LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kualitas Striker Telah Berkembang, Ini Formasi Ideal Timnas Indonesia Buat Kualifikasi Piala Dunia 2026: Trio Lini Depan Jadi Andalan Garuda
Sumber :
  • AFC

Kualitas Striker Telah Berkembang, Ini Formasi Ideal Timnas Indonesia Buat Kualifikasi Piala Dunia 2026: Trio Lini Depan Jadi Andalan Garuda

Kualitas para striker Timnas Indonesia diakui telah berkembang, skuad Garuda diprediksi bisa pakai formasi ideal berikut pada Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Senin, 2 September 2024 - 14:41 WIB

Melengkapi kuarter lini tengah, ada Calvin Verdonk dan juga Asnawi Mangkualam yang menempati posisi gelandang sayap.

Kedua pemain tersebut juga bisa berganti peran menjadi fullback ketika Timnas Indonesia mendapatkan serangan balik.

Terakhir di lini depan, trio Rafael Struick, Dimas Drajad dan Ragnar Oratmangoen bakal jadi andalan Timnas Indonesia untuk mencetak gol.

Rafael Struick dan Ragnar Oratmangoen akan bermain sedikit melebar di sisi sayap.

Baca Juga :

Keduanya bertugas sebagai pembuka ruang serta pemberi umpan ke kotak penalti saat Timnas Indonesia membangun serangan.

Andai tak mampu lepaskan umpan, keduanya juga bisa melakukan cutting inside dan lepaskan tendangan langsung ke gawang.

Sementara Dimas Drajad bertugas sebagai penyapu umpan-umpan di kotak penalti, serta penarik bek lawan untuk membuat second line bisa masuk.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Anak dari Legenda Belanda Ini Dinilai Bisa jadi Striker Tajam Timnas Indonesia, Namun Belakangan Diketahui Bahwa Striker Cesena Itu…

Anak dari Legenda Belanda Ini Dinilai Bisa jadi Striker Tajam Timnas Indonesia, Namun Belakangan Diketahui Bahwa Striker Cesena Itu…

Tumpulnya lini depan Timnas Indonesia masih tumpul di lini depan, anak legenda Belanda yang bermain sebagai striker ini sempat dikabarkan akan merapat ke skuad
Aplikasikan KSLL untuk Gedung 20 Lantai hingga Inovasi Hijau Bio Circle

Aplikasikan KSLL untuk Gedung 20 Lantai hingga Inovasi Hijau Bio Circle

Indonesia merupakan negara yang berada di jalur gempa teraktif karena dikelilingi Cincin Api Pasifik dan berada di atas tiga lempeng benua, yakni Indo-Australia, Eurasia, dan Pasifik.
Jatim Jadi Juara PON XXI 2024, Jabar Gagal Kawinkan Medali Emas di Cabor Sepak Bola

Jatim Jadi Juara PON XXI 2024, Jabar Gagal Kawinkan Medali Emas di Cabor Sepak Bola

Gol semata wayang Rano Jutati Karenano dari titik putih memastikan Jatim meraih medali emas di Stadion Harapan Bangsa, Aceh, Rabu (18/9/2024). 
Emosi Memuncak! Orang Terdekat Ruben Onsu Ini Seketika Marah Besar saat Dengar Komentar Soal Betrand Peto, Dia Siap...

Emosi Memuncak! Orang Terdekat Ruben Onsu Ini Seketika Marah Besar saat Dengar Komentar Soal Betrand Peto, Dia Siap...

Adik kandung dari Ruben yakni Jordi Onsu ternyata sempat terlihat marah besar saat mengetahui ada netizen yang memberikan komentar sinis pada Betrand Peto.
Elektabilitas Steven Kandouw – Denny Tuejeh Ungguli Elly Lasut – Hanny Pajouw

Elektabilitas Steven Kandouw – Denny Tuejeh Ungguli Elly Lasut – Hanny Pajouw

Popularitas Steven Kandouw – Denny Tuejeh lebih tinggi dibanding Elly Lasut – Hanny Pajouw di Kabupaten Kepulauan Talaud.
Jadwal Siaran Langsung Final Voli Putri PON 2024: Big Match Jatim Vs Jabar, Megawati Hangestri Siap Turun Gunung Lagi?

