LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Pemain Timnas Indonesia Asnawi Mangkualam beraksi lawan China
Sumber :
  • AFC

Asnawi Mangkualam Posting Kalimat Menyentuh Usai Jadi Sorotan Saat Timnas Indonesia Kalah dari China, Jay Idzes Sampai Beri Tanda Cinta

Postingan bintang Timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam setelah laga melawan China di babak Kualifikasi Piala Dunia 2026 mendapat sorotan dari netizen Tanah Air.

Kamis, 17 Oktober 2024 - 19:28 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Postingan bintang Timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam setelah laga melawan China di Kualifikasi Piala Dunia 2026 mendapat sorotan dari netizen Tanah Air.

Nama Asnawi Mangkualam memang tengah jadi perbincangan terutama pasca kekalahan 2-1 yang dirasakan Timnas Indonesia saat hadapi China di matchday keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 beberapa waktu lalu.

Dalam laga yang berlangsung di Qingdao Youth Football Stadium tersebut, Asnawi Mangkualam sebagai salah satu pemain bertahan yang turun sebagai starter, dianggap bertanggung jawab dalam dua gol tim tuan rumah.

Dilansir dari kolom komentar akun Timnas Indonesia, netizen mengkritik performa dari Asnawi Mangkualam yang dinilai tampil sangat buruk.

Baca Juga :

Setelah laga menghadapi China, bintang dari Port FC tersebut terlihat aktif di media sosial dan membagikan momen terbarunya.

Pada unggahan teranyar, Asnawi Mangkualam membagikan potret perjuangannya saat memperkuat Timnas Indonesia.

Selain itu, ada salah satu postingan yang berisi kalimat penyemangat setelah dirinya mendapat banyak kritikan dari fans.

"You will get better. Maybe not today but someday," bunyi salah satu kalimat di postingan Asnawi Mangkualam.

Sontak unggahan Asnawi tersebut langsung mendapat sorotan dari sesama bintang Timnas Indonesia.

Banyak dari mereka ikut memberikan semangat buat sang kapten untuk bisa segera bangkit.

Bek Timnas Indonesia, Jay Idzes
Bek Timnas Indonesia, Jay Idzes
Sumber :
  • Instagram - Jay Idzes

 

Terpantu para penggawa Garuda seperti Witan Sulaeman, Ivar Jenner, Egy Maulana Vikri, Jay Idzes hingga Pratama Arhan kompak memberikan dukungan lewat kolom komentar.

Bahkan Jay Idzes secara khusus berikan emot love untuk Asnawi Mangkualam.

Sementara itu, kekalahan melawan China kemarin membuat Timnas Indonesia belum beranjak dari posisi kelima klasemen sementara grup C. 

Tercatat hingga matchday keempat, skuad Garuda baru mengantongi tiga poin berkat tiga hasil imbang.

Di pertandingan berikutnya, Asnawi Mangkualam cs bakal lakoni Jepang dan Arab Saudi dalam laga kandang di Indonesia.

(sub)

img-logo
img-logo

Bantu kami untuk memperbaiki tampilan tvonenews dengan mengisi survey berikut

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Jadi Andalan Klub Portugal, Pemain Berdarah Indonesia Ini Tertarik Membela Pasukan Garuda, Rela Tolak Tawaran dari...

Jadi Andalan Klub Portugal, Pemain Berdarah Indonesia Ini Tertarik Membela Pasukan Garuda, Rela Tolak Tawaran dari...

Meski kini sudah dihuni banyak pemain naturalisasi, PSSI hingga saat ini masih terus berburu pemain keturunan untuk bisa membuat Timnas Indonesia semakin kuat.
Kalah Lawan China, Asnawi Mangkualam Disebut Tak Layak Jadi Kapten Timnas Indonesia, Pemain Ini yang Dinilai Lebih Baik dan Pernah Didoakan FIFA

Kalah Lawan China, Asnawi Mangkualam Disebut Tak Layak Jadi Kapten Timnas Indonesia, Pemain Ini yang Dinilai Lebih Baik dan Pernah Didoakan FIFA

Dalam nama Asnawi yang masih trending hingga saat ini, warganet masih merasa kecewa Timnas Indonesia, saat bertandang di China, Asnawi Kapten dinilai kurang ..
Kabar Terbaru Kasus Siswa MA As-Syafi'iyah Jakarta Selatan Dianiaya Kakak Kelasnya Hinga Koma, Polisi Periksa Keluarga Pelaku

Kabar Terbaru Kasus Siswa MA As-Syafi'iyah Jakarta Selatan Dianiaya Kakak Kelasnya Hinga Koma, Polisi Periksa Keluarga Pelaku

Polisi telah memeriksa sebanyak 11 orang saksi terkait kasus penganiayaan terhadap Alfian Adi siswa MA As-Syafiiyah di Jakarta Selatan yang mengalami koma.
Ternyata Pelaku Koboi Todong Pistol ke Anggota PPSU Jakarta Selatan Terpengaruh...

Ternyata Pelaku Koboi Todong Pistol ke Anggota PPSU Jakarta Selatan Terpengaruh...

