LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Skuad timnas Indonesia di Piala Asia
Sumber :
  • PSSI

Ini Nomor Punggung yang Digunakan Timnas Indonesia di Piala Asia, Egy Maulana Vikri Pilih Jersey Nomor 10 

Timnas Indonesia menyodorkan 26 nama dimana pelatih Shin Tae-yong mencoret nama Adam Alis dan Arkhan Fikri dalam daftar tersebut. 

Jumat, 5 Januari 2024 - 06:37 WIB

tvOnenews.com - AFC telah mengumumkan daftar akhir susunan pemain tim peserta Piala Asia 2023 Qatar pada Kamis (4/1/2024) kemarin. 

Seluruh 24 tim peserta menyodorkan 26 nama final dari pendaftaran akhir yang ditutup pada 10 hari jelang kick off Piala Asia.

Timnas Indonesia menyodorkan 26 nama dimana pelatih Shin Tae-yong mencoret nama Adam Alis dan Arkhan Fikri dalam daftar tersebut. 

Sebelumnya, PSSI telah mengumumkan 30 nama yang dipilih Shin Tae-yong sebelum akhirnya menjadi 28 nama karena Rachmat Irianto dan Yance Sayuri dicoret karena cedera. 

Baca Juga :

Dalam daftar tersebut AFC turut menyantumkan nomor jersey, nama pemain di jersey, hingga data pemain selama bermain di turnamen tingkat internasional.

Nomor 1 tentu dimiliki oleh kiper dan dipilih oleh pemain Persis Solo, Muhamad Riyandi. Sementara itu nomor 10 dipilih oleh Egy Maulana Vikri

Justin Hubner memilih nomor punggung 25, sementara Marc Klok memiliki nomor punggung yang sama dengan di Persib Bandung yakni nomor punggung 23. 

Pratama Arhan masih tetap dengan nomor punggung kebanggaannya yakni 12. Sementara itu Rafael Struick memilih nomor punggung 11.

Saat ini timnas Indonesia masih menjalani pemusatan latihan (TC) dengan agenda melawan Libya pada Jumat (5/1/2024). Timnas akan berangkat menuju Doha, Qatar pada Sabtu (6/1/2024). 

Sebelum kick off Piala Asia pada 12 Januari 2024, Elkan Baggott cs pun akan menjajal kekuatan Iran di laga uji coba pada Selasa (9/1/2024) mendatang.

 
Justin Hubner akan debut bersama timnas Indonesia di Piala Asia 2023. Dok. PSSI

Berikut Daftar Nomor Punggung Jersey Timnas Indonesia di Piala Asia 2023:

1. Muhamad Riyandi (RIYANDI)
2. Yakob Sayuri (Y SAYURI)
3. Elkan Baggott (BAGGOTT)
4. Jordi Amat (AMAT)
5. Rizky Ridho (R RIDHO)
6. Sandy Walsh (WALSH)
7. Marselino Ferdinan (MARSELINO)
8. Witan Sulaeman (WITAN)
9. Muhamad Dimas Drajad (DIMAS)
10. Egy Maulana Vikri (EGY MV)
11. Rafael William Struick (STRUICK)
12. Pratama Arhan Alif (ARHAN)
13. Moh Edo Febriansah (EDO F)
14. Asnawi Mangkualam Bahar (ASNAWI)
15. Ricky Kambuaya (R KAMBUAYA)
16. Hokky Caraka Brilliant (HOKKY)
17. Saddil Ramdani (SADDIL)
18. Ramadhan Sananta (SANANTA)
19. Wahyu Prasetyo (WAHYU)
20. Shayne Pattynama (PATTYNAMA)
21. Ernando Ari Sutaryadi (ERNANDO)
22. Dendy Sulistyawan (DENDY S)
23. Marc Anthony Klok (KLOK)
24. Ivar Jenner (JENNER)
25. Justin Hubner (HUBNER)
26. Syahrul Trisna (SYAHRUL) (hfp)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Kabar Gembira Presiden Prabowo Umumkan Kenaikan Upah Minimum Nasional 2025 Sebesar 6,5 Persen

Kabar Gembira Presiden Prabowo Umumkan Kenaikan Upah Minimum Nasional 2025 Sebesar 6,5 Persen

Presiden Prabowo umumkan kenaikan rata-rata upah minimum nasional sebesar 6,5 persen untuk tahun 2025 di Kantor Presiden, Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta.
Pekan Depan Ada Reuni 212 di Monas, Habib Rizieq hingga Prabowo Diundang Hadir

Pekan Depan Ada Reuni 212 di Monas, Habib Rizieq hingga Prabowo Diundang Hadir

Wakil Ketua 1 Reuni Akbar 212 tahun 2024 mengungkapkan Habib Rizieq hingga Presiden RI Prabowo Subianto diundang hadir dalam reuni 212 di Monas pekan depan.
Suami Pakai Cincin Kawin dari Emas, Buya Yahya Sarankan Sebaiknya Segera Lepas Karena…

Suami Pakai Cincin Kawin dari Emas, Buya Yahya Sarankan Sebaiknya Segera Lepas Karena…

