LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Calon pemain Timnas Indonesia Calvin Verdonk
Sumber :
  • NEC Nijmegen

Dinaturalisasi Jadi Pemain Timnas Indonesia, Calvin Verdonk Gabung Tim yang Bakal Main di Liga Europa Musim Depan?

Calon pemain Timnas Indonesia, Calvin Verdonk, berpotensi untuk pindah ke tim yang bakal main di Liga Europa pada musim depan jelang bursa transfer musim panas.

Selasa, 28 Mei 2024 - 15:38 WIB

tvOnenews.com - Calon pemain Timnas Indonesia, Calvin Verdonk, berpotensi untuk pindah ke tim yang bakal bermain di Liga Europa pada musim depan.

Calvin Verdonk telah menjadi pembicaraan di Indonesia selama beberapa pekan terakhir, lantaran bek kiri NEC Nijmegen tersebut sedang menjalani proses naturalisasi.

Pemain berusia 27 tahun ini merupakan salah satu dari dua pemain yang sedang menjalani proses naturalisasi bersama Jens Raven.

 Kini, masa depan Verdonk nampaknya juga bakal berubah di level klub, menjelang bursa transfer musim panas.

Baca Juga :

Pemain keturunan Aceh ini sejatinya masih terikat kontrak bersama NEC Nijemegen hingga musim panas 2025 mendatang.

Namun demikian, Verdonk kabarnya sedang menjadi buruan salah satu klub top Eredivisie Liga Belanda, AZ Alkmaar.

Hal itu dibeberkan oleh jurnalis Maurice de Mandt, sebagaimana diwartakan oleh azalerts pada Senin (27/5/2024) lalu.

Menurut klaim dari laporan tersebut, Verdonk telah memberi indikasi kepada NEC bahwa dirinya ingin mengambil langkah lebih lanjut dalam kariernya.

Oleh karena itu, Verdonk berpotensi gabung dengan AZ, yang dilaporkan tertarik kepada sang bek kiri, sebagaimana warta dari De Mandt.

Pada musim ini, Verdonk merupakan salah satu andalan NEC, dengan telah melakoni total 40 pertandingan di semua ajang, selagi mencetak dua gol dan tiga assist.

Jika jadi gabung AZ Alkmaar, maka Verdonk bakal bermain di Liga Europa, alias kasta kedua kancah sepak bola Eropa setelah Liga Champions, pada musim depan.

Pada musim ini, AZ mengakhiri musim di peringkat keempat klasemen akhir Eredivisie dengan catatan 65 poin dan itu memberikan mereka tiket ke Liga Europa pada musim depan.

Sementara itu, NEC mengakhiri musim di peringkat keenam, hanya dua tingkat di bawah AZ, namun terpaut 12 poin dari tim peringkat keempat karena Verdonk dan kolega hanya mengumpulkan 53 poin.

Selain itu, NEC juga gagal meraih tiket ke Liga Konferensi Eropa musim depan karena kalah dari Go Ahead Eagles dengan skor 1-2 di semifinal playoff. (rda)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Update! Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan Sumbar: AKP Dadang Iskandar Tembak Rumah Kapolres Usai Habisi AKP Ulil Ryanto Anshari, 7 Peluru Ditemukan, Begini Kondisinya

Update! Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan Sumbar: AKP Dadang Iskandar Tembak Rumah Kapolres Usai Habisi AKP Ulil Ryanto Anshari, 7 Peluru Ditemukan, Begini Kondisinya

Inilah update kasus polisi tembak polisi di Solok Selatan Sumbar yang terjadi pada Jumat (22/11/2024) lalu di parkiran Mapolres Solok Selatan Sumbar.
Masa Tenang Dimulai, Alat Peraga Kampanye di Kota Bogor Mulai Dibersihkan

Masa Tenang Dimulai, Alat Peraga Kampanye di Kota Bogor Mulai Dibersihkan

KPU, Bawaslu dan Forum Komunikasi Pimpinan Daerah Kota Bogor mulai membersihkan alat peraga kampanye bersamaan dengan memasuki masa tenang menjelang hari pemungutan suara Pilkada 2024
Jadwal Liga Voli Korea: Hari Ini 2 Musuh Bebuyutan Megawati Hangestri Adu Mekanik di Big Match Pink Spiders Vs Hyundai Hillstate

Jadwal Liga Voli Korea: Hari Ini 2 Musuh Bebuyutan Megawati Hangestri Adu Mekanik di Big Match Pink Spiders Vs Hyundai Hillstate

Jadwal Liga Voli Korea 2024-2025 di mana dua rival Megawati Hangestri siap adu mekanik di big match Pink Spiders Vs Hyundai Hillstate, Minggu (24/11/2024).
Marselino Ferdinan Buka-bukaan Gol yang Diciptakannya untuk Timnas Indonesia Ada Campur Tangan Alam, Tuhan dan Sosok Ini

Marselino Ferdinan Buka-bukaan Gol yang Diciptakannya untuk Timnas Indonesia Ada Campur Tangan Alam, Tuhan dan Sosok Ini

