LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Belum Dilirik Shin Tae-yong, 3 Pemain Keturunan Liga Asia Ini Layak Dipanggil dan Perkuat Timnas Indonesia B di Piala AFF 2024
Sumber :
  • instagram.com/riku_matsuda_02_official

Belum Dilirik Shin Tae-yong, 3 Pemain Keturunan di Liga Asia Ini Layak Dipanggil dan Perkuat Timnas Indonesia B pada Piala AFF 2024

Belum dilirik Shin Tae-yong, PSSI bisa melirik tiga pemain keturunan di kompetisi Liga Asia berikut untuk perkuat Timnas Indonesia B pada ajang Piala AFF 2024.

Senin, 8 Juli 2024 - 12:22 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Belum dilirik Shin Tae-yong, PSSI mungkin bisa melirik tiga pemain keturunan di kompetisi Asia berikut untuk perkuat Timnas Indonesia B pada ajang Piala AFF 2024.

Seperti diketahui, Timnas Indonesia berpotensi menurunkan skuad lapis kedua pada pada gelaran Piala AFF 2024 nanti.

Pasalnya, skuad Garuda memiliki jadwal yang cukup pada sepanjang tahun ini dan diprediksi bakal menguras tenaga para pemain jika dipaksa tampil.

Selain Piala AFF 2024, anak asuh Shin Tae-yong tersebut juga harus jalani babak Kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran ketiga.

Baca Juga :

Jika melihat dari jadwal yang ada, Piala AFF 2024 akan bergulir pada 23 November hingga 21 Desember 2024, sedangkan kualifikasi Piala Dunia 2026 berlangsung pada September 2024 hingga Juni 2025.

Meski belum ada pernyataan resmi, namun Shin Tae-yong mengatakan jika dirinya akan memprioritaskan ajang yang lebih besar yakni Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Andai PSSI menuruti permintaan Shin Tae-yong untuk fokus ke Kualifikasi Piala Dunia 2026, maka tak menutup kemungkinan jika skuad yang turun di Piala AFF nanti adalh Timnas Indonesia lapis kedua.

Jika tampil dengan skuad lapis, nama-nama pemain keturunan dari Eropa seperti Thom Haye, Nathan Tjoe-A-On, Jay Idzes hingga Calvin Verdonk pun berpotensi absen pada Piala AFF nanti.

Meski begitu, PSSI bisa melirik tiga pemain keturunan dari kompetisi Asia berikut yang belum dipanggil Shin Tae-yong untuk perkuat Timnas Indonesia B di Piala AFF 2024.

Lantas siapa sajakah mereka? Untuk mengetahuinya berikut tvOnenews.com mengulas:

Riku Matsuda
Nama pertama adalah Riku Matsuda. Pemain berusia 32 tahun ini merupakan bek kelahiran Jepang keturunan Jawa yang punya jam terbang cukup banyak di J-League.

Musim ini, Riku Matsuda masih jadi salah satu pilihan tim kasta teratas Liga Jepang, Gamba Osaka dan sudah tampil sebanyak 8 pertandingan.

Sementara itu dari laporan Transfermarkt, diketahui bahwa Riku Matsuda sudah torehkan 214 penampilan di J-League dan mencetak 6 gol serta 15 assists.

Dengan jam terbangnya tersebut, Riku Matsuda bisa jadi salah satu opsi untuk memperkuat lini pertahanan Timnas Indonesia di Piala AFF 2024.

Riki Matsuda
Berikutnya ada Riki Matsuda. Saudara kandung dari Riku Matsuda ini juga merupakan pemain berdarah Jawa yang punya banyak pengalaman di Jepang.

Berbeda dengan sang adik, musim ini Riki Matsuda tampil di kasta kedua Liga Jepang dengan memperkuat Ehime FC.

Meski begitu, Riki Matsuda tetap jadi pilihan utama klub dan sudah tampil sebanyak 22 pertandingan dengan torehan 3 gol serta 3 assists.

