/7/2022).

Sebelumnya Persis Solo dan Dewa United sempat bertanding pada laga pramusim Piala Presiden 2022. Keduanya meraih hasil yang imbang dengan skor 1-1. 

Bagi kedua tim, pertandingan kali ini sangat berarti. Sebab keduanya ingin mengincar hasil maksimal agar lebih percaya diri untuk menghadapi klub dengan kasta tertinggi pada musim ini sebagai tim promosi Liga 1 Indonesia 2022-2023. 

Baca Juga :

Pertandingan berjalan dengan sangat sengit. Baru saja dua menit berjalan, Dewa United sudah unggul dengan skor 1-0. 

Dengan memanfaatkan bola pantul, bola masuk ke gawang Persis Solo dengan sundulan Karim Rossi yang tak bisa diantisipasi oleh kiper. 

Di menit ke 21, Karim mencoba untuk melepaskan sepakan keras ke arah gawang, namun bola masih bisa ditepis oleh kiper 

Persis berusaha menyeimbangkan kedudukan, pada akhirnya di menit ke 22 berubah keadaan. Melalui umpan sepak pojok, Gerard Artigas dapat mencetak gol sehingga kedudukan berubah menjadi 1-1.

Tujuh menit kemudian, Jamierson Da Silva sempat mencetak gol. Namun sayang gol tersebut dianulir oleh wasit lantaran pemain Persis berada dalam posisi offside, skor tetap 1-1 hingga babak pertama berakhir.

Memasuki babak kedua, Dewa United dan Persis Solo saling mengejar angka. Dewa United unggul lebih dulu di menit ke 65, gol dari Fahmi Al Ayyubi berhasil mengeksekusi umpan dari Miftah Anwar.

Tak mau ketinggalan, Persis kembali menyamakan kedudukan di menit ke 69. Gavin Kwan mencetak gol ke gawang Dewa United sehingga skor menjadi 2-2.

Pertandingan kali ini sangat sengit, duel antara Anak Dewa dengan Laskar Sambernyawa sebutan untuk kedua tim ini sangat menegangkan hingga di menit-menit terakhir pertandingan. 

Hingga akhirnya di menit ke 72, Dewa United unggul melalui sepakan keras dari luar kotak penalti oleh Natanael Siringoringo. Sampai akhir pertandingan, tidak ada tambahan gol dari kedua tim.

Sehingga Dewa United keluar sebagai pemenang atas pertandingan ini dengan skor 3-2 atas Persis Solo. Pertandingan ini berlangsung dengan susunan pemain sebagai berikut.

Persis Solo: Muhammad Riyandi, Abduh Lestaluhu, Fabiano Beltrame, Jaimerson Xavier, Alfath Faathier, Aaron Evans, Chrystna Bhagascara, Taufiq Febriyanto, Zanadin Fariz, Gerard Artigas Fonullet, Alexis Nahuel Messidoro.

Dewa United: Muhammad Natshir, Miftah Anwar Sani, Achmad Faris Ardiansyah, Risto Mitrevski, Dias Angga Putra, Feby Eka Putra, Lucas Ramos De Oliveira, Asep Berlian, Sugeng Efendi, Rangga Muslim Perkasa, Karim Rossi. (Kmr)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Dikenal Sosok Pelatih Toleran, Anak STY pernah Beri Isyarat Ada Tekanan saat di Timnas Indonesia: Ayahku Pasti ...

Dikenal Sosok Pelatih Toleran, Anak STY pernah Beri Isyarat Ada Tekanan saat di Timnas Indonesia: Ayahku Pasti ...

Disamping kabar pemecatan, mantan Pelatih Timnas Indonesia STY umum dikenal sebagai Pelatih totalitas dan toleran ini tentu tertanam dibenak pecinta bola, simak
Akhirnya Muncul Depan Publik Usai Huru-hara STY Out Patrick Kluivert In, Nova Arianto Ungkap Alasan Pilih TC Timnas Indonesia U-17 di Bandung

Akhirnya Muncul Depan Publik Usai Huru-hara STY Out Patrick Kluivert In, Nova Arianto Ungkap Alasan Pilih TC Timnas Indonesia U-17 di Bandung

Bertugas sebagai pelatih Timnas Indonesia U-17, mantan tangan kanan Shin Tae-yong ini harus segera move on dan bertanggung jawab pada timnya. 
Respons Tegas Puan Maharani soal Desakan Mundur Megawati dari Ketua Umum PDIP

Respons Tegas Puan Maharani soal Desakan Mundur Megawati dari Ketua Umum PDIP

Ketua DPP PDI Perjuangan (PDIP) Bidang Politik, Puan Maharani, menegaskan bahwa partainya tetap solid meskipun sedang menghadapi berbagai dinamika. 
Sudut Pandang Coach Justin soal Keutamaan Pelatih Timnas Indonesia dari Belanda, Ingatkan Sosok STY Berupaya Pahami Budaya dan Agama Islam