Polisi menetapkan FA sebagai tersangka pelaku aksi koboi penodong senjata api (senpi) kepada anggota PPSU di Pejaten Barat, Jakarta Selatan.
Timnas Indonesia Kalah dari China, Ingatkan Pesan STY Datang Tujuan Utama Bukan untuk Juara, Lalu Apa? sampai Harus Belajar Budaya dan Agama Islam

Timnas Indonesia Kalah dari China, Ingatkan Pesan STY Datang Tujuan Utama Bukan untuk Juara, Lalu Apa? sampai Harus Belajar Budaya dan Agama Islam

Sebab dalam laga tersebut, Timnas Indonesia yang bertandang ke China dinilai kurang bagus mainnya hingga berujung kalah dengan skor 2-1. Lalu nama STY trending
Sayang Dilewatkan Amalan Percepat Doa Ini, Kata Ustaz Adi Hidayat Mudah Dilakukan Setiap Hari, Simak Penjelasannya

Sayang Dilewatkan Amalan Percepat Doa Ini, Kata Ustaz Adi Hidayat Mudah Dilakukan Setiap Hari, Simak Penjelasannya

Keistimewaan dari amalan ini, sangat dianjurkan dan mudah dilakukan. Jadi sangat disayangkan bila ditinggalkan. Apa amalan tersebut? Simak Ustaz Adi Hidayat..
Trending
AFC Siapkan Sanksi Berat untuk Bahrain Usai Menolak Laga Tandang, Timnas Indonesia Bisa Lolos Otomatis ke Piala Dunia 2026

AFC Siapkan Sanksi Berat untuk Bahrain Usai Menolak Laga Tandang, Timnas Indonesia Bisa Lolos Otomatis ke Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia bakal melakoni laga kandang melawan Bahrain pada 25 Maret 2025 dalam laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Timnas Indonesia Kalah dari China, Ingatkan Pesan STY Datang Tujuan Utama Bukan untuk Juara, Lalu Apa? sampai Harus Belajar Budaya dan Agama Islam

Timnas Indonesia Kalah dari China, Ingatkan Pesan STY Datang Tujuan Utama Bukan untuk Juara, Lalu Apa? sampai Harus Belajar Budaya dan Agama Islam

Sebab dalam laga tersebut, Timnas Indonesia yang bertandang ke China dinilai kurang bagus mainnya hingga berujung kalah dengan skor 2-1. Lalu nama STY trending
Jadi Andalan Klub Portugal, Pemain Berdarah Indonesia Ini Tertarik Membela Pasukan Garuda, Rela Tolak Tawaran dari...

Jadi Andalan Klub Portugal, Pemain Berdarah Indonesia Ini Tertarik Membela Pasukan Garuda, Rela Tolak Tawaran dari...

Meski kini sudah dihuni banyak pemain naturalisasi, PSSI hingga saat ini masih terus berburu pemain keturunan untuk bisa membuat Timnas Indonesia semakin kuat.
Lagi Amalkan Sholawat Nabi Haruskah Menggunakan Kalimat Sayyidina? Ternyata ini Saran Syekh Ali Jaber

Lagi Amalkan Sholawat Nabi Haruskah Menggunakan Kalimat Sayyidina? Ternyata ini Saran Syekh Ali Jaber

Almarhum Syekh Ali Jaber pernah menjelaskan secara detail soal perbedaan pendapat tentang penggunaan kalimat sayyidina pada bacaan sholawat Nabi. Simak di sini!
Kalah Lawan China, Asnawi Mangkualam Disebut Tak Layak Jadi Kapten Timnas Indonesia, Pemain Ini yang Dinilai Lebih Baik dan Pernah Didoakan FIFA

Kalah Lawan China, Asnawi Mangkualam Disebut Tak Layak Jadi Kapten Timnas Indonesia, Pemain Ini yang Dinilai Lebih Baik dan Pernah Didoakan FIFA

Dalam nama Asnawi yang masih trending hingga saat ini, warganet masih merasa kecewa Timnas Indonesia, saat bertandang di China, Asnawi Kapten dinilai kurang ..
Ternyata Pelaku Koboi Todong Pistol ke Anggota PPSU Jakarta Selatan Terpengaruh...

Ternyata Pelaku Koboi Todong Pistol ke Anggota PPSU Jakarta Selatan Terpengaruh...

Polisi menetapkan FA sebagai tersangka pelaku aksi koboi penodong senjata api (senpi) kepada anggota PPSU di Pejaten Barat, Jakarta Selatan.
Sayang Dilewatkan Amalan Percepat Doa Ini, Kata Ustaz Adi Hidayat Mudah Dilakukan Setiap Hari, Simak Penjelasannya

Sayang Dilewatkan Amalan Percepat Doa Ini, Kata Ustaz Adi Hidayat Mudah Dilakukan Setiap Hari, Simak Penjelasannya

Keistimewaan dari amalan ini, sangat dianjurkan dan mudah dilakukan. Jadi sangat disayangkan bila ditinggalkan. Apa amalan tersebut? Simak Ustaz Adi Hidayat..
Selengkapnya
Viral