LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ruben Amorim
Sumber :
  • ANTARA/AFP/Patricia De Melo Moreira

Here We Go! MU Disebut Siap Gelontorkan Rp170 Miliar untuk Tebus Pelatih Ini, Xavi Hernandez Gigit Jari 

Manchester United (MU) disebut siap mengelontorkan Rp170 miliar untuk menebus pelatih asal Portugal, Ruben Amorim.

Rabu, 30 Oktober 2024 - 07:57 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Manchester United (MU) disebut siap mengelontorkan Rp170 miliar untuk menebus pelatih asal Portugal, Ruben Amorim.

Kabar tersebut disampaikan oleh jurnalis pakar bursa transfer Eropa, Fabrizio Romano di akun medsos X miliknya, Selasa (29/10/2024) malam WIB.

Jurnalis asal Italia itu melaporkan bahwa Ruben Amorim sudah menerima tawaran dari MU untuk menjadi pelatih Manchester United.

Amorim diproyeksikan untuk mengisi kekosongan kursi pelatih MU setelah pihak klub memecat Erik ten Hag pada Senin (28/10/2024) malam WIB.

Erik ten Hag
Erik ten Hag
Sumber :
  • ANTARA/AFP-MARTIN KEEP

Baca Juga :

 

Tak tanggung-tanggung, MU siap merogoh kocek dana sebesar 10 juta Euro (Rp170 miliar) untuk menebus klausul Amorim dari klubnya, Sporting CP.

Sang pelatih pun dilaporkan telah menerima pinangan dari MU dan siap untuk segera menjadi arsitek bagi klub yang bermarkas di Old Trafford itu.

"Manchester United akan membayar klausul keluar 10 juta euro agar Ruben Amorim menjadi pelatih baru, here we go!," tulis Fabrizio Romano di akun X pribadinya.

"Sporting membenarkan adanya komunikasi resmi yang diterima dari MU agar Amorim ditunjuk. Amorim telah menyetujui proposal dan proyek Man United," tambah Romano.

Sebelumnya, Xavi Hernandez dirumorkan bakal menjadi calon pelatih Manchester United usai sang istri memberikan sebuah kode di media sosial.

Istri Xavi, Nuria Cunillera kedapatan sempat mengunggah sebuah foto yang memperlihatkan ketika anaknya menggunakan jersey MU.

Namun dengan adanya kabar terbaru mengenai Ruben Amorim, hal ini seakan membuat rumor Xavi Hernandez sebagai suksesor Erik ten Hag terhempas.

Kini, Ruben Amorim menjadi calon kuat pengganti Erik ten Hag setelah tampil mengesankan memimpin Sporting.

Sejak ditunjuk sebagai pelatih Sporting pada Maret 2020, pelatih kelahiran Lisbon itu mencatat 161 kemenangan, 33 seri, dan 33 kekalahan dari 227 pertandingan di semua kompetisi.

Pelatih berusia 39 tahun itu juga mempersembahkan lima trofi untuk Sporting, di antaranya dua trofi Liga Portugal, dua kali Piala Liga Portugal, dan satu Portugal Super Cup.

Musim ini, Amorim mengantarkan Sporting memuncaki klasemen Liga Portugal setelah memenangkan semua dari sembilan pertandingan pertama.

(ant/yus)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
AKD Sudah Resmi Terbentuk, Ini Susunan Komisi DPRD Kotim

AKD Sudah Resmi Terbentuk, Ini Susunan Komisi DPRD Kotim

Rapat paripurna pertama pasca pelantikan pimpinan DPRD Kotawaringin Timur (Kotim) definitip, Senin (24/10/2024) telah berhasil menyusun Alat Kelengkapan Dewan (AKD) yang akan bermitra dengan OPD Kotim.
Petra, Warisan Dunia di Yordania yang Dikenal Sebagai Wisata Religi

Petra, Warisan Dunia di Yordania yang Dikenal Sebagai Wisata Religi

Salah satu destinasi wisata yang terkenal di sekitar Amman, Yordania adalah situs Petra, warisan dunia yang telah ditetapkan oleh UNESCO pada 7 Juli 2007. 
Kapten Timnas Indonesia Jay Idzes akan Absen saat Venezia Lawan Udinese di Liga Italia, Bagaimana Nasibnya di Laga Kontra Jepang dan Arab Saudi?

Kapten Timnas Indonesia Jay Idzes akan Absen saat Venezia Lawan Udinese di Liga Italia, Bagaimana Nasibnya di Laga Kontra Jepang dan Arab Saudi?

Kapten Timnas Indonesia, Jay Idzes dipastikan akan absen saat klubnya, Venezia melawan Udinese di Liga Italia 2024-2025, bagaimana nasibnya di laga kontra Jepang dan Arab Saudi?
Dukung Gus Fawait-Djoko, Ini Harapan Para Guru Ngaji di Jember

Dukung Gus Fawait-Djoko, Ini Harapan Para Guru Ngaji di Jember

Para guru ngaji yang tergabung dalam Perkumpulan Pengajar Al-Qur'an Indonesia (PPAI) Jember mendeklarasikan dukungan terhadap paslon nomor urut 2, Fawait-Djoko.
Kabar Baik Buat Emak-emak, Tupperware Nggak Jadi Bangkrut! 