Sebelum memperkuat Ehime FC, penyerang 32 tahun tersebut juga sempat mentas di kasta teratas Liga Jepang bersama Nagoya Grampus, Oita Trinita hingga Cerezo Osaka.

Meski tak lagi muda, namun jam terbang serta pengalaman tampil Riki Matsuda di Liga Jepang membuatnya layak jadi opsi buat lini depan skuad Garuda.

Theo Leeming
Terakhir adalah Theo Leeming, pemain berumur 15 tahun ini memiliki darah Indonesia dari sang ibu yang asli malang, sedangkan Ayahnya berkewarganegaraan Inggris.

Meski masih berusia muda, namun Theo Leeming sudah bermain di tim utama juara bertahan NPLWA (Div. 2 Australia), Perth Redstar FC.

Total sepanjang musim ini, Theo Leeming telah jalani 15 pertandingan dengan torehan 4 gol serta 2 assist di kasta kedua Liga Australia.

Bahkan di pertandingan teranyarnya, Theo Leeming berhasil mencetak satu gol dan membawa Perth Redstar FC bertengger di posisi 2 klasemen sementara.

Berbeda dengan dua nama sebelumnya yang harus dinaturalisasi, Theo Leeming yang masih berusia 15 tahun diprediksi bakal lebih mudah untuk memperkuat Timnas Indonesia. (sub)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Kampus UIPM yang Beri Gelar Doktor HC ke Raffi Ahmad Ternyata Tak Berizin, Kemendikbudristek Bakal Tindak Tegas

Kampus UIPM yang Beri Gelar Doktor HC ke Raffi Ahmad Ternyata Tak Berizin, Kemendikbudristek Bakal Tindak Tegas

Kampus Universal Intitute of Professional Management (UIPM) yang beri gelar doktor honoris causa (doktor HC) kepada Raffi Ahmad belakangan ini menjadi sorotan.
Pantas Bikin Heboh Media Italia, Sifat Asli Jay Idzes Dibongkar Orang Dalam Timnas Indonesia, Ternyata...

Pantas Bikin Heboh Media Italia, Sifat Asli Jay Idzes Dibongkar Orang Dalam Timnas Indonesia, Ternyata...

Orang dalam Timnas Indonesia ungkap sifat asli Jay Idzes, pantas saja Jay Idzes pernah bikin heboh media Italia, pemain andalan Shin Tae-yong viral di Italia
Meski Belum Sepenuhnya, Lolly Mulai Minta Maaf ke Nikita Mirzani, Buya Yahya Beri Cara agar Anak Mengakui...

Meski Belum Sepenuhnya, Lolly Mulai Minta Maaf ke Nikita Mirzani, Buya Yahya Beri Cara agar Anak Mengakui...

Buya Yahya membagikan cara agar anak mengakui kesalahan sepenuhnya berkaca dari Lolly mencoba minta maaf kepada Nikita Mirzani atas dugaan kasus asusilanya.
Kebablasan, Pasangan Muda di Pademangan Diduga Lakukan Aborsi Hasil Hubungan di Luar Nikah

Kebablasan, Pasangan Muda di Pademangan Diduga Lakukan Aborsi Hasil Hubungan di Luar Nikah

Polsek Pademangan dalami kasus meninggalnya bayi yang diduga akibat aborsi yang dilakukan pasangan belum menikah di RSUD Pademangan, Jakut. Begini kata polisi.
Diambang Pemecatan Jika Kalah Lagi, Pelatih China Terpaksa Bicara Sombong Jelang Hadapi Timnas Indonesia: Kami Tidak akan...

Diambang Pemecatan Jika Kalah Lagi, Pelatih China Terpaksa Bicara Sombong Jelang Hadapi Timnas Indonesia: Kami Tidak akan...

