LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Bayern Muenchen dikabarkan tertarik boyong Sadio Mane dari Liverpool
Sumber :
  • Antara

Die Roten Goda Sadio Mane untuk Tinggalkan Anfield

Meskipun belum ada pembicaraan resmi antara kedua klub, tetapi direktur olahraga Bayern Hasan Salihamidzic telah bertemu dengan agen sang pemain berusia 30 tahun itu pada akhir pekan lalu.

Selasa, 10 Mei 2022 - 21:28 WIB

Jakarta, - Bayern Muenchen dikabarkan tertarik untuk memboyong Sadio Mane dari Liverpool di bursa transfer musim panas ini, menurut laporan Sky Germany pada Selasa.

Meskipun belum ada pembicaraan resmi antara kedua klub, tetapi direktur olahraga Bayern Hasan Salihamidzic telah bertemu dengan agen sang pemain berusia 30 tahun itu pada akhir pekan lalu.

Kontrak Sane berakhir pada 2023, tetapi Liverpool hingga saat ini masih dalam tahap pembicaraan tentang kemungkinan kontrak baru dengan sang pemain.

Namun, rumor terbaru mengatakan bahwa Mane tidak senang dengan Liverpool karena mereka lebih memprioritaskan perpanjangan kontrak Mohamed Salah dibandingkan dirinya.

Mane sendiri telah membuat 47 penampilan di semua kompetisi untuk tim Jurgen Klopp musim ini dan mencetak 21 gol.

Dia sebelumnya sempat dikabarkan akan meninggalkan Anfield, dengan Real Madrid siap untuk menampungnya. Namun, Mane memutuskan untuk menandatangani kontrak baru di Merseyside pada November 2019.

Setelah hasil imbang 2-2 melawan Stuttgart akhir pekan lalu, Salihamidzic mengatakan bahwa Bayern akan mendatangkan pemain dengan nama besar di bursa transfer mendatang.

"Biarkan diri Anda terkejut," kata Salihamidzic. "Kami harus melihat apa yang mungkin dan apa yang tidak. Kami memiliki ide-ide kreatif."(ant/toz)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
New York Times Nobatkan Raja Ampat sebagai Destinasi yang Wajib Dikunjungi Tahun 2025

New York Times Nobatkan Raja Ampat sebagai Destinasi yang Wajib Dikunjungi Tahun 2025

New York Times menobatkan Raja Ampat di Papua Barat sebagai salah satu destinasi yang wajib dikunjungi para wisatawan di tahun 2025.
Imigrasi Ngurah Rai Periksa WNA India Diduga Jadi Pemandu Wisata

Imigrasi Ngurah Rai Periksa WNA India Diduga Jadi Pemandu Wisata

Kantor Imigrasi Ngurah Rai di Kabupaten Badung, Bali, memeriksa seorang warga negara asing (WNA) asal India karena diduga menyalahgunakan izin tinggal dengan bekerja menjadi pemandu wisata (guide).
Pria Diamankan Usai Curi Ponsel di Tanah Abang, Sempat Ancam Korban Pakai Golok

Pria Diamankan Usai Curi Ponsel di Tanah Abang, Sempat Ancam Korban Pakai Golok

Pria berinisial FY diamankan usai mencuri ponsel di Tanah Abang, Jakarta Pusat.
Cek Pabrik Garam di Banten, Menko Zulhas Optimistis Bisa Penuhi Kebutuhan Dalam Negeri

Cek Pabrik Garam di Banten, Menko Zulhas Optimistis Bisa Penuhi Kebutuhan Dalam Negeri

Menteri Koordinator Bidang Pangan Zulkifli Hasan mengecek pabrik garam PT Ainul Hayat Sejahtera di Serang, Banten.
Manuver Strategis Indonesia di BRICS, Anindya Bakrie: Kita Tetap Jaga Hubungan dengan Amerika

Manuver Strategis Indonesia di BRICS, Anindya Bakrie: Kita Tetap Jaga Hubungan dengan Amerika

Masuknya Indonesia ke organisasi BRICS dinilai sebagai langkah terobosan dalam membuka pasar baru di wilayah dengan jumlah penduduk & ekonomi yang sangat besar
Petrokimia Gresik Bersinergi dengan Pemkab dan Kejati Jatim Dorong Produktivitas Pertanian di Duduksampeyan

