LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Kolase Shin Tae-yong dan Timnas Indonesia
Sumber :
  • kolase tim tvOnenews

4 Pemain Keturunan Ini Dulu Tegas Tolak Timnas Indonesia, Sekarang Nasibnya Malah Jadi Begini, Bahkan Ada yang Sampai...

Sederet pemain keturunan ini dulu sempat tolak tegas tawaran Shin Tae-yong gabung di Timnas Indonesia. Tak disangka, ternyata kini nasibnya malah jadi...

Jumat, 8 November 2024 - 07:42 WIB

tvOnenews.com - Di bawah asuhan Shin Tae-yong, Timnas Indonesia memang dihiasi dengan banyaknya pemain keturunan yang dinaturalisasi demi membela tim merah putih.

Namun, di balik suksesnya program ini, ternyata ada beberapa pemain keturunan yang enggan dinaturalisasi dan menolak tegas tawaran gabung dengan skuad Garuda.

Alasannya pun berbeda-beda, tetapi kebanyakan dari mereka berharap bisa membela tim nasional negara lain.

Sayangnya, ekspektasi ternyata tak berjalan sesuai realita, pemain-pemain tersebut malah punya nasib seperti ini.

Berikut daftar pemain keturunan yang menolak panggilan Timnas Indonesia yang nasib kariernya justru terhambat.

Baca Juga :

1. Emil Audero

Emil Audero
Emil Audero
Sumber :
  • instagram/emil_audero

 

Pertama, ada Emil Audero, penjaga gawang yang lahir di Mataram, Nusa Tenggara Barat. Dirinya, sempat menjadi incaran pelatih Shin Tae-yong untuk memperkuat sektor gawang skuad Garuda.

Namun, pria yang akrab disapa Emil ini menolak ajakan PSSI dan lebih berambisi untuk bermain di Timnas Italia.

Sayangnya, hingga saat ini Emil belum pernah dipanggil oleh tim nasional Italia dan nasibnya malah jadi kurang cerah.

Hijrah ke Inter Milan ternyata tak lantas membuat karier emil membaik, karena dirinya harus puas hanya menduduki bangku cadangan.

Nasib Emil klub dan internasional pun belum membaik pasca menolak tawaran bergabung dengan Timnas Indonesia.

2. Jayden Oosterwolde

Pemain keturunan Indonesia Jayden Oosterwolde
Pemain keturunan Indonesia Jayden Oosterwolde
Sumber :
  • Fenerbahce Official

 

Pemain klub Fenerbahce ini juga sempat menjadi sorotan ketika namanya masuk dalam daftar pemain keturunan yang diincar PSSI untuk dinaturalisasi di tahun 2020 silam.

Jayden Oosterwolde memilih untuk menolak tawaran tersebut, lantaran punya ambisi untuk bisa membela Timnas Belanda.

Namun, keputusan ini nyatanya malah menurunkan menit bermainnya kala dia dipinjamkan ke Parma oleh FC Twente.

Selain itu, harapan Jayden Oosterwolde untuk bisa memperkuat Timnas Belanda pun masih belum terealisasi.

3. Andri Syahputra

Andri Syahputra
Andri Syahputra
Sumber :
  • Instagram @andri010

 

Selanjutnya, ada Andri Syahputra yang juga sempat menolak bergabung dengan Timnas Indonesia di tahun 2017 silam.

Keputusannya sempat mengecewakan banyak pecinta sepak bola tanah air, lantara Andri memilih untuk mengganti kewarganegaraannya demi bisa membela Qatar.

Namun, keputusan ini nyatanya tak membuahkan hasil. Karena, hingga saat ini Andri masih belum juga dipanggil ke Timnas Qatar.

Bahkan, dirinya masih berjuang di level klub tanpa kepastian masa depan bersama tim nasionalnya.

4. Pascal Struijk

Pascal Struijk
Pascal Struijk
Sumber :
  • Leeds United

 

Pemain yang pernah berkiprah di Premier League bersama Leeds United, Pascal Struijk juga sempat tolak tawaran bergabung dengan Timnas Indonesia.

Ia lebih memprioritaskan peluang bermain bersama Timnas Belanda atau Belgia. Namun, hingga saat ini ia belum mendapat tawaran dari dua negara tersebut.

Karier di klubnya pun tak berkembang sesuai harapan, terutama setelah Leeds United terdegradasi ke Championship pada musim lalu.

Kisah sederet pemain tersebut jadi catatan penting dalam program naturalisasi Timnas Indonesia.

Meski ada beragam alasan yang melatarbelakangi keputusan mereka, nyatanya karier para pemain tersebut malah justru kurang cemerlang pasca menolak tawaran PSSI.

Diketahui, baru-baru ini Ketua Umum PSSI, Erick Thohir baru saja memperkenalkan Kevin Diks sebagai pemain naturalisasi terbaru Timnas Indonesia. 

