LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Timnas Indonesia U-20
Sumber :
  • PSSI

Link Live Streaming Timnas Indonesia U-20 Vs Suriah di Piala Asia U-20: Kick-off 19.00 WIB, Bisa Ditonton Gratis!

Timnas Indonesia U-20 akan menghadapi Suriah U-20 dalam pertandingan lanjutan Grup A Piala Asia U-20 di Stadion Lokomotiv Stadium, Tashkent, Uzbekistan, Sabtu (4/3/2023). Link live streaming bisa diklik di akhir artikel.

Sabtu, 4 Maret 2023 - 18:41 WIB

tvOnenews.com - Timnas Indonesia U-20 akan menghadapi Suriah U-20 dalam pertandingan lanjutan Grup A Piala Asia U-20 di Stadion Lokomotiv Stadium, Tashkent, Uzbekistan, Sabtu (4/3/2023). Link live streaming bisa diklik di akhir artikel.

Pertandingan ini akan berlangsung pada pukul 19.00 WIB dan akan sangat penting bagi Garuda Nusantara untuk lolos ke babak berikutnya.

Kedua tim sama-sama tengah terluka setelah di partai pembuka harus kalah dari lawannya.

Tim asuhan Shin Tae-yong harus mengakui keunggulan Irak dengan skor 0-2, sedangkan Suriah kalah dibungkam tuan rumah Uzbekistan dengan skor identik.

Baca Juga :

Kemenangan akan membuat Timnas Indonesia U-20 bisa sedikit bernapas untuk lolos ke babak perempat final.

Namun, jika kembali kalah, maka perjuangan untuk lolos akan semakin berat karena laga terakhir bakal bertemu tuan rumah.

Sementara itu, Shin Tae-yong, mewaspadai serangan Suriah yang akan menjadi lawan selanjutnya di fase grup Piala Asia U-20 2023.

Shin Tae-yong menilai lawannya kali ini, Suriah, akan lebih menyerang di partai pertandingan fase grup selanjutnya.


Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong. Foto: PSSI.

"Karena Suriah juga memang kalah di pertandingan pertama lawan Uzbekistan, jadi pasti akan lebih cenderung menyerang lawan Indonesia," kata pelatih Timnas Indonesia U-20, Shin Tae-yong, Jumat (3/3/2023).

Di laga kedua ini, Shin Tae-yong menegaskan Timnas Indonesia U-20 harus sebisa mungkin bertahan dan tidak melakukan kesalahan sendiri.

"Jadi dengan penyerangan lawan ya kita harus bisa bertahan lebih baik apalagi kita tidak boleh melakukan kesalahan sendiri yang membuat kita terkena risiko sendiri," jelasnya.

Selain itu, Timnas Indonesia U-20 juga harus memperbaiki finishing atau penyelesaian akhir dalam pertandingan. Hal ini masih menjadi kekurangan skuad Garuda Nusantara.

"Dan juga memang finishing kita harus lebih baik, daripada sebelumnya, harus bisa memanfaatkan finishing dengan baik agar kita bisa lancar dalam pertandingan," imbuhnya.

Dalam pertandingan lawan Irak, skuad Garuda Nusantara banyak menciptakan peluang gol tetapi masih gagal dalam mengeksekusinya. Alhasil, Indonesia kalah 0-2 tanpa balas karena tidak berhasil mencetak gol.

Pertandingan ini akan disiarkan secara langsung oleh RCTI pada pukul 19.00 WIB atau melalui link live streaming (hsn/fan)


 

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Keraton Yogyakarta Gugat PT KAI, Nominalnya hanya Rp1.000, Pengamat: Harus Tunduk Aturan Keistimewaan Yogyakarta

Keraton Yogyakarta Gugat PT KAI, Nominalnya hanya Rp1.000, Pengamat: Harus Tunduk Aturan Keistimewaan Yogyakarta

Kasultanan Yogyakarta mengajukan gugatan ke Pengadilan Negeri Yogyakarta, terkait kepemilikan tanah yang diklaim sebagai aset PT KAI.
Belum Shalat Isya tapi Tidur Dulu Supaya Sekalian dengan Tahajud, Bolehkah dalam Islam? Buya Yahya Tegaskan Hukumnya…

Belum Shalat Isya tapi Tidur Dulu Supaya Sekalian dengan Tahajud, Bolehkah dalam Islam? Buya Yahya Tegaskan Hukumnya…

Banyak orang menyempatkan tidur dahulu sebelum shalat isya, agar dapat dilaksanakan bersama dengan shalat tahajud, apakah boleh dalam Islam? Kata Buya Yahya...
Final Four Livoli Divisi Utama 2024: Farhan Halim Kemungkinan Turun Gunung Perkuat Rajawali Pasundan, Indomaret Sidoarjo Tampil Pincang

Final Four Livoli Divisi Utama 2024: Farhan Halim Kemungkinan Turun Gunung Perkuat Rajawali Pasundan, Indomaret Sidoarjo Tampil Pincang

