LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Legenda Timnas Indonesia, Cristian Gonzales
Sumber :
  • Instagram@el_locogoliadorcg10_

Tanpa Gol saat Menghadapi Australia, Erick Thohir Blak-blakan Dihadapan Cristian Gonzales Bilang sebenarnya Timnas Indonesia...

Timnas Indonesia harus puas berbagi angka saat menjamu Australia pada laga kedua Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Selasa (10/9/2024)

Jumat, 20 September 2024 - 21:11 WIB

tvOnenews.com - Timnas Indonesia harus puas berbagi angka saat menjamu Australia pada laga kedua Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia pada Selasa (10/9/2024) lalu.

Menjamu tim peringkat ke-24 di Stadion Gelora Bung Karno (GBK) Timnas Indonesia harus bermain tanpa gol.

Hasil tersebut juga membuat Timnas Indonesia bertengger di peringkat ke-4 kalsemen sementara grup c dengan torehan 2 poin.


Cristian Gonzales (Sumber: Instagram-Cristian Gonzales)

Baca Juga :

Seusai laga, salah satu momen yang berhasil mencuri perhatian netizen adalah pertemuan Ketua Umum PSSI dengan Legenda Timnas Indonesia, Cristian Gonzales.

Cristian Gonzales sendiri terlihat menyaksikan laga antara Timnas Indonesia menghadapi Australia.

Lewat unggahan di akun instagram pribadinya, @el_locogoliadorcg10_, Cristian Gonzales bersama keluarga terlihat hadir langsung di Stadion Gelora Bung Karno.

Cristian Gonzales terlihat menyaksikan laga tersebut bersama dengan keluarganya di tribun VIP dimana ia mendapatkan kursi spesial alias dedicated seat dari PSSI.

"Masih kosong-kosong, tapi masih ada waktu 20 menit, 15 menit, pertahanan Indonesia bagus, semoga bisa sampai selesai" kata Cristian Gonzales mengomentari jalannya pertandingan.


Momen Cristian Gonzales menyaksikan laga Timnas Indonesia (sumber: instagram el_locogoliadorcg10_)

Selain dengan keluarganya, El loco terlihat menyaksikan laga tersebut bersama dengan para legenda Timnas Indonesia lainnya seperti Irfan Bachdim, Atep dan Zaenal Arif.

Pada momen setelah pertandingan, Cristian Gonzales terlihat berjumpa dengan Erick Thohir yang juga datang menyaksikan laga tersebut.

Dalam pertemuan singkatnya, Erick Thohir mengatakan jika Timnas Indonesia sudah melakukan yang terbaik di laga kontra Australia.

"We do our best," kata erick Thohir pada Cristian Gonzales.

Pada kesempatan itu, bahkan Erick Thohir mengatakan kalau dirinya saat ini benar-benar membutuhkan penyerang tajam seperti Gonzales.

"Kita perlu striker seperti Gonzales," lanjutnya.

Mendengar hal itu, anak El Loco yakni Mike Gonzales yang memvideokan momen tersebut menjelaskan kalau dirinya setuju dengan perkataan dari Erick Thohir.

"Setuju Pak Erick Thohir, kurang finishing aja," tulisnya.

Kini setelah dua hasil imbang, Timnas Indonesia akan kembali memainkan laga di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia menghadapi Bahrain dan China.

Laga kontra Bahrain akan berlangsung pada 10 Oktober 2024 sementara pada 15 Oktober anak asuh STY akan bertandang ke markas China.

(akg)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Rekap Konser Brian McKnight di Jakarta 2024, Duet Bareng Dira Sugandi hingga Menangis karena Nyanyian Para Penggemar

Rekap Konser Brian McKnight di Jakarta 2024, Duet Bareng Dira Sugandi hingga Menangis karena Nyanyian Para Penggemar

Diajak bernostalgia, Brian McKnight menyanyikan sejumlah lagu populernya dari masa ke masa, seperti "Still in Love", "10 Million Stars", dan "My Kinda Girl".
Ibu Bocah yang Tewas dengan Wajah Dilakban Mengaku Kerap Diteror Ancaman Penculikan hingga Pembunuhan

Ibu Bocah yang Tewas dengan Wajah Dilakban Mengaku Kerap Diteror Ancaman Penculikan hingga Pembunuhan

Heboh penemuan mayat anak perempuan dengan wajah dilakban di Pantai Muhara, Kecamatan Cihara, Kabupaten Lebak, Banten pada Kamis (19/9/2024). Ini kata polisi.
Ada Ledakan di Kantor DPP PBB, Gegana Turun Tangan Dapati Hal Ini…

Ada Ledakan di Kantor DPP PBB, Gegana Turun Tangan Dapati Hal Ini…

Ledakan terjadi di Kantor DPP Partai Bulan Bintang (PBB) pada Jumat (20/9/2024) yang terletak di kawasan Pancoran, Jakarta Selatan.
Memangnya Boleh Hendak Shalat Meletakkan Tas Depan Sajadah? Ternyata jika Tak Lakukan Ada Tiga Kerugian, Kata Buya Yahya

