LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Argentina, Chile, Paraguay, Uruguay ajukan penawaran tuan rumah Piala Dunia 2030.
Sumber :
  • agdws

100 Tahun Piala Dunia; Argentina, Chile, Paraguay, Uruguay Resmi Daftar Jadi Tuan Rumah 2030

Empat negara Amerika Selatan secara resmi telah mengajukan penawaran untuk jadi tuan rumah Piala Dunia 2030. Uruguay ialah pelaksana edisi perdana pada 1930.

Rabu, 8 Februari 2023 - 11:39 WIB

tvOnenews.com – Empat negara Amerika Selatan secara resmi telah mengajukan penawaran untuk jadi tuan rumah Piala Dunia 2030. Uruguay ialah pelaksana edisi perdana pada 1930.

Menyongsong 100 tahun Piala Dunia, empat negara Amerika Selatan secara resmi memasukkan surat penawaran untuk menjadi tuan rumah FIFA World Cup 2030. Argentina, Chile, Paraguay dan Uruguay mengajukan untuk jadi penyelenggara bersama.

Kuartet anggota CONMEBOL (konfederasi sepakbola Amerika Latin) telah mendaftar secara resmi kepada FIFA melalui acara peluncuran pada Selasa, 07 Februari 2023, waktu benua Amerika, atau Rabu (08/02/2023) dini hari WIB.

 

Tuan Rumah Piala Dunia 2030

Baca Juga :

Argentina, Cile, Paraguay, dan Uruguay secara resmi mengajukan tawaran bersama untuk menjadi tuan rumah Piala Dunia 2030 dengan semboyan "di mana sepakbola lahir" – sebagai cara mengingatkan publik bahwa turnamen inaugurasi bertempat di Amerika Latin pada 1930.

Maka 100 tahun setelah Piala Dunia pertama di Montevideo, Uruguay, pejabat dari empat negara merealisasikan wacana untuk mengajukan diri sebagai penyelenggara edisi 2030.

Peluncuran resmi kampanye Piala Dunia 2030 berpusat di Argentina. Perwakilan empat konfederasi sepakbola berkumpul di Buenos Aires, markas CONMEBOL.

Alejandro Dominguez, presiden CONMEBOL, mengatakan bahwa ia berharap FIFA dapat menunjukkan "isyarat kebesaran" terhadap wilayah Amerika Latin dan memungkinkan untuk mengatur agar turnamen akan berlangsung di benua sepakbola.

"Piala Dunia 2030 bukan sekadar Piala Dunia biasa, itu layak dirayakan dengan pengakuan selama 100 tahun," kata Dominguez, pria yang berasal dari Paraguay.

"Kami yakin bahwa FIFA memiliki kewajiban untuk menghormati memori yang pasti lebih penting bagi mereka daripada kami dan FIFA percaya pada kehebatan Piala Dunia pertama."

 

Lionel Messi dan Luis Suarez

Jauh sebelum secara resmi mencalonkan diri sebagai tuan rumah bersama, Argentina dan Uruguay sudah melakukan kampanye. Dua negara pun meminta bintang top dari masing-masing negara untuk bersedia menjadi duta promosi.

Lionel Messi dan Luis Suarez, yang merupakan sahabat dekat, pernah berfoto bersama sebelum tampil pada pertandingan Argentina dan Uruguay. Dua kawan memakai kostum tim nasional masing-masing dengan tambahan angka 20 dan 30.

Leo Messi pula memimpin Argentina menjadi juara Piala Dunia 2022 di Qatar, yang menjadi momen lontaran bagi Amerika Latin untuk merebut jatah menyelenggarakan turnamen terbesar di dunia.

Claudio Tapia, Presiden AFA (Asosiasi Sepakbola Argentina, menambahkan: "Sebagai juara dunia, kami melakukan peluncuran ini yang merupakan impian semua orang Amerika Selatan. Tidak hanya pada ulang tahun keseratus edisi pertama, tetapi karena hasrat yang kami miliki dalam sepakbola."

Presiden Argentina, Alberto Fernandez, membuat pernyataan di akun Twitter resminya mengusulkan untuk mengundang Bolivia ikut menjadi tuan rumah.

Setelah edisi perdana Piala Dunia di Uruguay pada 1930, Chile menjadi tuan rumah pada 1962 dan Argentina pada 1978. Paraguay belum pernah menjadi pelaksana kompetisi olahraga terbesar.

Tawaran empat negara Amerika Selatan untuk menjadi tuan ruakan bersaing dengan Spanyol-Portugal, yang telah menandatangani perjanjian penawaran bersama. Pesaing lain kemungkinan dari duet bangsa Arab, yakni Maroko dan Arab Saudi. (raw)

 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Bertemu dengan Menteri Haji Saudi, Menag Nasaruddin Lobi Agar Kuota Petugas Haji Ditambah

Bertemu dengan Menteri Haji Saudi, Menag Nasaruddin Lobi Agar Kuota Petugas Haji Ditambah

Menteri Agama (Menag) RI Nasaruddin Umar meminta kepada Menteri Haji dan Umrah Arab Saudi Tawfiq F. Al Rabiah agar kuota petugas haji Indonesia 2025 ditambah.
DPR Apresiasi Prabowo Berhasil Tarik Investor Luar Negeri untuk Biayai Program Makan Bergizi Gratis

DPR Apresiasi Prabowo Berhasil Tarik Investor Luar Negeri untuk Biayai Program Makan Bergizi Gratis