Sudut Pandang Coach Justin soal Keutamaan Pelatih Timnas Indonesia dari Belanda, Ingatkan Sosok STY Berupaya Pahami Budaya dan Agama Islam

Pada kesempatan lain, Coach Justin kerap mengungkapkan bahwa Timnas Indonesia saat ini sebaiknya dilatih oleh Pelatih asal Belanda. Bagaimana dengan STY?. Simak
Misteri Pagar 30 Km di Laut Tangerang, Nelayan Akui Ada Ancaman Mengerikan

Misteri Pagar 30 Km di Laut Tangerang, Nelayan Akui Ada Ancaman Mengerikan

Media sosial dibanjiri komentar netizen soal video yang viral tentang pagar sepajang 30 Km di laut Kabupaten Tangerang. Bahkan, berbagai media massa nasional
5 Pemain Keturunan Jadi 'Korban' Shin Tae-yong Sebelum Dipecat, Bung Harpa: Line Up Melawan China jadi Aneh, Kapten Jay Idzes Dicopot...

5 Pemain Keturunan Jadi 'Korban' Shin Tae-yong Sebelum Dipecat, Bung Harpa: Line Up Melawan China jadi Aneh, Kapten Jay Idzes Dicopot...

Lima pemain keturunan pernah menjadi korban Shin Tae-yong sebelum dipecat dari kursi kepelatihan Timnas Indonesia. Bung Harpa bilang line up kontra China aneh
Trending
5 Pemain Keturunan Jadi 'Korban' Shin Tae-yong Sebelum Dipecat, Bung Harpa: Line Up Melawan China jadi Aneh, Kapten Jay Idzes Dicopot...

5 Pemain Keturunan Jadi 'Korban' Shin Tae-yong Sebelum Dipecat, Bung Harpa: Line Up Melawan China jadi Aneh, Kapten Jay Idzes Dicopot...

Lima pemain keturunan pernah menjadi korban Shin Tae-yong sebelum dipecat dari kursi kepelatihan Timnas Indonesia. Bung Harpa bilang line up kontra China aneh
Sudut Pandang Coach Justin soal Keutamaan Pelatih Timnas Indonesia dari Belanda, Ingatkan Sosok STY Berupaya Pahami Budaya dan Agama Islam

Sudut Pandang Coach Justin soal Keutamaan Pelatih Timnas Indonesia dari Belanda, Ingatkan Sosok STY Berupaya Pahami Budaya dan Agama Islam

Pada kesempatan lain, Coach Justin kerap mengungkapkan bahwa Timnas Indonesia saat ini sebaiknya dilatih oleh Pelatih asal Belanda. Bagaimana dengan STY?. Simak
Misteri Pagar 30 Km di Laut Tangerang, Nelayan Akui Ada Ancaman Mengerikan

Misteri Pagar 30 Km di Laut Tangerang, Nelayan Akui Ada Ancaman Mengerikan

Media sosial dibanjiri komentar netizen soal video yang viral tentang pagar sepajang 30 Km di laut Kabupaten Tangerang. Bahkan, berbagai media massa nasional
Malam-malam Puspomal Gelar Rekonstruksi Penembakan Bos Rental Mobil di Tol Tangerang

Malam-malam Puspomal Gelar Rekonstruksi Penembakan Bos Rental Mobil di Tol Tangerang

Polisi Militer Angkatan Laut (Puspomal) menggelar rekonstruksi insiden penembakan yang terjadi di Rest Area KM 45 Tol Tangerang-Merak, Kabupaten Tangerang,
Akhirnya Muncul Depan Publik Usai Huru-hara STY Out Patrick Kluivert In, Nova Arianto Ungkap Alasan Pilih TC Timnas Indonesia U-17 di Bandung

Akhirnya Muncul Depan Publik Usai Huru-hara STY Out Patrick Kluivert In, Nova Arianto Ungkap Alasan Pilih TC Timnas Indonesia U-17 di Bandung

Bertugas sebagai pelatih Timnas Indonesia U-17, mantan tangan kanan Shin Tae-yong ini harus segera move on dan bertanggung jawab pada timnya. 
Respons Tegas Puan Maharani soal Desakan Mundur Megawati dari Ketua Umum PDIP

Respons Tegas Puan Maharani soal Desakan Mundur Megawati dari Ketua Umum PDIP

Ketua DPP PDI Perjuangan (PDIP) Bidang Politik, Puan Maharani, menegaskan bahwa partainya tetap solid meskipun sedang menghadapi berbagai dinamika. 
Baru juga Tunjuk Patrick Kluivert sebagai Pengganti Shin Tae-yong, Pelatih Bahrain Langsung Gercep Tantang Timnas Indonesia: Kami Tahu...

Baru juga Tunjuk Patrick Kluivert sebagai Pengganti Shin Tae-yong, Pelatih Bahrain Langsung Gercep Tantang Timnas Indonesia: Kami Tahu...

Belum apa-apa, pelatih Bahrain Dragan Talajic langsung tantang Timnas Indonesia di bawah asuhan Patrick Kluivert jelang lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Selengkapnya
Viral