Secara keseluruhan, Jaydo Banel sudah bermain sebanyak 106 pertandingan dan mencetak 20 gol serta 14 assists di semua kompetisi sejak pertama kali debut pada musim 19/20 lalu.
Di level internasional, Jaydon Banel tercatat pernah dipanggil ke skuat Belanda U-18 hingga U-20 dengan torehan lima pertandingan.
Berbekal catatan apik tersebut, kehadiran Jaydon Banel mungkin bisa jadi opsi bagi lini depan Timnas Indonesia yang terlihat tumpul pada Piala Asia 2023 beberapa waktu lalu. (SUB)
Load more