Wakil Ketua DPR RI, Adies Kadir mengapresiasi Presiden Prabowo Subianto yang berhasil menarik investor luar negeri untuk membantu mendanai program makan bergizi gratis.
75 Ribu APK Dicopot, Bawaslu DKI Fokus Bersihkan Sisa di Gang-Gang Kecil

75 Ribu APK Dicopot, Bawaslu DKI Fokus Bersihkan Sisa di Gang-Gang Kecil

Ketua Bawaslu DKI Jakarta Munandar Nugraha mengatakan patroli pencopotan APK masih menemukan sejumlah atribut yang terpasang di lokasi-lokasi tersembunyi.
KPU Jakarta Distribusi Kotak Suara, Kepulauan Seribu Terakhir

KPU Jakarta Distribusi Kotak Suara, Kepulauan Seribu Terakhir

Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta mengaku telah siap untuk mendistribusikan seluruh logistik Pilkada 2024.
Peringatan Hari Guru Nasional, SMP di Sidoarjo Launching Buku

Peringatan Hari Guru Nasional, SMP di Sidoarjo Launching Buku "Kumpulan Antologi Cerpen My Teacher My Guiding Star."

Dalam rangka peringatan Hari Guru Nasional, SMP Buana Waru Sidoarjo melaunching buku "Kumpulan Antologi Cerpen My Teacher My Guiding Star".
Korban Perusahaan Fintech Kembali Aksi Diam di Depan Pengadilan Hubungan Industrial DIY

Korban Perusahaan Fintech Kembali Aksi Diam di Depan Pengadilan Hubungan Industrial DIY

Aksi diam menuntut hak berupa tunggakan gaji, bonus hingga BPJS kembali dilakukan para eks karyawan sebuah perusahaan fintech di Kota Yogyakarta.
Trending
Calvin Verdonk Bicara Jujur soal Suporter Timnas Indonesia kepada Media Belanda: Saya Tidak Bisa Berkeliaran di Jalan di Sana

Calvin Verdonk Bicara Jujur soal Suporter Timnas Indonesia kepada Media Belanda: Saya Tidak Bisa Berkeliaran di Jalan di Sana

Pemain Timnas Indonesia, Calvin Verdonk, berbicara kepada media Belanda perihal betapa gilanya dukungan dari masyarakat Indonesia yang menggemari sepak bola.
Sopir Truk Penyulut Polisi Tembak Polisi di Sumbar Buka Suara, Dugaan Hubungan Oknum Polisi dengan Bisnis Galian Ilegal Terjawab? Ternyata..

Sopir Truk Penyulut Polisi Tembak Polisi di Sumbar Buka Suara, Dugaan Hubungan Oknum Polisi dengan Bisnis Galian Ilegal Terjawab? Ternyata..

Singkat cerita, kejadian polisi tembak polisi terjadi pada Jumat (22/11/2024) dini hari. AKP Ulil Ryanto tewas usai menerima tembakan dari AKP Dadang Iskandar.
Miliano Jonathans Susul Mees Hilgers Lebih Cepat, Vitesse Arnhem Konfirmasi Sedang Negosiasi dengan FC Twente

Miliano Jonathans Susul Mees Hilgers Lebih Cepat, Vitesse Arnhem Konfirmasi Sedang Negosiasi dengan FC Twente

Pemain Timnas Indonesia, Mees Hilgers, bisa segera main bersama pemain keturunan Indonesia lainnya, Miliano Jonathans, di FC Twente [adabursa transfer Januari.
Timnas Indonesia Resmi Umumkan 33 Pemain untuk TC Piala AFF 2024: Ada 7 Pemain Abroad Termasuk Rafael Struick

Timnas Indonesia Resmi Umumkan 33 Pemain untuk TC Piala AFF 2024: Ada 7 Pemain Abroad Termasuk Rafael Struick

Akun resmi Timnas Indonesia telah merilis 33 pemain untuk mengikuti pemusatan latihan (TC) jelang Piala AFF 2024, yang akan diselenggarakan pada bulan depan.
Jadi Kiper Andalan Timnas Indonesia, Ternyata Maarten Paes Sempat Menyerah Jadi Pemain Sepak Bola Karena Ini

Jadi Kiper Andalan Timnas Indonesia, Ternyata Maarten Paes Sempat Menyerah Jadi Pemain Sepak Bola Karena Ini

Maarten Paes kini menjadi kiper utama di Timnas Indonesia dan menjadi aktor utama dalam perkembangan Skuad Garuda sejak putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. 
Meski Dibantai Rekan Sendiri, Calvin Verdonk Justru Rebut Perhatian Pelatih NEC Nijmegen atas Performa Gemilangnya di Timnas Indonesia, Katanya... 

Meski Dibantai Rekan Sendiri, Calvin Verdonk Justru Rebut Perhatian Pelatih NEC Nijmegen atas Performa Gemilangnya di Timnas Indonesia, Katanya... 

Pelatih NEC Nijmegen, Rogier Meijer, akui kagum dengan performa Calvin Verdonk saat membela Timnas Indonesia dalam laga Jepang bersama Koki Ogawa, ia bilang..
Media Inggris Sebut 5 Pemain Timnas Indonesia sedang Naik Daun di Eropa, Nomor 3 Pernah Buat Masalah Besar dengan Shin Tae-yong

Media Inggris Sebut 5 Pemain Timnas Indonesia sedang Naik Daun di Eropa, Nomor 3 Pernah Buat Masalah Besar dengan Shin Tae-yong

Media Inggris menyebut ada lima pemain Timnas Indonesia yang saat ini sedang naik daun di Eropa, termasuk salah satunya pernah bermasalah dengan Shin Tae-yong.
Selengkapnya
Viral