Memangnya Boleh Hendak Shalat Meletakkan Tas Depan Sajadah? Ternyata jika Tak Lakukan Ada Tiga Kerugian, Kata Buya Yahya

Buya Yahya membahas hukum orang-orang sebelum shalat meletakkan tas depan sajadah ternyata memiliki keuntungan. Jika tidak melakukannya ada tiga kerugian besar.
Jasa Raharja Paparkan Strategi Korban Kecelakaan Lalu Lintas Saat RDP Bersama Komisi VI DPR RI

Jasa Raharja Paparkan Strategi Korban Kecelakaan Lalu Lintas Saat RDP Bersama Komisi VI DPR RI

Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yakni Jasa Raharja mengikuti Rapat Dengar Pendapat (RDP) Komisi VI DPR RI dengan Indonesia Financial Group (IFG) pada Selasa (17/9/2024).
Tersangka Rudapaksa Bocah Perempuan Dilantik Jadi Anggota DPRD Singkawang, PKS Masih Pertimbangkan Sanksi

Tersangka Rudapaksa Bocah Perempuan Dilantik Jadi Anggota DPRD Singkawang, PKS Masih Pertimbangkan Sanksi

HA pelaku dugaan rudapaksa bocah perempuan berusia 13 tahun dapat tersenyum lebar usai dirinya tak terjerat hukum.
Trending
Media Belanda Heran Banyak Pemain yang Rela Lepas Passport Demi Bela Timnas Indonesia, Kenapa Tidak Menunggu Panggilan 'Timnas Pusat'?

Media Belanda Heran Banyak Pemain yang Rela Lepas Passport Demi Bela Timnas Indonesia, Kenapa Tidak Menunggu Panggilan 'Timnas Pusat'?

Media Belanda heran banyak pemain yang rela lepas passport demi bela Timnas Indonesia: Kenapa tidak menunggu panggilan 'Timnas Pusat'?
Miris! Fakta Baru Kasus Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan, Polisi Dapati Indra Septiarman Perkosa Korban Saat...

Miris! Fakta Baru Kasus Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan, Polisi Dapati Indra Septiarman Perkosa Korban Saat...

Kasus pemerkosaan disertai pembunuhan terhadap gadis penjual gorengan bernama Nia Kurnia Sari di Padang Pariaman terus menyita perhatian publik.
Tujuh Hari Berlayar, Dua Turis Asal Australia Terdampar di Pantai Glagah Kulon Progo

Tujuh Hari Berlayar, Dua Turis Asal Australia Terdampar di Pantai Glagah Kulon Progo

Dua Warga Negara Asing (WNA) terdampar di Pantai Glagah, Kabupaten Kulon Progo, Jumat (20/9/2024) sekira pukul 17.30 WIB.
Memangnya Boleh Hendak Shalat Meletakkan Tas Depan Sajadah? Ternyata jika Tak Lakukan Ada Tiga Kerugian, Kata Buya Yahya

Memangnya Boleh Hendak Shalat Meletakkan Tas Depan Sajadah? Ternyata jika Tak Lakukan Ada Tiga Kerugian, Kata Buya Yahya

Buya Yahya membahas hukum orang-orang sebelum shalat meletakkan tas depan sajadah ternyata memiliki keuntungan. Jika tidak melakukannya ada tiga kerugian besar.
Sekalipun Belum Kerja Ada Satu Amalan Bisa Lancarkan Rezeki dan Berlimpah, Kata Ustaz Adi Hidayat Diterapkan dengan....

Sekalipun Belum Kerja Ada Satu Amalan Bisa Lancarkan Rezeki dan Berlimpah, Kata Ustaz Adi Hidayat Diterapkan dengan....

Meraih keberhasilan bukan hanya dengan usaha tapi juga dibarengi dengan ibadah. Kata Ustaz Adi Hidayat sebut ada amalan yang mudah diterapkan sehari-hari...
Tersangka Rudapaksa Bocah Perempuan Dilantik Jadi Anggota DPRD Singkawang, PKS Masih Pertimbangkan Sanksi

Tersangka Rudapaksa Bocah Perempuan Dilantik Jadi Anggota DPRD Singkawang, PKS Masih Pertimbangkan Sanksi

HA pelaku dugaan rudapaksa bocah perempuan berusia 13 tahun dapat tersenyum lebar usai dirinya tak terjerat hukum.
Ada Kabar Buruk, jika Cicak Selalu Masuk Rumah Tolong Ucap Istighfar karena Ada Tanda ini, Ustaz Adi Hidayat Ungkap Alasannya

Ada Kabar Buruk, jika Cicak Selalu Masuk Rumah Tolong Ucap Istighfar karena Ada Tanda ini, Ustaz Adi Hidayat Ungkap Alasannya

Ustaz Adi Hidayat mengungkap ada tanda buruk yang dibawa cicak saat hewan reptil tersebut selalu masuk ke dalam rumah membuat penghuninya mengucap istighfar.
Selengkapnya