Petrokimia Gresik Bersinergi dengan Pemkab dan Kejati Jatim Dorong Produktivitas Pertanian di Duduksampeyan

Petrokimia Gresik dorong peningkatan produktivitas pertanian di Duduksampeyan, Gresik, bersama Pemkab Gresik dan Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jawa Timur
Trending
Jengah Terus Dituding Jadi Biang Keladi Shin Tae-yong Dipecat dari Pelatih Timnas Indonesia, Mees Hilgers Akhirnya Akui Kalau Sebenarnya…

Jengah Terus Dituding Jadi Biang Keladi Shin Tae-yong Dipecat dari Pelatih Timnas Indonesia, Mees Hilgers Akhirnya Akui Kalau Sebenarnya…

Mees Hilgers jengah terhadap tudingan yang menyebut dirinya menjadi dalang di balik keputusan PSSI memecat Shin Tae-yong dari kursi pelatih Timnas Indonesia.
Link Video Syur Kasus Pesta Seks Tukar Pasangan di Jakarta dan Bali

Link Video Syur Kasus Pesta Seks Tukar Pasangan di Jakarta dan Bali

Polda Metro Jaya mengungkap adanya jaringan pesta seks bertukar pasangan yang diselenggerakan di wilayah Jakarta hingga Bali.
Media Belanda Lempar Ancaman untuk Patrick Kluivert, Ungkap Risiko Gantikan Pelatih Timnas Indonesia Paling Lama Bertugas Sejak 1963

Media Belanda Lempar Ancaman untuk Patrick Kluivert, Ungkap Risiko Gantikan Pelatih Timnas Indonesia Paling Lama Bertugas Sejak 1963

Patrick Kluivert resmi diperkenalkan pada publik untuk menggantikan posisi mantan pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong. 
4 Pemain Naturalisasi Kesayangan Shin Tae-yong Diprediksi akan Didepak Patrick Kluivert dari Starting Line Up Timnas Indonesia, Siapa Saja?

4 Pemain Naturalisasi Kesayangan Shin Tae-yong Diprediksi akan Didepak Patrick Kluivert dari Starting Line Up Timnas Indonesia, Siapa Saja?

4 pemain naturalisasi kesayangan Shin Tae-yong akan didepak Patrick Kluivert dari starting line up Timnas Indonesia jelang laga kontra Bahrain dan Australia.
Istri Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Watak Erick Thohir yang Sebenarnya, hingga Ruben Onsu Akhirnya Ungkap Jika Sarwendah Menikah Lagi

Istri Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Watak Erick Thohir yang Sebenarnya, hingga Ruben Onsu Akhirnya Ungkap Jika Sarwendah Menikah Lagi

Istri Shin Tae-yong bicara jujur soal watak Erick Thohir yang sebenarnya, hingga Ruben Onsu akhirnya ungkap soal kemungkinan Sarwendah menikah lagi, katanya...
Baru juga Tunjuk Patrick Kluivert sebagai Pengganti Shin Tae-yong, Pelatih Bahrain Langsung Gercep Tantang Timnas Indonesia: Kami Tahu...

Baru juga Tunjuk Patrick Kluivert sebagai Pengganti Shin Tae-yong, Pelatih Bahrain Langsung Gercep Tantang Timnas Indonesia: Kami Tahu...

Belum apa-apa, pelatih Bahrain Dragan Talajic langsung tantang Timnas Indonesia di bawah asuhan Patrick Kluivert jelang lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Tangan Kanan Shin Tae-yong Buka Suara Setelah Pemecatan Kepelatihan Timnas Indonesia: Ada Banyak Hal di Balik Layar

Tangan Kanan Shin Tae-yong Buka Suara Setelah Pemecatan Kepelatihan Timnas Indonesia: Ada Banyak Hal di Balik Layar

Adalah fisioterapis Timnas Indonesia, Huh Ji-sub yang mengungkapkan fakta di balik pemecatan mengejutkan Shin Tae-yong di awal pekan ini. 
Selengkapnya
Viral