Kabar Baik Buat Emak-emak, Tupperware Nggak Jadi Bangkrut! 

Tupperware tidak jadi mengalami kebangkrutan setelah melakukan penjualan terhadap beberapa asetnya kepada pemberi pinjaman sebagai jaminan keluar dari pailit
Fakultas Hukum Undip Menggugat, Suara Pembebasan Mardani H Maming Makin Mengaung

Fakultas Hukum Undip Menggugat, Suara Pembebasan Mardani H Maming Makin Mengaung

Fakultas Hukum Universitas Diponegoro (Undip) menerbitkan anotasi yang menyoroti kekhilafan majelis hakim dalam putusan terhadap mantan Bupati Tanah Bumbu Mardani H. Maming.
Trending
FIFA Tak Restui Pemain Keturunan Ini Bela Timnas Indonesia Sekalipun Sudah Dinaturalisasi, Ini Alasannya

FIFA Tak Restui Pemain Keturunan Ini Bela Timnas Indonesia Sekalipun Sudah Dinaturalisasi, Ini Alasannya

Ryan Flamingo, bek tengah PSV Eindhoven, diperkirakan tak akan dinaturalisasi untuk membela Timnas Indonesia karena syarat garis keturunan dari FIFA yang ketat.
Coach Justin Luapkan Kekecewaannya Terhadap Rafael Struick sampai Minta 'El Klemer' Turun Kasta, Shin Tae-yong Disarankan Rotasi Pemain?

Coach Justin Luapkan Kekecewaannya Terhadap Rafael Struick sampai Minta 'El Klemer' Turun Kasta, Shin Tae-yong Disarankan Rotasi Pemain?

Coach Justin pernah terang-terangan mengulas pedas performa Rafael Struick usai Laga Timnas Indonesia Kontra Bahrain. Katanya kontribusi El Klemer itu masih...
Top 3 Bola: AFC Respons Tegas Timnas Indonesia U-17, Ranking Indonesia Naik Drastis, hingga Klub-klub Liga Jepang Disarankan Tak Rekrut Pemain Timnas Indonesia

Top 3 Bola: AFC Respons Tegas Timnas Indonesia U-17, Ranking Indonesia Naik Drastis, hingga Klub-klub Liga Jepang Disarankan Tak Rekrut Pemain Timnas Indonesia

Top 3 artikel seputar sepak bola Indonesia ramai diperbincangkan, terutama terkait Timnas Indonesia yang terus menjadi sorotan. Simak informasi lengkapnya.
Hasil Pemain Timnas Indonesia Abroad: Debut Manis Marselino Ferdinan, Calvin Verdonk Singkirkan Eliano Reijnders hingga Ragnar Oratmangoen dan Saddil Ramdani Beda Nasib

Hasil Pemain Timnas Indonesia Abroad: Debut Manis Marselino Ferdinan, Calvin Verdonk Singkirkan Eliano Reijnders hingga Ragnar Oratmangoen dan Saddil Ramdani Beda Nasib

Hasil pertandingan pemain Timnas Indonesia abroad semalam melibatkan Marselino Ferdinan, Calvin Verdonk, Eliano Reijnders, Ragnar Oratmangoen hingga Saddil Ramdani.
Gara-gara Lee So-young, Kapten IBK Altos Ancam Megawati Hangestri Jelang Hadapi Red Sparks di Liga Voli Korea 2024-2025

Gara-gara Lee So-young, Kapten IBK Altos Ancam Megawati Hangestri Jelang Hadapi Red Sparks di Liga Voli Korea 2024-2025

Hwang Min-kyoung selaku kapten IBK Altos beri ancaman kepada Megawati Hangestri dan skuad Red Sparks jelang pertemuan keduanya di Liga Voli Korea 2024-2025.
Sidang Kasus Korupsi KWH Listrik Kubar Hadirkan Saksi Mantan Kepala BPKAD dan Dua Mantan Anggota DPRD

Sidang Kasus Korupsi KWH Listrik Kubar Hadirkan Saksi Mantan Kepala BPKAD dan Dua Mantan Anggota DPRD

"Hadirnya Sahadi sebagai saksi sangat penting untuk mengungkap lebih dalam kasus ini," ujar Jaksa Penuntut Umum (JPU) Christhean Arung.
Pemain Top Eredivisie Ini Tiba-tiba Ngebet Ingin Bela Timnas Indonesia, Sampai Beri Kode Begini...

Pemain Top Eredivisie Ini Tiba-tiba Ngebet Ingin Bela Timnas Indonesia, Sampai Beri Kode Begini...

Pemain top di Eredivisie sekaligus bektangguh andalan PSV Eindhoven tiba-tiba ungkap ketertarikannya membela Timnas Indonesia sampai beri kode seperti ini...
Selengkapnya
Viral