Hilgers dikontrak hingga Juni 2026 mendatang oleh FC Twente, dan bisa mendapatkan pembaruan kontrak mengingat dari performa gemilangnya.
Pada musim ini, Hilgers bermain dalam 11 pertandingan di semua ajang untuk klubnya, dengan mencetak satu gol dan satu assist.
Jika memperbarui kontraknya, maka Hilgers tentunya bisa mendapatkan kenaikan gaji melalui hal tersebut. (rda)
Load more