Skor berubah 2-1 buat keunggulan Brisbane Roar dan bertahan hingga jeda turun minum.
Di babak kedua, Adelaide kian meningkatkan intensitas serangan dan beberapa kali mampu mengurung pertahanan tuan rumah.
Terus menekan, akhirnya pada menit 46' sontekan Zach Clough membuat Adelaide United menyamakan kedudukan 2-2.
Gol tersebut membuat Adelaide United kian bersemangat dan berbalik menekan Brisbane Roar di sepanjang babak kedua.
Puncaknya di menit 62', kerja sama Archie Goodwin dan Dylan Pierias berhasil membawa Adelaide United memimpin 3-2.
Tertinggal dari tim tamu, Brisbane Roar coba menaikan tensi serangan dan memasukan Rafael Struick di menit 69'.
Akan tetapi hingga 90 menit laga berjalan, kehadiran Rafael Struick belum bisa membantu Brisbane Roar mencetak gol tambahan.
Load more