LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Pemain Real Madrid, Karim Benzema
Sumber :
  • Real Madrid

Hasil Liga Spanyol: Tumbangkan Bilbao 0-2, Real Madrid Tempel Ketat Barcelona di Puncak Klasemen

Real Madrid menempel ketat Barcelona di puncak klasemen sementara Liga Spanyol, setelah berhasil membekuk perlawanan tuan rumah Athletic Bilbao 2-0.

Senin, 23 Januari 2023 - 16:05 WIB

tvOnenews.com - Real Madrid menempel ketat Barcelona di puncak klasemen sementara Liga Spanyol, setelah berhasil membekuk perlawanan tuan rumah Athletic Bilbao 2-0.

Bermain di hadapan puluhan ribu suporter Bilbao, Senin (23/1/2023) dini hari WIB, Madrid sukses menang lewat gol yang diciptakan Karim Benzema dan Toni Kroos.

Kemenangan ini membuat Madrid menjaga jarak dengan Barcelona di puncak klasemen dengan raihan 41 poin.

Sementara Barcelona yang sukses mencatatkan kemenangan atas Getafe masih kokoh di puncak klasemen dengan 44 poin.

Pelatih Real Carlo Ancelotti mengantisipasi pertandingan yang akan diwarnai dengan banyak adu fisik saat melawan Bilbao. Untuk itu, ia membangku cadangkan Luka Modric dan Kroos, dan memainkan Eduardo Camavinga dan Federico Valverde sebagai bagian dari trio gelandangnya.

Baca Juga :

Dani Ceballos, Nacho Fernandez, dan Marco Asensio juga dimainkan sejak awal.

Bilbao mencoba menggebrak sejak awal, dan kiper Thibaut Courtois harus menepis tandukan Aitor Paredes.

Sang kiper memaksa Inaki Williams bergerak melebar pada menit ke-23, dan pemain internasional Ghana itu melepaskan sepakan yang mengenai sisi samping gawang dari sudut sempit.


Pemain Real Madrid, Toni Kroos. Foto: Real Madrid

Semenit berselang, Real menghukum Bilbao untuk kegagalan memanfaatkan peluang itu. Benzema bereaksi dengan baik untuk melepaskan sepakan voli yang berbuah gol dari sundulan Asensio yang mengarah ke dirinya.

Pada babak kedua, kiper Bilbao Unai Simon melakukan penyelamatan terhadap upaya Nacho. Tidak lama kemudian Asensio melepaskan tembakan yang tidak tepat sasaran.

Di sisi lain, Bilbao juga mencoba mengancam melalui sepakan melebar Nico Williams.

Bilbao terus berusaha mencari gol penyama kedudukan. Pelatih Ernesto Valverde memasukkan sejumlah pemain yang lebih bertipe menyerang, termasuk kapten Iker Muniain.

Inaki Williams membobol gawang Real pada menit ke-77, namun gol itu tidak disahkan karena Gorka Guruzeta berada dalam posisi offside.

Justru Real yang mampu menggandakan keunggulan pada menit ke-91, melalui sepakan Kroos dari tepi kotak penalti Bilbao yang berbuah gol.

Daftar susunan pemain:

Athletic Bilbao: Unai Simon, Oscar De Marcos (Inigo Lekue 76'), Dani Vivian, Aitor Paredes, Yuri Berchide, Oler Zarraga (Ander Herrera 67'), Mikel Vesga (Raul Garcia 86'), Nicholas Williams, Olhan Sancet (Gorka Guruzete 67'), Alex Berenguer (Iker Muniain 67'), Inaki Williams

Real Madrid: Thibaut Courtois, Nacho, Eder Militao, Antonio Rudiger, Ferland Menduy, Federico Valverde, Eduardo Camavinga, Dani Ceballos (Toni Kroos 85'), Marco Asensio (Luka Modric 73'), Karim Benzema, Vinicius Junior (Rodrygo 83').

(ant/fan)

 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Ini Respons Netizen Malaysia Usai Difahamkan Timnas Indonesia Putri, Singgung Pemain Keturunan di Piala AFF 2024

Ini Respons Netizen Malaysia Usai Difahamkan Timnas Indonesia Putri, Singgung Pemain Keturunan di Piala AFF 2024

Timnas Indonesia Putri menang 1-0 atas Malaysia di Stadion Nasional Laos Baru, Vientiane, Selasa (26/11/2024). 
Jelang Fan Meeting di Jakarta, Jung Hae In Sapa Penggemar: Buat Kenangan Bersama di Akhir 2024

Jelang Fan Meeting di Jakarta, Jung Hae In Sapa Penggemar: Buat Kenangan Bersama di Akhir 2024