Jadwal Siaran Langsung Final Voli Putri PON 2024: Big Match Jatim Vs Jabar, Megawati Hangestri Siap Turun Gunung Lagi?

Jadwal siaran langsung final voli putri di PON 2024, di mana Megawati Hangestri kemungkinan bakal turun gunung lagi saat big match Jawa Timur Vs Jawa Barat.
Trending
Ikut Sarwendah atau Ruben Onsu? Tak Disangka, Ternyata Betrand Peto Malah Lebih Pilih…

Ikut Sarwendah atau Ruben Onsu? Tak Disangka, Ternyata Betrand Peto Malah Lebih Pilih…

Setelah perceraian Ruben Onsu dan Sarwendah, Betrand Peto justru lebih pilih tinggal bersama Sarwendah. Kebebasan menjalani hobi jadi salah satu alasannya.
Setelah Gabung Timnas Indonesia, Wak Haji Ragnar Oratmangoen Baru Blak-blakan Bilang Ketidaksukaannya Terhadap Indonesia, Sejujurnya...

Setelah Gabung Timnas Indonesia, Wak Haji Ragnar Oratmangoen Baru Blak-blakan Bilang Ketidaksukaannya Terhadap Indonesia, Sejujurnya...

Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia asal Belanda, Ragnar Oratmangoen bicara jujur soal ketidaksukaannya terhadap Indonesia, usai gabung Skuad Garuda. Katanya
Jelang Timnas Indonesia Kontra Bahrain dan China, Mees Hilgers Peringatkan Jay Idzes dkk Satu Hal Ini demi Lolos ke Piala Dunia 2026

Jelang Timnas Indonesia Kontra Bahrain dan China, Mees Hilgers Peringatkan Jay Idzes dkk Satu Hal Ini demi Lolos ke Piala Dunia 2026

Calon pemain naturalisasi Timnas Indonesia, Mees Hilgers memperingatkan Jay Idzes dkk satu hal penting jelang melawan Bahrain dan China demi lolos ke Piala Dunia 2026.
Timnas Indonesia U-17 Main Lawan Swiss Malam Ini, 5 Pemain Ini Bakal Menjadi 'Senjata' Nova Arianto

Timnas Indonesia U-17 Main Lawan Swiss Malam Ini, 5 Pemain Ini Bakal Menjadi 'Senjata' Nova Arianto

Timnas Indonesia U-17 akan bertanding melawan Swiss pada Rabu (18/9/2024) malam nanti WIB untuk pentas Pinatar Supercup 2024, yang akan diadakan di Spanyol.
Mengerikan, Dampak Gempa di Kabupaten Bandung pada Rabu 18 September 2024, Semua Warga Diminta Harus Waspada

Mengerikan, Dampak Gempa di Kabupaten Bandung pada Rabu 18 September 2024, Semua Warga Diminta Harus Waspada

Beredar adanya foto dan video dampak dari gempa berkekuatan magnitudo 5,0 yang mengguncang Kabupaten Bandung, Jawa Barat, yang berlangsung Rabu (18/9/2024).
Padahal Masih Bulan Depan, Media Vietnam Sudah Berani Bilang Begini Soal Timnas Indonesia Lawan Bahrain dan China

Padahal Masih Bulan Depan, Media Vietnam Sudah Berani Bilang Begini Soal Timnas Indonesia Lawan Bahrain dan China

Media Vietnam prediksi nasib Timnas Indonesia saat menghadapi Bahrain dan China, masih Oktober mendatang tapi media Vietnam sudah bahas skuad Shin Tae-yong
4 Pemain Baru Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia untuk Melawan Bahrain dan China? Nomor 3 Berstatus Top Skor

4 Pemain Baru Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia untuk Melawan Bahrain dan China? Nomor 3 Berstatus Top Skor

4 pemain ini berpotensi dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia untuk menghadapi Bahrain dan China di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia
Selengkapnya