LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Arsenal puncaki klasemen, Villa dan Leicester tersungkur
Sumber :
  • antara

Arsenal ke Puncak Klasemen, Villa dan Leicester Tersungkur

Arsenal untuk sementara memuncaki klasemen Liga Inggris setelah membungkam tuan rumah Bournemouth, sedangkan Aston Villa, Leicester dan Brentford menelan kekalahan dalam pertandingan Sabtu waktu setempat yang juga mempertemukan Everton dan Nottingham Forest yang berakhir seri 1-1.

Minggu, 21 Agustus 2022 - 02:39 WIB

Jakarta, tvOne

Arsenal untuk sementara memuncaki klasemen Liga Inggris setelah membungkam tuan rumah Bournemouth, sedangkan Aston Villa, Leicester dan Brentford menelan kekalahan dalam pertandingan Sabtu waktu setempat yang juga mempertemukan Everton dan Nottingham Forest yang berakhir seri 1-1.

Arsenal membungkam Bournemouth 3-0 sehingga  memperpanjang awal sempurna mereka musim in, padahal 12 bulan lalu, Arsenal kalah dalam tiga pertandingan liga pertamanya musim lalu yang menjadi pencapaian terburuk dalam kurun 67 tahun terakhir.

Tahun ini The Gunners mengawali musim dengan memuncaki klasemen setelah tiga kali menang berturut-turut.

Baca Juga :

Terlalu dini menyatakan Arsenal akan terus begini, tetapi cemoohan kepada pasukan Mikel Arteta setelah menyianyiakan peluang emas lolos ke Liga Champions musim lalu sudah dijawab dengan awal yang kuat musim ini.

Setelah mencetak empat gol melawan Leicester akhir pekan lalu, tim London utara itu kembali tampil luar biasa.

Arsenal unggul lebih dulu pada menit kelima Gabriel Jesus melancarkan tusukan untuk mengumpan Gabriel Martinelli yang tembakannya tepat mengarah jalur berlari Martin Odegaard yang menuntaskannya dengan gol.

Enam menit kemudian Odegaard kembali mencetak gol ketika sentuhan Jesus mencapai kapten Arsenal itu yang melepaskan tendangan dari jarak 10 yard.

Gol menit ke-54 yang dibuat William Saliba dari tendangan sentuhan pertama melengkung yang luar biasa dari tepi kotak penalti semakin mengukuhkan kepercayaan diri  Arsenal saat bek Prancis itu menciptaka gol pertamanya bagi Arsenal.

Tapi Leicester hanya unggul satu poin setelah pemain Southampton Che Adams masuk dari bangku cadangan untuk mencetak dua gol dalam kemenangan 2-1 di King Power Stadium.

Wesley Fofana dikeluarkan dari skuad Brendan Rodgers karena pemain Prancis itu berusaha untuk memaksa melalui kepindahan ke Chelsea.

Sementara itu Leicester menyerah 1-2 kepada Southampton di Stadion King Power. Leicester menjadi satu-satunya klub Liga Premier yang sejauh ini belum berbelanja dalam jendela transfer musim panas.

Tendangan bebas James Maddison membawa The Foxes unggul lebih dulu, tetapi Che Adams dua kali memanfaatkan pertahanan buruk Leicester gara-gara  absennya Wesley Fofana  membawa Southampton merengkuh kemenangan pertamanya musim ini.

Tekanan kembali manajer Aston Villa Steven Gerrard setelah timnya membuang awal sempurna untuk kalah 1-3 di kandang Crystal Palace.

Ollie Watkins membuka skor untuk tim tamu di Selhurst Park pada menit kelima, tetapi Wilfried Zaha segera menyamakan kedudukan.

Zaha kemudian membawa Palace berbalik unggul 2-1, namun sebelum itu dia menyianyiakan peluang gol dari titik putih setelah penaltinya dimentahkan Emiliano Martinez.

Jean-Philippe Mateta kemudian menyempurnakan kemenangan tuan rumah 19 menit sebelum laga usai.

Fulham tetap tak terkalahkan setelah kembali ke Liga Premier berkat sundulan Aleksandar Mitrovic yang memenangkan derby London barat yang mendebarkan melawan Brentford dengan skor akhir 3-2.

Everton meraih poin pertamanya musim ini berkat gol penyeimbang Demarai Gray yang menyamakan gol Brennan Johnson untuk Nottingham Forest dalam hasil imbang 1-1 di Goodison Park, demikian AFP.

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Daftar Peraih Penghargaan Individu Livoli Divisi Utama 2024 Putri: Petrokimia Gresik Bersinar, Mediol Yoku Jadi MVP

Daftar Peraih Penghargaan Individu Livoli Divisi Utama 2024 Putri: Petrokimia Gresik Bersinar, Mediol Yoku Jadi MVP

Daftar peraih penghargaan individu Livoli Divisi Utama 2024 Putri, Petrokimia Gresik bersinar dan Mediol Yoku dinobatkan sebagai pemain terbaik alias MVP.
Hari Ini Waspada! Hujan Ringan hingga Deras yang Disertai Petir Mengguyur Indonesia

Hari Ini Waspada! Hujan Ringan hingga Deras yang Disertai Petir Mengguyur Indonesia

BMKG prakirakan hujan ringan hingga hujan deras disertai petir akan mengguyur mayoritas kota besar di Indonesia pada Sabtu (23/11/2024).
Hasil Drawing UEFA Nations League 2024-2025: Timnas Denmark Vs Portugal, Belanda Vs Spanyol hingga Italia Vs Jerman di Perempat Final

Hasil Drawing UEFA Nations League 2024-2025: Timnas Denmark Vs Portugal, Belanda Vs Spanyol hingga Italia Vs Jerman di Perempat Final

Berikut hasil drawing UEFA Nations League 2024-2025 untuk babak perempat final dan babak play-off yang dihelat pada Sabtu (23/11/2024) dini hari WIB.
Ustaz Maulana Ungkap Tanda-tanda Kematian, Jika Bagian Tubuh Ini Bengkok dan Digosok Tak Bunyi Bisa Jadi ...