(tsy/asl/nka)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Petrokimia Gresik Dorong Insinyur Wujudkan Hilirisasi Industri & Ketahanan Pangan Nasional Songsong Indonesia Emas 2045

Petrokimia Gresik Dorong Insinyur Wujudkan Hilirisasi Industri & Ketahanan Pangan Nasional Songsong Indonesia Emas 2045

Petrokimia dorong insinyur di Indonesia berperan aktif dalam mewujudkan hilirisasi industry dan percepatan swasembada pangan menyongsong Indonesia Emas 2045.
Kisah Sukses Bella Salim: Peluang Bisnis di Shopee Live yang Berawal dari Hobi

Kisah Sukses Bella Salim: Peluang Bisnis di Shopee Live yang Berawal dari Hobi

Kemajuan teknologi kini mempengaruhi gaya belanja masyarakat, salah satunya dengan hadirnya tren live shopping yang kian digemari.
Temui Ratusan Ojol Perempuan di Jawa Timur, Menteri PPPA Terharu: Hati Saya Tidak Kuat, Ibu-Ibu Begitu Tangguh

Temui Ratusan Ojol Perempuan di Jawa Timur, Menteri PPPA Terharu: Hati Saya Tidak Kuat, Ibu-Ibu Begitu Tangguh

Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (MenPPPA), Arifatul Choiri Fauzi menemui ratusan ojek online (Ojol) perempuan di Kota Surabaya, Jawa Timur.
Respons Berkelas Erick Thohir usai Bos JDT Sebut PSSI-nya Malaysia Butuh Sosok seperti Dirinya: Kalau Ingin Investasi di Indonesia Kita Welcome 

Respons Berkelas Erick Thohir usai Bos JDT Sebut PSSI-nya Malaysia Butuh Sosok seperti Dirinya: Kalau Ingin Investasi di Indonesia Kita Welcome 

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir memberikan respons soal bos Johor Darul Takzim (JDT), Tunku Ismail Idris menyebut FAM butuh sosok seperti dirinya untuk sepak bola Malaysia.
Ibu Mertua Azizah Salsha Jelaskan Pratama Arhan Memang dari Desa dan Keluarga yang Miskin, tapi...

Ibu Mertua Azizah Salsha Jelaskan Pratama Arhan Memang dari Desa dan Keluarga yang Miskin, tapi...

Ibu mertua Azizah Salsha jelaskan Pratama Arhan memang dari desa dan keluarga yang miskin, simak kisahnya...
Kisah Awal Mula Yoka Jualan Kain Kafan Live di TikTok

Kisah Awal Mula Yoka Jualan Kain Kafan Live di TikTok

Seorang pria di Kota Bandung berjualan kain kafan secara live di TikTok. Bahkan yang mengelitik hingga mengundang berbagai komentar nizten, dalam mempromosika kain kafan ada seorang yang bercosplay sebagai pocong.
Trending
Respons Netizen Singapura Usai Lion City Sailors Kena Comeback Persib Bandung: Stadion Jalan Besar Jadi Kandang Maung

Respons Netizen Singapura Usai Lion City Sailors Kena Comeback Persib Bandung: Stadion Jalan Besar Jadi Kandang Maung

Bermain di laga lanjutan AFC Champions League Two 2024-2025, Lion City Sailors harus mengakui kehebatan Persib Bandung dengan skor akhir 2-3. 
Masih Ingat Kiki Amalia? Mantan Istri Kiper Terbaik Timnas Indonesia Pada Masanya, Tak Disangka Ternyata Nasibnya kini...

Masih Ingat Kiki Amalia? Mantan Istri Kiper Terbaik Timnas Indonesia Pada Masanya, Tak Disangka Ternyata Nasibnya kini...

Kiki Amalia, pernah menikah dengan mantan kiper Timnas Indonesia, Markus Horison. Dulu sempat viral, bagaimanakah kabarnya sekarang? Simak artikelnya di bawah!
Reaksi Hajime Moriyasu saat Tahu Harga Tiket Laga Timnas Indonesia vs Jepang, hingga Respons Shin Tae-yong Lihat Daftar Pemain Samurai Biru

Reaksi Hajime Moriyasu saat Tahu Harga Tiket Laga Timnas Indonesia vs Jepang, hingga Respons Shin Tae-yong Lihat Daftar Pemain Samurai Biru

Begini reaksi Hajime Moriyasu saat tahu harga tiket pertandingan Timnas Indonesia vs Jepang di GBK, hingga respons Shin Tae-yong lihat daftar pemain Jepang.
Thailand dan Timnas Indonesia U-20 Senasib, Suporter Gajah Perang Beri Reaksi Begini usai Drawing Piala Asia U-20 2025

Thailand dan Timnas Indonesia U-20 Senasib, Suporter Gajah Perang Beri Reaksi Begini usai Drawing Piala Asia U-20 2025

Thailand dan Timnas Indonesia U-20 senasib di Piala Asia U-20 2025, seorang suporter Thailand berikan reaksi ketar-ketir usai hasil undian fase grup turnamen.
Demi Tumbangkan Jepang dan Arab Saudi di SUGBK, Shin Tae-yong Isyaratkan  Pemain Ini Ikut Perkuat Timnas Indonesia

Demi Tumbangkan Jepang dan Arab Saudi di SUGBK, Shin Tae-yong Isyaratkan Pemain Ini Ikut Perkuat Timnas Indonesia

Timnas Indonesia tengah menyiapkan segala kematangannya dalam melakoni laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Buntut Kalah dari Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Pelatih Mualaf Ini Dipecat Malah dapat Banyak Uang Kompensasi

Buntut Kalah dari Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Pelatih Mualaf Ini Dipecat Malah dapat Banyak Uang Kompensasi

Philippe Troussier yang mualaf ini didepak oleh VFF buntut pencapaian buruk Vietnam, yang dibantai Timnas Indonesia 0-3 dalam putaran kedua Kualifikasi Piala ..
Omongan Media Vietnam Terbukti, dari Awal Sudah Tahu Keputusan AFC Bikin Timnas Indonesia Sulit ke Piala Dunia

Omongan Media Vietnam Terbukti, dari Awal Sudah Tahu Keputusan AFC Bikin Timnas Indonesia Sulit ke Piala Dunia

Ternyata sejak awal media Vietnam sudah tahu jika keputusan AFC bisa membuat Timnas Indonesia U20 susah ke Piala Dunia, dan kini terbukti prediksi media Vietnam
Selengkapnya
Viral