Dapat tekanan yang begitu besar hingga terancam pemecatan, pelatih China Branko Ivankovic terpaksa berbicara tinggi jelang hadapi lawan kuat Timnas Indonesia.
Ngeri! Jumlah Korban Pelecehan Seksual di Panti Asuhan An'nur Tangerang Bertambah Jadi 32 Anak

Ngeri! Jumlah Korban Pelecehan Seksual di Panti Asuhan An'nur Tangerang Bertambah Jadi 32 Anak

Jumlah korban pelecehan seksual di Panti Asuhan An'nur Kota Tangerang, Banten terus bertambah. Kini dikabarkan jumlah korban pelecehan seksual mencapai 32 orang
Trending
Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Alasan Coret Ramadhan Sananta, Sang Striker Timnas Indonesia Harus Terima Kenyataan Pahit Ini

Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Alasan Coret Ramadhan Sananta, Sang Striker Timnas Indonesia Harus Terima Kenyataan Pahit Ini

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, berbicara jujur tentang alasan mencoret Ramadhan Sananta untuk laga kontra Bahrain dan China pada Oktober 2024 ini.
Omongan Jujur Media Vietnam, Kesal Bukan Main dengan Sikap Timnas Indonesia, Katanya Skuad Shin Tae-yong...

Omongan Jujur Media Vietnam, Kesal Bukan Main dengan Sikap Timnas Indonesia, Katanya Skuad Shin Tae-yong...

Media Vietnam bicara soal Timnas Indonesia, ada hal yang membuat kesal media Vietnam dari Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong, ada apa dengan Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Akhirnya Bongkar Kondisi Sebenarnya Maarten Paes, Sampaikan Kabar Baik soal sang Kiper Timnas Indonesia

Shin Tae-yong Akhirnya Bongkar Kondisi Sebenarnya Maarten Paes, Sampaikan Kabar Baik soal sang Kiper Timnas Indonesia

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memastikan Maarten Paes tetap berada dalam skuad Garuda dalam lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Bintang Senior Belanda Tiba-tiba Bicara Soal Peluang Timnas Indonesia Mentas di Piala Dunia 2026, Tak Disangka Tanggapannya Malah Bikin...

Bintang Senior Belanda Tiba-tiba Bicara Soal Peluang Timnas Indonesia Mentas di Piala Dunia 2026, Tak Disangka Tanggapannya Malah Bikin...

Bintang senior asal Belanda ini tiba-tiba membicarakan soal kemungkinan Timnas Indonesia mentas di Piala Dunia 2026. Tak disangka, dia sampai bilang begini...
Shin Tae-yong Ucapkan Terima Kasih Usai PSSI Sediakan Pesawat Carter untuk Timnas Indonesia Jalani Laga Away Kontra China: Sistem Semakin Lebih Baik

Shin Tae-yong Ucapkan Terima Kasih Usai PSSI Sediakan Pesawat Carter untuk Timnas Indonesia Jalani Laga Away Kontra China: Sistem Semakin Lebih Baik

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong bersyukur PSSI membantu skuad Garuda dalam menyediakan pesawat carter untuk laga away kontra China di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Hasil Pertandingan Timnas Indonesia Abroad: Sandy Walsh dan Shayne Pattynama Semringah, Calvin Verdonk Merana Sebelum Terbang ke Bahrain

Hasil Pertandingan Timnas Indonesia Abroad: Sandy Walsh dan Shayne Pattynama Semringah, Calvin Verdonk Merana Sebelum Terbang ke Bahrain

Sejumlah pemain Timnas Indonesia abroad telah melakoni pertandingan bersama klubnya tadi malam, di antaranya ada Sandy Walsh, Shayne Pattynama, dan Calvin Verdonk.
4 Tahun Disekolahkan di Uruguay Supaya Jadi Bintang Besar Timnas Indonesia, Eks Wonderkid ini Malah Gagal Total Jadi Harapan

4 Tahun Disekolahkan di Uruguay Supaya Jadi Bintang Besar Timnas Indonesia, Eks Wonderkid ini Malah Gagal Total Jadi Harapan

Wonderkid yang pernah disekolahkan di Uruguay supaya bisa menjadi bintang besar Timnas Indonesia ini sekarang malah gagal total memeuhi harapan, siapa dia?
Selengkapnya