Ustaz Maulana Ungkap Tanda-tanda Kematian, Jika Bagian Tubuh Ini Bengkok dan Digosok Tak Bunyi Bisa Jadi ...

Pendakwah Muda dari Sulawesi ini, Ustaz Maulana dikenal sosok yang humoris dan menyejukkan dalam menyampaikan ceramahnya. Seperti soal tanda kematian yang ia ..
Mengulang Shalat karena Merasa Tidak Khusyuk, Memangnya Boleh? Ternyata Kata Ustaz Adi Hidayat...

Mengulang Shalat karena Merasa Tidak Khusyuk, Memangnya Boleh? Ternyata Kata Ustaz Adi Hidayat...

Apakah boleh mengulang shalat karena merasa tidak khusyuk? Ustaz Adi Hidayat terangkan tentang mengulang shalat karena sebelumnya merasa tidak khusyuk, boleh?
5 Fakta Polisi Tembak Polisi di Mapolres Solok Selatan Sumbar: Terjadi di Parkiran hingga Senjata yang Digunakan Tak Main-Main

5 Fakta Polisi Tembak Polisi di Mapolres Solok Selatan Sumbar: Terjadi di Parkiran hingga Senjata yang Digunakan Tak Main-Main

Inilah 5 fakta polisi tembak polisi di Mapolres Solok Selatan Sumbar. Adapun fakta-faktanya mulai dari terjadi di parkiran hingga senjata yang digunakan tak main-main. 
Trending
Utang Langsung Lunas dan Rezeki Seketika Lancar, Baca Surat ini 21 Kali Pengganti Shalat Dhuha Kata Ustaz Maulana

Utang Langsung Lunas dan Rezeki Seketika Lancar, Baca Surat ini 21 Kali Pengganti Shalat Dhuha Kata Ustaz Maulana

Ustaz Maulana menganjurkan saat punya utang menggunung dan rezeki masih seret bisa rutin membaca surat dalam Al Quran selain rajin mengerjakan shalat Dhuha.
Pilu, AKP Ulil Ryanto Korban Polisi Tembak Polisi Ternyata Bakal Nikahi Kekasih Tahun Depan, Namun Nasib Berkata Lain…

Pilu, AKP Ulil Ryanto Korban Polisi Tembak Polisi Ternyata Bakal Nikahi Kekasih Tahun Depan, Namun Nasib Berkata Lain…

Terungkap AKP Ulil Ryanto Anshar yang jadi korban polisi tembak polisi di Solok Selatan, Sumbar berencana untuk menikahi kekasihnya di tahun depan. Sayangnya..
Amukan AKP Dadang Iskandar Usai Tembak Mati Kasat Reskrim Polres Solok Selatan: Saya Makan Kau

Amukan AKP Dadang Iskandar Usai Tembak Mati Kasat Reskrim Polres Solok Selatan: Saya Makan Kau

Instansi Polri kembali menyulut perhatian publik usai dua anggotanya kbali terlibat aksi saling tembak menembak di lingkungan Polres Solok Selatan, Sumatera Barat.
Masih Ingat Phyadeth Rotha? Gadis Cantik Asal Kamboja yang Pernah ‘Digoda’ Marselino Ferdinan di SEA Games 2022, Begini Kabarnya Sekarang

Masih Ingat Phyadeth Rotha? Gadis Cantik Asal Kamboja yang Pernah ‘Digoda’ Marselino Ferdinan di SEA Games 2022, Begini Kabarnya Sekarang

Kabar terbaru Phyadeth Rotha, gadis cantik asal Kamboja yang pernah 'digoda' pemain andalan Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan di SEA Games 2022 lalu.
4 Alasan Kuat Timnas Indonesia Bisa Juara Piala AFF 2024, Nomor 2 Bikin Malaysia hingga Vietnam Ketar-ketir

4 Alasan Kuat Timnas Indonesia Bisa Juara Piala AFF 2024, Nomor 2 Bikin Malaysia hingga Vietnam Ketar-ketir

4 alasan kuat ini membuat Timnas Indonesia memiliki peluang besar untuk menjadi juara Piala AFF 2024, yang akan dimulai pada Desember mendatang.
Shin Tae-yong Ultimatum Marselino Ferdinan di Pertandingan Timnas Indonesia Vs Arab Saudi, Eks Pemain Persebaya Itu sampai Mohon-mohon

Shin Tae-yong Ultimatum Marselino Ferdinan di Pertandingan Timnas Indonesia Vs Arab Saudi, Eks Pemain Persebaya Itu sampai Mohon-mohon

Shin Tae-yong sempat mengultimatum Marselino Ferdinan pada jeda babak pertama pertandingan Timnas Indonesia melawan Arab Saudi di Stadion GBK, Selasa (19/11).
Media Vietnam Tiba-Tiba Sebut FIFA Terima Usulan Larangan Timnas Indonesia Lakukan Naturalisasi Pemain, Iri dengan Skuad Shin Tae-yong?

Media Vietnam Tiba-Tiba Sebut FIFA Terima Usulan Larangan Timnas Indonesia Lakukan Naturalisasi Pemain, Iri dengan Skuad Shin Tae-yong?

Media Vietnam tiba-tiba menyebut FIFA telah menerima usulan larangan Timnas Indonesia untuk melakukan naturalisasi pemain untuk skuad asuhan pelatih Shin Tae-yong. Kok bisa?
Selengkapnya
Viral