5. Tato naga merah di perut kanan bawah Zlatan Ibrahimovic yang diadaptasi budaya Jepang yang memiliki arti kepribadian prajurit yang setia.
6. Tato jurka di pergelangan tangan kiri Zlatan Ibrahimovic merupakan simbol dari tanggal lahir ibunya yang berasal Kroasia serta adik perempuannya yang bernama Sanela.
7. Tato jurka dengan tulisan Arab di bisep kiri merupakan nama ibu dari Zlatan Ibrahimovic.
8. Tato di bagian perut yang terlihat samar karena memiliki warna putih. Di tempat itu, gambar yang ada mengandung kutipan “Hanya Tuhan yang dapat menilaiku”.
9. Tato ikan koi di belikat kiri dengan warna abu-abu mengandung arti yang cukup mendalam. Pasalnya Zlatan Ibrahimovic memgaitkan tato ini dengan mitos legenda China.
Di sana, ikan koi digambarkan mampu melawan arus sungai Huang Ho dan bisa berenang dari muara ke hulu, menaiki air terjun yang curam hingga berakhir di hulu sungai Gunung Kunlun.
10. Tato sketsa Vitruvian Man di bagian punggung bawah. Ini merupakan karya dari Leonardo Da Vinci pada tahun 1490 yang memiliki makna pria sempurna.
Load more