Pemain Timnas Indonesia Marselino Ferdinan buka-bukaan soal gol yang diciptakannya. Ternyata gol tersebut ada campur tangan alam, Tuhan dan sosok ini. 
Arab Saudi Disebut Pakai Taktik Kotor saat Lawan Timnas Indonesia, Pura-Pura Jatuh hingga Buang-Buang Waktu, Ivar Jenner Anggap Itu Hal Biasa

Arab Saudi Disebut Pakai Taktik Kotor saat Lawan Timnas Indonesia, Pura-Pura Jatuh hingga Buang-Buang Waktu, Ivar Jenner Anggap Itu Hal Biasa

Arab Saudi disebut-sebut memakai taktik kotor saat melawan Timnas Indonesia pada laga putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Ivar Jenner bilang begini.
Tujuh Orang Terjaring OTT KPK di Bengkulu, Siapa Saja?

Tujuh Orang Terjaring OTT KPK di Bengkulu, Siapa Saja?

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengonfirmasi telah melakukan operasi tangkap tangan (OTT) terhadap tujuh orang di Bengkulu pada Sabtu (23/11) malam.
Trending
Jika Tak Kuat Bangun Jam 3 Pagi untuk Tahajud, Ustaz Adi Hidayat Sarankan Kerjakan Dua Shalat Sunnah ini Sebelum...

Jika Tak Kuat Bangun Jam 3 Pagi untuk Tahajud, Ustaz Adi Hidayat Sarankan Kerjakan Dua Shalat Sunnah ini Sebelum...

Ustaz Adi Hidayat (UAH) membagikan solusi terhadap orang mukmin tidak kuat shalat Tahajud harus bangun tidur jam 3 pagi bisa isi dua ibadah shalat sunnah ini.
Motif Polisi Tembak Polisi di Sumbar Terungkap, Isu Bekingan Tambang Ilegal Mencuat

Motif Polisi Tembak Polisi di Sumbar Terungkap, Isu Bekingan Tambang Ilegal Mencuat

Baru-baru ini kembali terjadi kasus polisi tembak polisi yang menggemparkan. Kali ini kasus tersebut terjadi di Solok, Sumatera Barat.
Mantan Kabareskrim Dengan Tegas Sebut AKP Dadang Iskandar dengan Sengaja 'Bidik' Kepala AKP Ulil, Katanya.....

Mantan Kabareskrim Dengan Tegas Sebut AKP Dadang Iskandar dengan Sengaja 'Bidik' Kepala AKP Ulil, Katanya.....

Mantan Kabareskrim Polri Tahun 2009-2011 Komjen Pol (Purn) Ito Sumardi mengatakan AKP Dadang Iskandar diduga sengaja berniat membunuh AKP Ryanto Ulil Anshar.
Bintang Timnas Indonesia Marselino Ferdinan Masuk Daftar Susunan Pemain, Oxford United Tumbang 2-6 dari Middlesbrough

Bintang Timnas Indonesia Marselino Ferdinan Masuk Daftar Susunan Pemain, Oxford United Tumbang 2-6 dari Middlesbrough

Bintang muda Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan masuk daftar susunan pemain Oxford United saat dikalahkan Middlesbrough dengan skor telak 2-6, Sabtu (23/11).
Jangan Kaget Jika Rezeki Tiba-tiba Mengalir Deras, Kata Ustaz Adi Hidayat Karena Sedekah Kepada …

Jangan Kaget Jika Rezeki Tiba-tiba Mengalir Deras, Kata Ustaz Adi Hidayat Karena Sedekah Kepada …

Sedekah adalah amalan terkuat. Namun Ustaz Adi Hidayat menjelaskan, di antara sekian banyak orang yang bisa diberikan sedekah, ada yang utama untuk diberikan.
Terungkap Pengakuan AKP Ulil Ryanto kepada Keluarganya Sebelum Tewas Jadi Korban Polisi Tembak Polisi, Keluarga Makin Curiga...

Terungkap Pengakuan AKP Ulil Ryanto kepada Keluarganya Sebelum Tewas Jadi Korban Polisi Tembak Polisi, Keluarga Makin Curiga...

Kematian Kasat Reskrim Polres Solok Selatan, AKP Ulil Ryanto menyisakan luka mendalam bagi keluarga. Terungkap satu bulan yang lalu, pria 34 tahun itu bilang..
Pengakuan Jujur Keluarga AKP Ulil Ryanto Korban Polisi Tembak Polisi Tak Terbendung: Dia Tak Bisa Ditawar-tawar!

Pengakuan Jujur Keluarga AKP Ulil Ryanto Korban Polisi Tembak Polisi Tak Terbendung: Dia Tak Bisa Ditawar-tawar!

Korban polisi tembak polisi yang menewaskan Kasatreskrim Polres Solok Selatan, AKP Ulil Ryanto Anshar menyisakan kepedihan bagi keluarga mendiang. Dia bilang...
Selengkapnya
Viral