"Tidak bisa. karena kita ingin ke uji coba korea manfaatin pemain untuk uji coba kualifikasi," pungkas Indra.
"Beda dengan Toulon yang kita akomodir untuk bahan-bahan dan evaluasi pemain naturalisasi yang kita ajukan ke PSSI. makanya waktu Toulon kita memberikan kesempatan walau belum punya paspor," tutupnya.
Timnas Indonesia U-20 akan mengikuti serangkaian pertandingan dalam mini turnamen dengan laga pembuka menghadapi Argentina pada 28 Agustus 2024.
Kemudian, skuad Garuda Nusantara akan menjajal perlawanan Thailand pada 30 Agustus 2024 dengan dilanjutkan laga kontra tuan rumah Korea Selatan pada 1 September 2024.(igp/hfp)
Load more