Bintang drama Korea top Love Next Door, Jung Hae In akan menyambangi Jakarta bulan depan tepatnya 7 Desember 2024.
Jelang Fan Meeting di Jakarta, Jung Hae In Sapa Penggemar: Buat Kenangan Bersama di Akhir 2024

Jelang Fan Meeting di Jakarta, Jung Hae In Sapa Penggemar: Buat Kenangan Bersama di Akhir 2024

Bintang drama Korea top Love Next Door, Jung Hae In akan menyambangi Jakarta bulan depan tepatnya 7 Desember 2024.
Aktor Jung Hae In Akan Kembali Sapa Fans Jakarta Bulan Depan, Simak Detailnya

Aktor Jung Hae In Akan Kembali Sapa Fans Jakarta Bulan Depan, Simak Detailnya

Aktor ternama asal Korea Selatan, Jung Hae In akan kembali menyapa fans Indonesia bulan depan tepatnya 7 Desember 2024.
Tren Kirim Hadiah ke Artis Luar Negeri Mencuat, Berikut Cara yang Dapat Dilakukan

Tren Kirim Hadiah ke Artis Luar Negeri Mencuat, Berikut Cara yang Dapat Dilakukan

Para fans artis luar negeri kini sudah banyak hal yang dilakukan untuk diketahui oleh artisnya.
Musim Hujan Mulai Datang, Ini Rekomendasi Makanan Manis yang Cocok Dinikmati Bersama

Musim Hujan Mulai Datang, Ini Rekomendasi Makanan Manis yang Cocok Dinikmati Bersama

Bulan berakhiran "ber" sudah berjalan, hal tersebut diyakini sebagai bulan dengan musim hujan.
Trending
Musim Hujan Mulai Datang, Ini Rekomendasi Makanan Manis yang Cocok Dinikmati Bersama

Musim Hujan Mulai Datang, Ini Rekomendasi Makanan Manis yang Cocok Dinikmati Bersama

Bulan berakhiran "ber" sudah berjalan, hal tersebut diyakini sebagai bulan dengan musim hujan.
Tren Kirim Hadiah ke Artis Luar Negeri Mencuat, Berikut Cara yang Dapat Dilakukan

Tren Kirim Hadiah ke Artis Luar Negeri Mencuat, Berikut Cara yang Dapat Dilakukan

Para fans artis luar negeri kini sudah banyak hal yang dilakukan untuk diketahui oleh artisnya.
Aktor Jung Hae In Akan Kembali Sapa Fans Jakarta Bulan Depan, Simak Detailnya

Aktor Jung Hae In Akan Kembali Sapa Fans Jakarta Bulan Depan, Simak Detailnya

Aktor ternama asal Korea Selatan, Jung Hae In akan kembali menyapa fans Indonesia bulan depan tepatnya 7 Desember 2024.
Jelang Fan Meeting di Jakarta, Jung Hae In Sapa Penggemar: Buat Kenangan Bersama di Akhir 2024

Jelang Fan Meeting di Jakarta, Jung Hae In Sapa Penggemar: Buat Kenangan Bersama di Akhir 2024

Bintang drama Korea top Love Next Door, Jung Hae In akan menyambangi Jakarta bulan depan tepatnya 7 Desember 2024.
Ini Respons Netizen Malaysia Usai Difahamkan Timnas Indonesia Putri, Singgung Pemain Keturunan di Piala AFF 2024

Ini Respons Netizen Malaysia Usai Difahamkan Timnas Indonesia Putri, Singgung Pemain Keturunan di Piala AFF 2024

Timnas Indonesia Putri menang 1-0 atas Malaysia di Stadion Nasional Laos Baru, Vientiane, Selasa (26/11/2024). 
Jelang Fan Meeting di Jakarta, Jung Hae In Sapa Penggemar: Buat Kenangan Bersama di Akhir 2024

Jelang Fan Meeting di Jakarta, Jung Hae In Sapa Penggemar: Buat Kenangan Bersama di Akhir 2024

Bintang drama Korea top Love Next Door, Jung Hae In akan menyambangi Jakarta bulan depan tepatnya 7 Desember 2024.
Persidangan Kasus Korupsi Timah Harvey Moeis Cs, Saksi Beberkan Status Smelter di Bangka Belitung

Persidangan Kasus Korupsi Timah Harvey Moeis Cs, Saksi Beberkan Status Smelter di Bangka Belitung

Aktivis lingkungan Bangka Belitung (Babel), Elly Rebuin dihadirkan sebagai saksi dalam persidangan kasus dugaan korupsi PT Timah, dengan terdakwa Harvey Moeis, Reza Andriansyah, dan Suparta.
Selengkapnya
Viral