Buya Yahya mendapatkan satu pertanyaan dari seorang jamaah tentang cincin kawin yang terbuat dari emas. Kemudian  Buya Yahya dengan tegas menyarankan agar lekas lepas cincin itu.
Pantas Shin Tae-yong Pusing, Kabar Buruk Ini Bisa Buat Timnas Indonesia Gagal Total Saat Bertarung di Piala AFF 2024

Pantas Shin Tae-yong Pusing, Kabar Buruk Ini Bisa Buat Timnas Indonesia Gagal Total Saat Bertarung di Piala AFF 2024

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, pusing tujuh keliling karena dua pemain abroad kemungkinan besar batal belaa skuad Garuda di Piala AFF 2024 mendatang.
Daftar Lengkap Nominasi Penghargaan Sepak Bola Terbaik FIFA 2024: Ronaldo Absen, Messi dan Emiliano hingga Ancelotti Ikut Bersaing 

Daftar Lengkap Nominasi Penghargaan Sepak Bola Terbaik FIFA 2024: Ronaldo Absen, Messi dan Emiliano hingga Ancelotti Ikut Bersaing 

Berikut daftar lengkap nominasi penghargaan Pemain Terbaik FIFA 2024 yang melibatkan Lionel Messi, Emiliano Martinez hingga Carlo Ancelotti. 
Polisi Bongkar Peredaran Narkotika Jaringan Indonesia - Malaysia, Segini Nilai Transaksinya

Polisi Bongkar Peredaran Narkotika Jaringan Indonesia - Malaysia, Segini Nilai Transaksinya

Polres Metro Jakarta Selatan mengungkap peredaran narkotika jaringan internasional yakni Malaysia - Indonesia.
Trending
Ketum PSSI Erick Thohir Full Senyum Usai FIFA Beri Kabar Baik untuk Timnas Indonesia, Begini Katanya...

Ketum PSSI Erick Thohir Full Senyum Usai FIFA Beri Kabar Baik untuk Timnas Indonesia, Begini Katanya...

Ketum PSSI Erick Thohir full senyum usai FIFA beri kabar baik terkait timnas Indonesia. Diketahui, Indonesia kini miliki 1.135,11 poin, atau tambah 16,24 poin.
Dua Pemain Keturunan Ini Berharap Segera Naturalisasi, PSSI harus 'Gercep' Kalau Tidak Mau Diambil Timnas Belanda..

Dua Pemain Keturunan Ini Berharap Segera Naturalisasi, PSSI harus 'Gercep' Kalau Tidak Mau Diambil Timnas Belanda..

Bocoran nama-nama pemain keturunan yang masuk list PSSI untuk dinaturalisasi agar bisa memperkuat Timnas Indonesia PSSI harus gercep kalau tidak diambil Belanda
Omongan Jujur Erick Thohir ke Media Italia Bikin Media Vietnam Heboh, Sebut Timnas Indonesia saat Ini Masih...

Omongan Jujur Erick Thohir ke Media Italia Bikin Media Vietnam Heboh, Sebut Timnas Indonesia saat Ini Masih...

Omongan jujur Erick Thohir kepada media Italia ternyata membuat media Vietnam heboh, Erick Thohir berbicara soal Timnas Indonesia dan potensi di masa depan.
Reaksi Kevin Diks usai Ranking FIFA Timnas Indonesia Meroket ke Peringkat 125 Dunia, Bek FC Copenhagen Itu Bilang...

Reaksi Kevin Diks usai Ranking FIFA Timnas Indonesia Meroket ke Peringkat 125 Dunia, Bek FC Copenhagen Itu Bilang...

Bek FC Copenhagen, Kevin Diks memberikan reaksi usai ranking FIFA Timnas Indonesia naik ke peringkat 125 dunia pada edisi November 2024 ini.
Media Korea Beri Ancaman untuk Megawati Hangestri Jelang Big Match IBK Altos Vs Red Sparks, Gara-gara Lee So-young...

Media Korea Beri Ancaman untuk Megawati Hangestri Jelang Big Match IBK Altos Vs Red Sparks, Gara-gara Lee So-young...

Media Korea Selatan memberikan 'ancaman' untuk Megawati Hangestri dan kawan-kawan jelang big match antara IBK Altos Vs Red Sparks di Liga Voli Korea 2024-2025.
Dua Pekan Berlalu, Pelatih Jepang Tiba-tiba Sampaikan Permohonan Maaf soal Laga Melawan Timnas Indonesia: Saya Sangat Ingin...

Dua Pekan Berlalu, Pelatih Jepang Tiba-tiba Sampaikan Permohonan Maaf soal Laga Melawan Timnas Indonesia: Saya Sangat Ingin...

Pelatih Jepang, Hajime Moriyasu, secara mengejutkan menyampaikan permintaan maaf baru-baru ini soal laga Timnas Indonesia vs Jepang. Singgung para pemainnya...
Sudah Foto Bareng Erick Thohir, Omongan Ole Romeny kepada Media Belanda Soal Timnas Indonesia 8 Bulan Lalu Jadi Kenyataan? Katanya...

Sudah Foto Bareng Erick Thohir, Omongan Ole Romeny kepada Media Belanda Soal Timnas Indonesia 8 Bulan Lalu Jadi Kenyataan? Katanya...

Striker FC Utrecht asal Belanda Ole Romeny ternyata pernah mengatakan jika dia senang apabila dapat kesempatan bela Timnas Indonesia sejak delapan bulan lalu.
Selengkapnya
Viral