Bahkan hanya satu menit berselang, Kylian Mbappe berhasil menyamakan kedudukan dan membuat para pendukung Argentina terdiam karena hanya dalam hitungan menit Pracis berhasil membuat kadaan menjadi sama kuat.
Laga pun harus dilanjutkan ke babak tambahan waktu, dimana pada babak ini baik Argentina maupun Prancis masing-masing berhasil menambah satu gol dan membuat pertandingan berakhir dengan skor 3-3 dan pemenang harus ditentukan melalui babak adu penalti.
Di babak adu penalti Argentina pun keluar sebagi juara Piala Dunia 2022 Qatar setelah menang dengan skor 4-2 dimana dua penendang Prancis gagal mengeksekusi penalti.
Dengan raihan trofi Piala Dunia 2022 sang peraih 7 gelar pemain terbaik dunia atau Ballon d'Or yakni Lionel Messi berhasil meraih seluruh gelar major di dunia sepak bola.
Bahkan bukan cuma itu, pada ajang Piala Dunia 2022 Qatar kali ini Lionel Messi memecahkan rekor individu di sepak bola mulai dari catatn penampilan terbanyak hingga penctak gol untuk tim nasonal Agrentina.
Bahkan Lionel Messi juga memecahkan rekor di dunia maya, dimana unggahan Messi di media sosial instagram pribadinya memcahkan rekor sebagai postingandengan jumlah likes terbanyak dari seorang atlet.
Load more