Final four Livoli Divisi Utama 2024 diprediksi berlangsung seru, salah satunya ialah karena Farhan Halim kemungkinan akan turun gunung perkuat Rajawali Pasundan
Cetak Gol Berkelas Saat Persib Bandung Epic Comeback Lawan Lion City Sailors, Kocijan Ungkap Peran Penting Bojan Hodak

Cetak Gol Berkelas Saat Persib Bandung Epic Comeback Lawan Lion City Sailors, Kocijan Ungkap Peran Penting Bojan Hodak

Bek Persib Bandung, Mateo Kocijan bercerita soal gol penting saat timnya menaklukkan Lion City Sailors di pertandingan AFC Champions League Two 2024-2025
Skenario Persib Bandung Lolos 16 Besar AFC Champions League Two 2024-2025 usai Hajar Lion City Sailors dengan Epic Comeback 

Skenario Persib Bandung Lolos 16 Besar AFC Champions League Two 2024-2025 usai Hajar Lion City Sailors dengan Epic Comeback 

Berikut skenario Persib Bandung lolos 16 besar AFC Champions League Two (ACL2) 2024-2025 usai mengalahkan Lion City Sailors dengan epic comeback. 
Rekap Hasil Korea Masters 2024: Kejutan! Duo Ganda Putra Tersingkir, 3 Wakil Indonesia Lolos ke Perempat Final

Rekap Hasil Korea Masters 2024: Kejutan! Duo Ganda Putra Tersingkir, 3 Wakil Indonesia Lolos ke Perempat Final

Rekap hasil Korea Masters 2024, hanya tiga wakil Indonesia yang lolos ke perempatfinal setelah sejumlah wakil termasuk dua ganda putra tersingkir di babak kedua
Trending
Harga Tiket Pertandingan Timnas Indonesia Vs Jepang Bikin Fans Negeri Samurai Biru Kaget, Tapi Moriyasu Bilang...

Harga Tiket Pertandingan Timnas Indonesia Vs Jepang Bikin Fans Negeri Samurai Biru Kaget, Tapi Moriyasu Bilang...

Dalam waktu dekat, Timnas Indonesia menjamu Jepang pada lanjutan pertandingan Grup C Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia di Gelora Bung Karno
Trik ‘Licik’ Jepang Jelang Jumpa Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Trik ‘Licik’ Jepang Jelang Jumpa Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

AFC dan FIFA terlibat dalam skenario 'licik' Jepang untuk mengalahkan Timnas Indonesia di laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, Jumat (15/11/2024) malam.
Bikin Was-was Hajime Moriyasu, Jawaban Berkelas Kevin Diks saat Ditanya Apakah Bakal Bermain di Laga Timnas Indonesia Melawan Jepang

Bikin Was-was Hajime Moriyasu, Jawaban Berkelas Kevin Diks saat Ditanya Apakah Bakal Bermain di Laga Timnas Indonesia Melawan Jepang

Pemain keturunan timnas Indonesia, Kevin Diks buka menjawab soal apakah dirinua bisa bermain saat melawan Jepang di laga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia
Prediksi Line Up Terkuat Timnas Indonesia Vs Jepang dengan Skenario Terburuk Mees Hilgers Harus Absen karena Cedera

Prediksi Line Up Terkuat Timnas Indonesia Vs Jepang dengan Skenario Terburuk Mees Hilgers Harus Absen karena Cedera

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, tampaknya harus menyiapkan skenario terburuk saat Mees Hilgers absen melawan Jepang di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Marselino Ferdinan Jadi Sorotan di Forum Oxford United Usai Tolak Tawaran Hampir Rp7 Miliar, hingga Kevin Diks Dipastikan Segera Bela Timnas Indonesia

Marselino Ferdinan Jadi Sorotan di Forum Oxford United Usai Tolak Tawaran Hampir Rp7 Miliar, hingga Kevin Diks Dipastikan Segera Bela Timnas Indonesia

Marselino Ferdinan jadi sorotan di forum Oxford United usai tolak tawaran hampir Rp7 miliar, hingga Kevin Diks dipastikan segera bela Timnas Indonesia.
Shin Tae-yong Bereaksi Lihat Daftar Pemain Jepang Buat Hadapi Timnas Indonesia: Jujur Memang Lawan yang Berat 

Shin Tae-yong Bereaksi Lihat Daftar Pemain Jepang Buat Hadapi Timnas Indonesia: Jujur Memang Lawan yang Berat 

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memberikan komentar terkait Jepang memanggil para pemain yang mentas di Liga Champions jelang menghadapi skuad Garuda.
Padahal Cuma Main di Liga 2 Belanda, Media Eropa Soroti Keputusan Timnas Indonesia yang Selalu Panggil Ivar Jenner, Katanya...

Padahal Cuma Main di Liga 2 Belanda, Media Eropa Soroti Keputusan Timnas Indonesia yang Selalu Panggil Ivar Jenner, Katanya...

Keputusan pelatih Shin Tae-yong yang selalu memanggil Ivar Jenner ke Timnas Indonesia baik kelompok umur maupun senior mendapat sorotan dari media asal Belanda.
Selengkapnya
Viral